Indonesia kalahkan Singapura untuk merek negara paling berharga dunia
Merdeka.com - Brand Finance merilis laporan terbaru mengenai merek negara paling berharga di dunia. Laporan yang dirilis Oktober 2018 itu mencatat Amerika Serikat (AS) masih menjadi merek negara paling berharga pada 2018. Lalu bagaimana dengan Indonesia?
Mengutip laporan Brand Finance, CEO Brand Finance, David Haigh menuturkan, pengaruh citra suatu negara pada merek dan ekonomi dapat diakui secara luas. Di pasar global, itu adalah salah satu aset paling penting dari negara manapun. Hal itu lantaran dapat dorong masuknya investasi, menambah ekspor, menarik wisatawan dan pekerja terampil.
Dalam laporan the Brand Finance Nation Brands menunjukkan manfaat yang diberikan oleh merek negara yang kuat tapi juga kerusakan ekonomi yang dapat ditimbulkan oleh peristiwa global dan manajemen negara yang buruk.
-
Bagaimana Forbes menentukan posisi perusahaan Indonesia di dunia? 1. Bank Rakyat Indonesia (BRI) menempati posisi ke 307 di dunia dengan market value USD 53.79 miliar 2. Bank Mandiri menempati posisi ke 418 dengan market value USD 32.58 miliar 5. Bank Negara Indonesia (BNI) menempati posisi ke 930 dengan market value USD 11.76 miliar 6. Bayan Resources menempati posisi ke 983 dengan market value USD 46.96 miliar 7. Adaro Energy menempatkan posisi ke 1393 dengan market value USD 5.93 miliar
-
Apa peringkat negara terkaya di Asia Tenggara? Diketahui, Indonesia menduduki peringkat kelima sebagai negara terkaya di Asia Tenggara dengan pendapatan kotor per kapita sekitar Rp 59,29 juta. Sementara, peringkat pertama dimiliki oleh Singapura yang memiliki pendapatan kotor per kapita sebesar Rp935,37 juta.
-
Siapa saja perusahaan terbesar di dunia versi Forbes? Kali ini yang menempatkan posisi 10 besar dalam daftar tahun 2023 yakni perusahaan JP Morgan, perusahaan minyak Arab Saudi, dan tiga bank raksasa milik China serta raksasa teknologi seperti Apple dan Alphabet.
-
Negara apa yang terbesar di dunia? Rusia, dengan wilayah seluas 17,098 juta kilometer persegi, adalah negara terbesar di dunia, dan ini bukanlah suatu kejutan.
-
Kenapa perusahaan dari Indonesia masuk dalam daftar Forbes? Sementara itu, ada 8 perusahaan milik Indonesia yang masuk dalam daftar perusahaan terbesar di dunia versi Forbes.
-
Di mana Indonesia berada dalam daftar negara dengan anggaran riset terbesar? Menurut data dari Research and Development World (R&D World) 2022, negeri ini menempati peringkat ke-34 dari 40 negara.
"Dalam studi tahun ini, kami melihat AS mempertahankan statusnya sebagai negara paling berharga di dunia, meski citra publik negatif Presiden AS Donald Trump," ujar David.
Adapun metodelogi yang dilakukan salah satunya dengan melihat kuatnya merek negara dari sejumlah pilar antara pemerintah, investasi, jasa dan komunitas.
Adapun negara-negara yang menjadi merek paling berharga di dunia antara lain Amerika Serikat yang berada di posisi pertama. Nilainya mencapai USD 25,89 triliun pada 2018 atau naik 23 persen dari periode 2017 USD 21,05 triliun.
"Ekonomi AS telah berkembang dengan cepat. Pertumbuhan diperkirakan berlanjut pada bulan-bulan mendatang. Bersamaan dengan PDB juga penjualan konsumen, konstruksi pesanan, output mobil dan indikator pertumbuhan lainnya miliki masing-masing meningkat membuktikan ekonomi AS benar-benar sedang booming," tulis laporan itu.
Selain itu, berkat turunnya tarif pajak yang ciptakan lingkungan lebih ramah bisnis.
Kemudian merek negara paling berharga lainnya yaitu China yang berada di urutan kedua senilai USD 12,77 triliun atau tumbuh 25 persen dari periode 2017.
Disusul Jerman dengan nilai USD 5,14 triliun atau tumbuh 28 persen. Di posisi empat ditempati oleh Inggris dengan nilai USD 3,75 triliun atau bertambah 20 persen. Selanjutnya posisi lima ditempati oleh Jepang dengan nilai USD 3,59 triliun.
Selanjutnya ada Prancis yang berada di posisi enam dengan nilai USD 3,22 triliun. Disusul Kanada di posisi ketujuh dengan merek negara paling kuat. Nilainya mencapai USD 2,22 triliun.
Lalu Italia di posisi delapan dengan nilai merek USD 2,21 triliun. Posisi sembilan ditempati India yang menjadi merek negara paling berharga senilai USD 2,15 triliun. Di urutan 10 ditempati Korea Selatan dengan nilai merek USD 2 triliun.
Lalu bagaimana Indonesia? Silakan klik selanjutnya. (mdk/idr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
BRI menduduki peringkat 308 diikuti Bank Mandiri (373), BCA (457), Telkom Indonesia (912) dana BNI (944)
Baca SelengkapnyaSelama 23 tahun jumlah orang kaya di Indonesia hanya bertambah 164.867 orang.
Baca SelengkapnyaPada 2023, Singapura menjadi sumber investasi terbesar bagi Indonesia, diikuti China, Hong Kong, Jepang, Malaysia, dan Amerika Serikat.
Baca SelengkapnyaPosisi tersebut naik satu peringkat dibanding dengan tahun sebelumnya, yang menempati urutan ke-4.
Baca SelengkapnyaUtang Indonesia masih berada di bawah utang India sebesar USD629 miliar atau setara Rp9.800 triliun.
Baca SelengkapnyaOleh karena itu, menurutnya sertifikasi halal pada produk UMKM di Indonesia sangatlah penting.
Baca SelengkapnyaErick menyebut BRI berhasil mengalahkan brand-brand besar global. BRI sendiri menempati urutan ke 308 dalam Forbes 2000 tahun 2024.
Baca SelengkapnyaVariable penilaian pada Indonesia terus mengalami peningkatan, kecuali kemampuan militer.
Baca SelengkapnyaLima perusahaan Indonesia berhasil masuk dan menunjukkan prestasi yang membanggakan di tingkat global.
Baca SelengkapnyaMeski demikian, situasi perdagangan ini belum menguntungkan Indonesia sebagai negara terbesar di kawasan ASEAN.
Baca Selengkapnya