Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Indonesia terancam turun kasta jadi negara pendapatan rendah

Indonesia terancam turun kasta jadi negara pendapatan rendah Pertumbuhan gedung bertingkat menggambarkan pertumbuhan ekonomi Indonesia. ©2012 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Kondisi perekonomian Indonesia dihantui pelemahan rupiah yang hampir tembus Rp 12.000 per USD, disertai terus melebarnya defisit akun neraca berjalan. Untuk mengantisipasi ini, pemerintah hanya membentengi dengan kebijakan moneter, tanpa ada perbaikan di sektor ril.

Kepala Ekonom Bank Mandiri Destri Damayanti mengatakan jika kondisi seperti ini terus berlanjut bukan mustahil Indonesia akan turun menjadi negara pendapatan rendah. Buat memperbaiki neraca akun berjalan dan nilai tukar rupiah, pemerintah mau tak mau harus memperbaiki struktur sektor ril.

"Sekarang kita bukan stuck di middle income trap lagi tapi mungkin bisa kembali ke negara pendapatan rendah, di bawah USD 3.000 karena nilai tukar dan defisit neraca berjalan," kata Destri di Jakarta, Kamis (5/12).

Orang lain juga bertanya?

Menurut Destri, untuk menyelesaikan defisit neraca dan pelemahan rupiah pemerintah harus merombak struktural masalah sektor ril. Memperbaiki gejolak ekonomi tidak ampuh dengan hanya menaikkan suku bunga acuan. Bahkan kenaikan suku bunga akan mengancam perbankan Indonesia.

"Kita tahu masalah ini adalah masalah struktural. BI bisa menaikkan suku bunga agar rupiah menarik dan banyak investasi. Tapi ini mau sampai kapan kita bisa begitu," tegasnya.

Destri melihat, kondisi perekonomian sekarang juga mengancam perbankan yang disebut liquidity trap. Walaupun Dana Pihak Ketiga (DPK), kredit, dan kredit macet normal, namun ada ancaman likuiditas yang selalu mendekat.

"Jebakan likuiditas yang harus dijaga. Ketidakpastian global masih cukup tinggi dan isu tappering off. Bank harus berusaha prudent. Caranya tergantung inflow ke depan. Jika tidak berhati hati, sektor yang perlu perhatian ke depan monter, jika sektor ril tidak ada perbaikan," tutupnya.

(mdk/ard)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Indonesia Perlu Waspada Saat Ekonomi Negara Maju Bangkit Kembali
Indonesia Perlu Waspada Saat Ekonomi Negara Maju Bangkit Kembali

Arsjad mengatakan, Indonesia saat ini masih dalam konteks terjebak di perangkat negara berpendapatan menengah (middle income trap).

Baca Selengkapnya
Waspada, Penurunan Daya Beli Berpotensi Tambah Jumlah Pengangguran di Indonesia
Waspada, Penurunan Daya Beli Berpotensi Tambah Jumlah Pengangguran di Indonesia

Dikhawatirkan akan menyebabkan terjadinya pengangguran karena para pengusaha mengurangi pekerjanya, karena menurunnya pendapatan perusahaan.

Baca Selengkapnya
Kementerian Ini Jadi Penentu Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Masa Depan
Kementerian Ini Jadi Penentu Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Masa Depan

Kunci sukses terletak pada sukses atau tidaknya membenahi kementerian dan kebijakan industrinya.

Baca Selengkapnya
Sri Mulyani Ingatkan Perjalanan Indonesia Jadi Negara Maju Tidak Mudah, Ini Alasannya
Sri Mulyani Ingatkan Perjalanan Indonesia Jadi Negara Maju Tidak Mudah, Ini Alasannya

Menteri Keuangan Sri Mulyani menilai menuju target tersebut bukan perkara gampang.

Baca Selengkapnya
FOTO: Daya Beli Masyarakat Kelas Menengah Turun, Ini Faktor Pemicunya
FOTO: Daya Beli Masyarakat Kelas Menengah Turun, Ini Faktor Pemicunya

BI mengeluarkan data berdasarkan survei konsumen bahwa daya beli masyarakat menurun, khususnya pada kelompok kelas menengah.

Baca Selengkapnya
Ketua Banggar Sebut Sejak 2015 Sampai 2023, Pertumbuhan Ekonomi Sulit Capai Target
Ketua Banggar Sebut Sejak 2015 Sampai 2023, Pertumbuhan Ekonomi Sulit Capai Target

Macetnya pertumbuhan ekonomi karena selalu bergantung pada konsumsi domestik.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Sebut Bisnis Ritel di Indonesia Sedang Tak Baik-Baik Saja, Ini Alasannya
Pengusaha Sebut Bisnis Ritel di Indonesia Sedang Tak Baik-Baik Saja, Ini Alasannya

Pertumbuhan retail di Indonesia hanya tumbuh sebesar 3,2 persen hingga kuartal II-2023 (year on year).

Baca Selengkapnya
Ternyata, Kenaikan PPN 12 Persen Jadi Tertinggi di Asia Tenggara
Ternyata, Kenaikan PPN 12 Persen Jadi Tertinggi di Asia Tenggara

Kenaikan PPN dengan menggunakan single tarif dapat menyebabkan semakin menurunnya daya saing industri.

Baca Selengkapnya
Indonesia Punya Kekayaan Alam Melimpah Tapi Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Apa Solusinya?
Indonesia Punya Kekayaan Alam Melimpah Tapi Rakyatnya Masih Banyak yang Miskin, Apa Solusinya?

Rektor Universitas Muhammadiyah Kupang, Zainur Wula mengatakan, kemandirian ekonomi salah satu tujuan fundamental yang harus dicapai

Baca Selengkapnya
Bank Dunia: Pemilu 2024 Bisa Perlambat Momentum Pertumbuhan Ekonomi
Bank Dunia: Pemilu 2024 Bisa Perlambat Momentum Pertumbuhan Ekonomi

Ekonomi Indonesia diprediksi tumbuh rata-rata 4,9 persen selama 2024-2026.

Baca Selengkapnya
Jika Gaji Pekerja Belum Rp15 Juta per Bulan dalam 6 Tahun, Indonesia Bisa Gagal Jadi Negara Maju
Jika Gaji Pekerja Belum Rp15 Juta per Bulan dalam 6 Tahun, Indonesia Bisa Gagal Jadi Negara Maju

Indonesia masih punya waktu sampai 2030 untuk bisa menaikan gaji rata-rata para pekerja di level Rp15 juta per bulan.

Baca Selengkapnya
Ekonom Tak Yakin Ganjar-Mahfud Bisa Tepati Janji Ekonomi Tumbuh 7 Persen, Begini Analisanya
Ekonom Tak Yakin Ganjar-Mahfud Bisa Tepati Janji Ekonomi Tumbuh 7 Persen, Begini Analisanya

Salah satu syarat agar Indonesia menjadi negara berpenghasilan tinggi yaitu pertumbuhan ekonomi nasional di kisaran 6-7 persen.

Baca Selengkapnya