Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ini langkah Pertamina perbaiki kinerja fasilitas kilang

Ini langkah Pertamina perbaiki kinerja fasilitas kilang kilang. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Pertamina (Persero) berencana menerapkan lima langkah prioritas untuk memperbaiki kinerja operasional fasilitas pengolahan minyak (kilang). Hal ini untuk mengurangi kerusakan pada kilang dan ketahanan pasokan guna menurunkan impor Bahan Bakar Minyak (BBM).

Direktur Pengolahan Pertamina, Toharso mengatakan, lima langkah perbaikan tersebut yaitu Health, Safety, Security, and Environment (HSSE), keandalan, efisiensi, optimasi dan perbaikan organisasi serta pengembangan SDM.

"Kelima aspek tersebut, sangat penting untuk meningkatkan ketahanan pasokan BBM," ujar Toharso, di Jakarta, Selasa (24/1/2017).

Orang lain juga bertanya?

Dia menegaskan, fokus utama aspek HSSE adalah tidak ada kejadian kecelakaan kerja yang dapat menimbulkan fatality atau kematian. Pertamina, lanjutnya, juga akan seaktif mungkin untuk mencegah terjadinya pencemaran akibat operasi kilang.

Kendala kilang ini akan difokuskan untuk mencapai zero unplanned shutdown atau berhenti beroperasi. Salah satu adalah upaya konsisten dan disiplin pada jadwal pemeliharaan kilang baik yang bersifat parsial maupun menyeluruh.

"Kami juga akan meningkatkan efektivitas inspeksi sehingga dapat diketahui secara lebih dini sebelum alat rusak. Pada prinsipnya apabila kita bisa tekan angka kehilangan waktu operasi, kinerja kilang semakin baik dan produksi bisa sesuai target dan pada akhirnya pasokan BBM nasional semakin andal," jelas Toharso.

Ketiga, efisiensi melalui beberapa langkah dengan mengurangi kehilangan produksi hingga 50 persen di bawah realisasi tahun 2016. Selain mengurangi losses, Pertamina juga akan melakukan pengadaan bahan maupun peralatan kilang secara terpusat sehingga dapat menurunkan biaya.

Kemudian, keempat adalah optimasi yang fokus pada upaya peningkatan yield valuable product menjadi 79 persen dari saat ini sekitar 74 persen. Selain itu, Pertamina juga menargetkan penurunan biaya operasi hingga menjadi hanya USD 3 per barel.

Terakhir adalah organisasi dan pengembangan SDM. Perubahan organisasi pada Oktober 2016 melalui pembentukan Direktorat Pengolahan yang melahirkan kebutuhan formasi sumber daya manusia.

"Oleh karena itu kami akan kembali membuka peluang kerja baru untuk mengisi posisi-posisi engineer yang akan ditinggalkan oleh pekerja yang memasuki usia pensiun," pungkasnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Komitmen Pertamina Arun Gas Jaga Keandalan Kilang dan Penerapan HSSE
Komitmen Pertamina Arun Gas Jaga Keandalan Kilang dan Penerapan HSSE

Direksi dan jajaran Management PT Perta Arun Gas melaksanakan kunjungan ke plant site.

Baca Selengkapnya
Begini Strategi Dijalankan Pertagas untuk Mencapai Budaya Keselamatan Kelas Dunia
Begini Strategi Dijalankan Pertagas untuk Mencapai Budaya Keselamatan Kelas Dunia

Gamal juga membagikan program dan strategi yang telah diimplementasikan oleh perusahaan untuk mencapai budaya keselamatan berkelas dunia.

Baca Selengkapnya
Manajemen Anti Penyuapan PHR Dinilai Setara dengan Perusahaan Migas Internasional
Manajemen Anti Penyuapan PHR Dinilai Setara dengan Perusahaan Migas Internasional

Diharapkan para mitra kerja PHR bisa bersinergi dan berkolaborasi demi mendukung terciptanya kinerja yang produktif, andal, dan selamat.

Baca Selengkapnya
Pesan Anggota DPR ke Dirut Baru Simon Aloysius: Jaga Keberlanjutan Pertamina
Pesan Anggota DPR ke Dirut Baru Simon Aloysius: Jaga Keberlanjutan Pertamina

Menurut dia upaya tersebut mencakup digitalisasi, pengembangan energi terbarukan, efisiensi operasional, penguatan SDM, dan tata kelola yang lebih baik.

Baca Selengkapnya
Kilang Pertamina Balikpapan Tingkatkan Kapasitas Produksi Jadi 360 Ribu Barrel Per Hari
Kilang Pertamina Balikpapan Tingkatkan Kapasitas Produksi Jadi 360 Ribu Barrel Per Hari

Tersambungnya unit kilang tersebut akan menjadi tonggak bersejarah Kilang Balikpapan.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Kualitas Proyek Migas, PGAS Solution Resmi Gandeng Lemigas
Tingkatkan Kualitas Proyek Migas, PGAS Solution Resmi Gandeng Lemigas

Penyelenggaraan penandatanganan MoU merupakan upaya kedua pihak dalam meningkatkan kerja sama bisnis, kompetensi dan keahlian pekerja.

Baca Selengkapnya
Terapkan Prinsip Keberlanjutan, Peringkat ESG Pertamina Hulu Energi Naik Jadi Medium Risk
Terapkan Prinsip Keberlanjutan, Peringkat ESG Pertamina Hulu Energi Naik Jadi Medium Risk

Sebelumnya, Pertamina Hulu Energi meraih rating ESG 30,5 atau high risk.

Baca Selengkapnya
Pastikan Operasional Aman, PGN Kini Punya HSSE Demo Room di Medan
Pastikan Operasional Aman, PGN Kini Punya HSSE Demo Room di Medan

HSSE Demo Room Medan akan menjadi salah satu sarana induksi bagi para pekerja dan mitra kerja terkait 16 elemen Corporate Life Saving Rules (CLSR).

Baca Selengkapnya
Jaga Keamanan Kilang, KPI Kaji Teknologi Baru untuk Memindahkan Petir
Jaga Keamanan Kilang, KPI Kaji Teknologi Baru untuk Memindahkan Petir

Peremajaan alat pabrik jadi salah satu hal penting untuk meminimalisir risiko. Menurutnya, kondisi peralatan pabrik terus menurun seiring waktu dan penggunaan.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Begini Strategi Diterapkan Semen Indonesai Bisa Capai Nihil Kecelakaan Kerja
Terungkap, Begini Strategi Diterapkan Semen Indonesai Bisa Capai Nihil Kecelakaan Kerja

Penerapan manajemen 5R di lingkup SIG dicapai melalui penataan dan pemeliharaan wilayah kerja dalam upaya memelihara ketertiban, efisiensi, dan disiplin.

Baca Selengkapnya
Langkah Pertamina Dukung Transisi Energi di Indonesia
Langkah Pertamina Dukung Transisi Energi di Indonesia

Pertamina Beberkan 3 agenda penting wujudkan transisi energi.

Baca Selengkapnya
Pertamina Paparkan Bisnis Terintegrasi yang Berkelanjutan di Hannover Messe 2024
Pertamina Paparkan Bisnis Terintegrasi yang Berkelanjutan di Hannover Messe 2024

Pertamina telah melakukan transformasi bisnis yang berkelanjutan dan digitalisasi.

Baca Selengkapnya