Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Investasi Properti Komersial Dinilai Lebih Menguntungkan Ketimbang Hunian

Investasi Properti Komersial Dinilai Lebih Menguntungkan Ketimbang Hunian Apartemen. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Investasi menjadi kunci penting bagi siapapun untuk dapat mencapai tujuan finansial di masa mendatang. Salah satunya bangunan properti komersial dapat menjadi pilihan investasi properti yang menjanjikan keuntungan.

Selain harga sewa properti komersial yang tentu lebih tinggi dibandingkan sewa hunian, nilai jualnya pun akan terus meningkat sejalan dengan pesatnya pertumbuhan penduduk dan infrastruktur di sekitarnya. Karenanya, komersial dengan lokasi strategis, banyak diminati oleh para pelaku usaha.

Adanya kebutuhan akan komersial yang ideal di Kota Bekasi, membuat Summarecon Bekasi kembali merilis area komersial terbaru yaitu SCARLET Commercial. Penjualan Perdana SCARLET Commercial yang dilaksanakan. Penjualan Tahap 1 SCARLET Commercial ditutup Sold Out sebanyak 16 unit. Namun, masih tingginya permintaan produk komersial teranyar ini membuat Summarecon Bekasi kembali membuka Tahap 2 sebanyak 10 Unit.

Dalam waktu 2 jam, komersial kekinian 3 lantai seharga mulai dari Rp 2,6 miliaran ini pun berhasil terjual 26 unit dengan value penjualan mencapai Rp 64,5 miliar.

"Salah satu upaya untuk meraih kesuksesan dalam berbisnis adalah pemilihan lokasi usaha yang strategis serta mampu beradaptasi dengan kebutuhan market saat ini dan tentunya menimbang potensi market kedepan," kata Executive Director PT Summarecon Agung, Tbk Albert Luhur di Jakarta, Rabu (27/10).

"Scarlet Commercial memiliki semua formula yang dibutuhkan tersebut, sehingga para pelaku usaha sudah mengincar unit-unit yang kami tawarkan sejak Booking Online kami buka pada 7 Oktober 2021 lalu," lanjut dia.

Kawasan ruang usaha yang dikembangkan di depan gerbang masuk THE ORCHARD Summarecon Bekasi ini strategis karena berada di Jalan Protokol Penghubung Utama Bekasi Barat dan Utara.

"Tentunya menjadi keuntungan bagi para pelaku usaha yang nantinya akan membuka usahanya di SCARLET Commercial," kata dia.

Mengusung inovasi desain yang adaptif, SCARLET Commercial dilengkapi dengan Outdoor Sky Terrace, dengan ukuran jendela dan bukaan yang lebar, memaksimalkan cahaya alami yang masuk dan memberikan sirkulasi udara yang baik, sehingga mendukung manfaat tata ruang dalam segi kesehatan.

Sumber: Liputan6.com (mdk/azz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pilih Sewa atau Beli Rumah? Begini Panduannya
Pilih Sewa atau Beli Rumah? Begini Panduannya

Sebelum membuat pilihan untuk menyewa atau membeli, pelajari semua faktor yang harus dipertimbangkan terlebih dahulu.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penjualan Rumah Mewah Meningkat
FOTO: Penjualan Rumah Mewah Meningkat

Kontribusi industri properti terhadap PDB pada triwulan kedua 2023 tercatat sebesar 9,43 persen untuk sektor konstruksi & 2,40 persen untuk sektor real estate.

Baca Selengkapnya
Dihuni 273 Jiwa Penduduk, Menko Airlangga: Indonesia jadi Sasaran Investasi Properti Terbaik
Dihuni 273 Jiwa Penduduk, Menko Airlangga: Indonesia jadi Sasaran Investasi Properti Terbaik

NKRI ini sedang mengalami bonus demografi yang akan terjadi sampai beberapa tahun ke depan.

Baca Selengkapnya
Mana yang Lebih Baik, Beli Rumah atau Tanah Kosong?
Mana yang Lebih Baik, Beli Rumah atau Tanah Kosong?

Rumah adalah kebutuhan primer karena setiap orang memerlukan tempat tinggal, baik itu rumah sewa, rumah kontrak, atau rumah milik sendiri.

Baca Selengkapnya
Dijamin Cuan, Ini 5 Rekomendasi Bisnis untuk Pensiunan
Dijamin Cuan, Ini 5 Rekomendasi Bisnis untuk Pensiunan

Pensiun bukan berarti membuat seseorang berhenti untuk tetap produktif.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Lima Cara Orang Kaya Menyimpan Uang Tunainya
Terungkap, Ini Lima Cara Orang Kaya Menyimpan Uang Tunainya

Para orang kaya dunia umumnya tak tertarik untuk menumpuk kekayaan dalam bentuk uang tunai.

Baca Selengkapnya
Lima Investasi Favorit Masyarakat, Jarang Bikin Rugi
Lima Investasi Favorit Masyarakat, Jarang Bikin Rugi

Investasi masih menjadi sarana bagi segelintir orang untuk memiliki pendapatan pasif.

Baca Selengkapnya
Pakar: Pendapatan Pasif Seperti Mitos, Sulit Terwujud
Pakar: Pendapatan Pasif Seperti Mitos, Sulit Terwujud

Jika pendapatan pasif itu nyata, maka hampir sebagian besar orang memilikinya.

Baca Selengkapnya
3 Instrumen Investasi yang Tetap Bikin Cuan Meski Ekonomi Global Lesu
3 Instrumen Investasi yang Tetap Bikin Cuan Meski Ekonomi Global Lesu

Di tahun politik investasi saham tetap memberikan potensi keuntungan.

Baca Selengkapnya