Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jack Ma sebut UKM dan internet motor penggerak kemajuan masa depan Indonesia

Jack Ma sebut UKM dan internet motor penggerak kemajuan masa depan Indonesia Jokowi terima kunjungan Jack Ma di Istana. ©Biro Pers Setpres

Merdeka.com - Menteri Koordinator Perekonomian, Darmin Nasution, mengaku telah menerima beberapa masukan dari salah satu konglomerat asal China, Jack Ma. Menko Darmin menyebut Jack Ma sangat yakin bahwa kemajuan ekonomi dengan memanfaatkan perusahaan-perusahaan kecil.

"Pak Jack Ma itu sangat yakin bahwa bisnis ke depan itu adalah small bisnis. Dengan internet dengan e-commerce," kata Menko Darmin saat ditemui di Jakarta, Minggu (2/9).

Oleh karena itu, pemerintah disarankan betul untuk mempersiapkan bagaimana caranya mendorong usaha-usaha kecil mulai masuk e-commerce, internet dan sebagainya. "Itu yang barang kali menarik sehingga menurut Pak Jack Ma itu yang cocok untuk kita di Timur," imbuh Menko Darmin.

Orang lain juga bertanya?

"Kita tak punya perusahaan besar. Perusahaan besar cuma satu dua, jadi yang akan berfungsi adalah perusahaan-perusahaan kecil," tambah Menko Darmin.

Sebelumnya, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Rudiantara, mengungkapkan hasil pertemuannya dengan Jack Ma. Rudi menyebut, dalam pertemuan itu telah dibahas mengenai persoalan teknologi hingga merambat ke peningkatan bisnis dari kedua negara.

"Follow up kemarin tentang pengembangan talent kemudian peningkatan perdagangan ke luar negeri khususnya eksport dari Indonesia ke negara lain terutama ke Tiongkok kemudian juga masalah teknologi," kata Menteri Rudiantara.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Begini Perubahan Perilaku Berbelanja Masyarakat dari Tahun ke Tahun
Begini Perubahan Perilaku Berbelanja Masyarakat dari Tahun ke Tahun

Pemerintah Indonesia kembali mempertegas target untuk mencapai digitalisasi 30 juta pelaku UMKM pada 2024.

Baca Selengkapnya
Menteri UMKM Dorong Pengusaha Kecil Sudah Wajib Melek Digital
Menteri UMKM Dorong Pengusaha Kecil Sudah Wajib Melek Digital

Mengadopsi teknologi digital agar lebih produktif dan berdaya saing tinggi.

Baca Selengkapnya
'Senjata' Mahfud MD Hadapi Debat Cawapres 22 Desember 2023
'Senjata' Mahfud MD Hadapi Debat Cawapres 22 Desember 2023

Debat senlanjutnya, giliran para cawapres yang akan beradu gagasan dan visi misi terkait dengan isu-isu ekonomi.

Baca Selengkapnya
Buka Akses Pasar, UMKM Diminta Manfaatkan Layanan di E-Commerce
Buka Akses Pasar, UMKM Diminta Manfaatkan Layanan di E-Commerce

Kementerian Keuangan juga menargetkan belanja online melalui e-commerce yang saat ini baru menyumbang 4 persen terhadap total pertumbuhan konsumsi rumah tangga.

Baca Selengkapnya
Menteri UMKM: Jalin Lokal Jadi Ekosistem Kolaboratif Bagi Pengusaha UKM
Menteri UMKM: Jalin Lokal Jadi Ekosistem Kolaboratif Bagi Pengusaha UKM

Jalin Lokal 2024 adalah acara yang mempertemukan pengusaha UMKM dari seluruh Indonesia dengan berbagai pihak, seperti ahli industri, mitra strategis & investor.

Baca Selengkapnya
Menaker Dorong Perusahaan Beri Perhatian ke UMKM
Menaker Dorong Perusahaan Beri Perhatian ke UMKM

Dukungan tersebut harus menjadi motivasi bagi perusahaan lain agar memiliki perhatian yang sama kepada UMKM.

Baca Selengkapnya
PAN: Pelaku UMKM Harus Siap Risiko dan Benar-Benar Kreatif
PAN: Pelaku UMKM Harus Siap Risiko dan Benar-Benar Kreatif

PAN menilai UMKM harus kreatif dan manfaatkan digital

Baca Selengkapnya
Targetkan Pertumbuhan Ekonomi 7 Persen, Ganjar Tak Hanya Andalkan BUMN
Targetkan Pertumbuhan Ekonomi 7 Persen, Ganjar Tak Hanya Andalkan BUMN

Ganjar yakin pertumbuhan ekonomi akan didominasi oleh sektor UMKM.

Baca Selengkapnya
Menkop Teten Dorong Digitalisasi UMKM: Produk UMKM Belum Punya Daya Saing
Menkop Teten Dorong Digitalisasi UMKM: Produk UMKM Belum Punya Daya Saing

Menkop Teten meminta agar UMKM bisa berevolusi agar memiliki daya saing.

Baca Selengkapnya
Serahkan Sertifikat Halal ke 223 UMKM, Mendag: Demi Indonesia Jadi Negara Maju
Serahkan Sertifikat Halal ke 223 UMKM, Mendag: Demi Indonesia Jadi Negara Maju

Zulkifli Hasan memastikan pemerintah tidak membual untuk memajukan UMKM.

Baca Selengkapnya
MenKopUKM Ajak ICMI Ciptakan Sumber Ekonomi Baru Lewat Digitalisasi UMKM
MenKopUKM Ajak ICMI Ciptakan Sumber Ekonomi Baru Lewat Digitalisasi UMKM

Teten mengatakan, industrialisasi yang harus berbasis keunggulan domestik sehingga punya potensi untuk maju dan berkembang.

Baca Selengkapnya
Lahirkan Pebisnis Tangguh, Ini yang Dilakukan Pemerintah Jokowi
Lahirkan Pebisnis Tangguh, Ini yang Dilakukan Pemerintah Jokowi

Pemerintah bekerjasama dengan perusahaan swasta maupun kampus untuk mencetak inkubator baru.

Baca Selengkapnya