Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jerman Tertarik Kembangkan Kendaraan Listrik di Indonesia

Jerman Tertarik Kembangkan Kendaraan Listrik di Indonesia Ilustrasi mobil listrik. ©2017 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan menerima Perdana Menteri Negara Bagian Niedersachsen, Jerman, Stephan Weil, untuk membahas rencana kerjasama antara Indonesia dan Jerman. Salah satunya terkait dengan kendaraan listrik.

"Jadi dia itu melihat mobil listrik melihat Indonesia itu menjadi picture dari mobil listrik. Mereka juga akan masuk ke sini mereka minta saya rencana Indonesia itu gimana saya jelaskan," kata Menko Luhut ditemui di Kantornya, Jakarta, Kamis (3/10).

Sementara itu, Stephan Weil mengakui kedatangannya ke Menko Luhut ingin berdiskusi lebih banyak terkait perkembangan yang ada di Indonesia. Tak hanya mengenai kendaraan listrik, namun juga mengenai persoalan sampah.

Orang lain juga bertanya?

"Ini pertama kali saya bertemu dengan Pak Luhut, dia orang yang sangat hebat. Kita bicara soal potensi kerja sama Indonesia dan Jerman, mulai dari manajemen sampah sampai hingga industri mobil," kata Weil.

Terkait dengan kendaraan listrik, Weil mengaku tertarik dan ingin kerja sama dengan pabrikan industri mobil di tempatnya. "Saya terkesan dengan gerakan mobil listrik di Indonesia. Kita punya pabrik mobil, Volkswagen salah satu yang terpenting di Lower Saxony. Saya optimis ada kerja sama dalam hal ini," kata Weil.

Kendati demikian, dalam pertemuan ini pihaknya belum menyetujui apapun. Nantinya, dalam waktu dekat akan kembali menggelar pertemuan bersama Menko Luhut.

"Kita sepakat dalam banyak hal, tapi ini diskusi pertama. Belum ada hasil konkretnya. Dia (Luhut) akan datang ke Jerman beberapa minggu lagi melanjutkan diskusi," pungkas Weil.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menko Luhut Gandeng China Produksi Mobil Listrik di Indonesia, Distempel Merek Dalam Negeri
Menko Luhut Gandeng China Produksi Mobil Listrik di Indonesia, Distempel Merek Dalam Negeri

Luhut mengaku telah mendapatkan restu dari Presiden Jokowi terkait rencana tersebut.

Baca Selengkapnya
Mendag Zulhas Ajak Jepang Perkuat Kerja Sama Industri Mobil Listrik di Indonesia
Mendag Zulhas Ajak Jepang Perkuat Kerja Sama Industri Mobil Listrik di Indonesia

Zulhas menyebut, RI memiliki sumber daya mineral cukup besar yang mampu beri kontribusi besar terhadap pertumbuhan kendaraan listrik domestik hingga global.

Baca Selengkapnya
Apakah kendaraan listrik buatan Indonesia akan mengaspal di benua Afrika?
Apakah kendaraan listrik buatan Indonesia akan mengaspal di benua Afrika?

Indonesia sudah memiliki berbagai kerja sama dengan negara-negara di Afrika.

Baca Selengkapnya
Mendag Zulkifli Bertemu Delegasi VinFast, Bahas Peluang Kerja Sama hingga Investasi di Bidang EV
Mendag Zulkifli Bertemu Delegasi VinFast, Bahas Peluang Kerja Sama hingga Investasi di Bidang EV

Mendag Zulkifli menyambut baik rencana VinFast untuk mendirikan perusahaan manufaktur kendaraan listrik di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Soal Elon Musk Tak Kunjung Bangun Pabrik Tesla di Indonesia: Kita Tak Bergantung ke 1-2 Merek
Jokowi Soal Elon Musk Tak Kunjung Bangun Pabrik Tesla di Indonesia: Kita Tak Bergantung ke 1-2 Merek

Jokowi optimistis pembangunan industri kendaraan listrik dari hulu ke hilir akan membuat investor berbondong-bondong investasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Senang Lihat Kendaraan Listrik Menjamur, Pastikan Pabrik Baterai Mobil Listrik Beroperasi Bulan Depan
Jokowi Senang Lihat Kendaraan Listrik Menjamur, Pastikan Pabrik Baterai Mobil Listrik Beroperasi Bulan Depan

Hal itu diungkapkan Jokowi saat meninjau pameran kendaraan listrik di Jiexpo Kemayoran.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut Ingin Penerbitan STNK dan BPKB Motor Listrik Bisa Lebih Cepat dan Tak Dipersulit
Menko Luhut Ingin Penerbitan STNK dan BPKB Motor Listrik Bisa Lebih Cepat dan Tak Dipersulit

"Ini sangat penting agar kendaraan (motor listrik) dapat digunakan kembali di jalan raya," kata Luhut.

Baca Selengkapnya
Bertemu PM Vietnam, Jokowi Bahas Kerja Sama Pengembangan Kendaraan Listrik
Bertemu PM Vietnam, Jokowi Bahas Kerja Sama Pengembangan Kendaraan Listrik

Presiden Jokowi menerima kunjungan Perdana Menteri (PM) Vietnam Pham Minh Chinh di Istana Merdeka.

Baca Selengkapnya
Menteri Perindustrian Ingin Masyarakat Indonesia Banyak yang Punya Mobil
Menteri Perindustrian Ingin Masyarakat Indonesia Banyak yang Punya Mobil

Rasio kepemilikan kendaraan roda empat di Indonesia adalah 99 mobil/1.000 penduduk.

Baca Selengkapnya
Produsen Mobil Listrik BYD Hingga Chery Bakal Investasi di Indonesia, Berapa Nilainya?
Produsen Mobil Listrik BYD Hingga Chery Bakal Investasi di Indonesia, Berapa Nilainya?

Saat ini, masing-masing perusahaan mobil listrik tersebut tengah melakukan kajian lebih lanjut.

Baca Selengkapnya
Buka IIMS 2024, Jokowi Minta Semua Perusahaan Otomotif Dunia Produksi Mobil Listrik di Indonesia
Buka IIMS 2024, Jokowi Minta Semua Perusahaan Otomotif Dunia Produksi Mobil Listrik di Indonesia

Jokowi menyampaikan, pemerintah terus berupaya mendorong penggunaan kendaraan listrik di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Melihat Potensi Indonesia Dalam Industri Otomotif Masa Depan
Melihat Potensi Indonesia Dalam Industri Otomotif Masa Depan

Dunia otomotif Indonesia saat ini merupakan pilar penting dalam industri manufaktur.

Baca Selengkapnya