Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Jokowi Harap Sirkuit Mandalika Jadi Sumber Ekonomi Baru di NTB

Jokowi Harap Sirkuit Mandalika Jadi Sumber Ekonomi Baru di NTB Jokowi Resmikan Sirkuit Mandalika. ©2021 Biro Pers Sekretariat Presiden

Merdeka.com - Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Sirkuit Mandalika yang menjadi bagian dari Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika. Dia berharap Sirkuit Mandalika dapat melahirkan titik-titik baru pertumbuhan ekonomi di Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB).

"Saya kira ini sebuah perhelatan besar yang setiap tahun terus akan diadakan di Sirkuit Mandalika, dan itu dipastikan akan memberikan dampak pertumbuhan ekonomi di Provinsi NTB," kata Jokowi di Lombok Tengah, NTB, dikutip Antara, Jumat (12/11).

Dia meyakini, ajang olah raga berskala internasional seperti World Superbike yang akan digelar tahun ini dan MotoGP pada Maret 2022 akan memberi dampak signifikan bagi pertumbuhan ekonomi di daerah. "Ya ini kan dicoba dulu lah World Superbike dicoba, nanti MotoGP dilaksanakan, kita evaluasi, baru kita akan ke arah mana akan kelihatan nanti," ujarnya.

Orang lain juga bertanya?

Sirkuit Mandalika berada di KEK yang dikelola PT Pengembangan Pariwisata Indonesia Persero atau Indonesia Tourism Development Corporation (ITDC). ITDC merupakan bagian dari InJourney, yaitu sebuah induk usaha (holding) BUMN pariwisata.

Saat meresmikan Sirkuit Mandalika, Presiden Jokowi juga meresmikan jalan bypass yang menghubungkan Bandara Internasional Lombok (BIL) dengan KEK Mandalika sepanjang 17,3 kilometer Dengan hadirnya jalan bypass waktu tempuh BIL hingga Mandalika hanya 15 menit.

"Alhamdulillah kita patut bersyukur bahwa pembangunan jalan bypass Bandara Internasional Lombok sampai ke Mandalika dengan panjang 17,3 kilometer telah selesai dibangun dan siap untuk digunakan," kata Presiden Jokowi.

Sebelum meresmikan Sirkuit Mandalika, Presiden Jokowi sempat menjajal langsung sirkuit tersebut dengan mengendarai motor pribadinya. Kondisi sirkuit yang sempat diguyur hujan membuat Presiden menjajalnya dengan lebih hati-hati, terutama mengingat kondisi sirkuit juga yang memiliki banyak tikungan tajam.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Warisan Jokowi Ini Diklaim Mengubah Nasib UMKM Menjadi Lebih Baik
Warisan Jokowi Ini Diklaim Mengubah Nasib UMKM Menjadi Lebih Baik

KEK Mandalika diproyeksikan menarik investasi sebesar Rp28,63 triliun pada 2030.

Baca Selengkapnya
Jokowi Apresiasi 29 Perusahaan Singapura Akan Investasi di IKN
Jokowi Apresiasi 29 Perusahaan Singapura Akan Investasi di IKN

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengapresiasi 29 perusahaan Singapura akan berinvestasi di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

Baca Selengkapnya
Kunker ke Kalbar, Jokowi Resmikan Bandara Singkawang Senilai Rp427 Miliar
Kunker ke Kalbar, Jokowi Resmikan Bandara Singkawang Senilai Rp427 Miliar

Jokowi juga diagendakan menuju Kabupaten Mempawah menggunakan mobil meninjau Smelter Grade Alumina Refinery (SGAR) Mempawah.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Jokowi Singgung Sumbangan Rp 155 Miliar Pengusaha
VIDEO: Momen Jokowi Singgung Sumbangan Rp 155 Miliar Pengusaha "Terima Kasih!"

Presiden Jokowi meresmikan Bandar Udara Singkawang, Kalimantan Barat hari ini.

Baca Selengkapnya
Groundbreaking Kantor Bank Mandiri di IKN, Jadi Bank Pertama di Nusantara
Groundbreaking Kantor Bank Mandiri di IKN, Jadi Bank Pertama di Nusantara

Hal ini menandai langkah penting dalam pengembangan infrastruktur dan layanan digital di ibu kota baru Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jokowi Target Pembangunan Teras Hutan Kota IKN Hanya 1 Tahun
Jokowi Target Pembangunan Teras Hutan Kota IKN Hanya 1 Tahun

Teras Hutan Ibu Kota Nusantara dibangun dekat kawasan perumahan tapak menteri wilayah perencanaan 1A KIPP.

Baca Selengkapnya
Jokowi Setujui Pembentukan KEK Setangga Kalsel, Luasnya 668,3 Hektare
Jokowi Setujui Pembentukan KEK Setangga Kalsel, Luasnya 668,3 Hektare

Keberadaan KEK Setangga ditujukan untuk mempercepat penciptaan lapangan kerja dan pembangunan perekonomian di wilayah Kabupaten Tanah Bumbu

Baca Selengkapnya
Kebut Bangun Bandara di IKN, Jokowi: Diharapkan Banyak Lalu Lintas Menuju-Ke Ibu Kota Negara
Kebut Bangun Bandara di IKN, Jokowi: Diharapkan Banyak Lalu Lintas Menuju-Ke Ibu Kota Negara

Menurutnya, landasan pacu Nusantara Airport sudah mulus. Pembangunan bandara in ditargetkan selesai Desember tahun ini.

Baca Selengkapnya
Pj Gubernur Kaltim Sambut dan Temani Presiden Jokowi ke Sejumlah Daerah Termasuk IKN
Pj Gubernur Kaltim Sambut dan Temani Presiden Jokowi ke Sejumlah Daerah Termasuk IKN

Presiden akan berada di Kaltim hingga Jumat (1/3/2024) mendatang.

Baca Selengkapnya
Jokowi Siap Berbisik ke Pemerintah Prabowo Agar Garap Tambak Ikan 78 Ribu Hektare
Jokowi Siap Berbisik ke Pemerintah Prabowo Agar Garap Tambak Ikan 78 Ribu Hektare

“Saya akan bisikin kepada pemerintahan baru presiden terpilih (Prabowo) agar mimpi besar bisa direalisasikan,” jelas Jokowi

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Sidang Kabinet Perdana di IKN, Ini 3 Hal yang Akan Dibahas
Presiden Jokowi Sidang Kabinet Perdana di IKN, Ini 3 Hal yang Akan Dibahas

Jokowi mengatakan ada sejumlah hal yang akan dibahas bersama para menteri mulai dari, pembangunan IKN hingga persiapan transisi pemindahan ibu kota negara.

Baca Selengkapnya
Jokowi: Investasi di IKN Adalah Membeli Masa Depan
Jokowi: Investasi di IKN Adalah Membeli Masa Depan

Jokowi menekankan pentingnya investasi dalam pembangunan IKN sebagai langkah menuju masa depan yang lebih baik.

Baca Selengkapnya