Jokowi klaim sudah punya pijakan untuk berlari cepat tahun depan
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo menegaskan pembangunan ekonomi Indonesia tahun ini penuh tantangan. Diantaranya, perlambatan ekonomi dunia, penurunan harga komoditas andalan Indonesia, kebakaran hutan dan lahan gambut, dan tren kemerosotan rupiah.
"2015 merupakan tahun penuh dengan tantangan," kata Jokowi saat membuka rapat paripurna kabinet kerja di kantornya, Jakarta, Rabu (23/12).
Jokowi menegaskan, pemerintah berupaya keras mengatasi tantangan tersebut. Bahkan, dia mengklaim, pemerintah sudah membangun pijakan kuat untuk berlari lebih kencang di tahun mendatang.
-
Apa ekspresi Jokowi di Tahun Baru 2017? Ekspresi Jokowi di Malam Tahun Baru Momen ketika Jokowi di malam tahun baru 2017.
-
Bagaimana Jokowi ingin tingkatkan kesejahteraan rakyat? 'Pak Joko Widodo menetapkan kebijakan akan menghentikan, menjual kekayaan kita dalam bentuk mentah dengan murah ke luar negeri,' ujar Prabowo.
-
Apa yang diminta anak buah Jokowi? Ramai-Ramai Anak Buah Jokowi Minta Tambah Anggaran Sejumlah menteri dan pimpinan lembaga pemerintah ramai-ramai meminta tambahan anggaran kepada Dewan Perwakilan Rakyat (DPR).
-
Bagaimana Jokowi mendorong investasi di IKN? Jokowi juga menegaskan pentingnya dukungan investasi saat ini untuk mewujudkan visi pembangunan Ibu Kota Nusantara.'Jadi kalau mau investasi, sekali lagi, sekarang,' tegasnya.
-
Apa tren terbaru di kabinet Jokowi? Presiden Joko Widodo kembali melakukan reshuffle menteri dan wakil menteri hari ini Senin (17/7).
-
Mengapa Jokowi mendorong investasi di IKN? 'Investasi di IKN Nusantara ini adalah membeli masa depan,' ujar Jokowi di IKN, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa (4/6). Oleh sebab itu, Jokowi menekankan pentingnya percepatan pembangunan infrastruktur seperti jalan tol dan bandara untuk mendukung aksesibilitas ke IKN.
"Pondasi yang kuat dalam politik. Kami juga telah mengalihkan anggaran subsidi BBM untuk program-program langsung bermanfaat bagi rakyat," katanya.
"Kami juga telah melakukan percepatan pembangunan infrastruktur baik berupa jalan tol, jalur kereta api, pembangunan bandara, pembangunan pelabuhan."
Kemudian, lanjutnya, pemerintah juga sudah mengubah haluan pembangunan dari awalnya hanya terpusat di Jawa menjadi tersebar ke seluruh Tanah Air.
"Dimulai dari daerah terdepan dan tertinggal," katanya. "Dengan pondasi itu saya ingin agar 2016 kami bisa lari lebih cepat lagi, bekerja lebih keras lagi karena tantangan 2016 tidak kalah beratnya dengan 2015."
(mdk/yud)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi menyatakan kriteria pemimpin Indonesia di masa mendatang harus berani dan bisa lari maraton untuk melanjutkan program pemerintah.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan, pemimpin Indonesia perlu bernyali dan juga konsisten karena diperlukan untuk menghadapi tantangan dan tekanan ke depan.
Baca SelengkapnyaGanjar Pranowo menyatakan kesiapannya untuk lari maraton meneruskan pekerjaan besar Jokowi
Baca SelengkapnyaGanjar mengajak seluruh pendukung bekerja keras untuk memenangkan Pilpres dan Pileg.
Baca SelengkapnyaJokowi ingin Presiden terpilih bisa melanjutkan program-program dan pembangunan infrastruktur yang menjadi warisannya.
Baca SelengkapnyaPresiden Jokowi juga menggunakan analogi ‘lari’ untuk menjelaskan kepemimpinan Indonesia ke depan.
Baca SelengkapnyaPrabowo Subianto menegaskan sosok Presiden Jokowi yang pekerja keras dan tidak kenal lelah
Baca Selengkapnya"Tuntaskan agenda pembangunan yang belum selesai," kata Jokowi
Baca Selengkapnya