Jokowi pamer ekonomi baik tapi Rupiah anjlok, beras mahal & BBM naik
Merdeka.com - Segudang persoalan mewarnai kondisi perekonomian nasional sepekan terakhir. Mulai dari melambungnya harga beras, Rupiah yang semakin tak berdaya terhadap dolar AS hingga mendekati Rp 13.000/USD, naiknya harga Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis premium dan kenaikan harga gas elpiji 12 kg.
Presiden Joko Widodo angkat bicara terkait kondisi perekonomian nasional. Laporan yang diterima presiden menunjukkan kondisi ekonomi nasional dalam keadaan stabil.
Soal anjloknya nilai tukar Rupiah, Jokowi sudah bicara dengan Gubernur BI Agus Martowardojo. Merosotnya Rupiah lebih disebabkan penguatan dolar terhadap semua mata uang dunia.
-
Bagaimana Jokowi mendorong investasi di IKN? Jokowi juga menegaskan pentingnya dukungan investasi saat ini untuk mewujudkan visi pembangunan Ibu Kota Nusantara.'Jadi kalau mau investasi, sekali lagi, sekarang,' tegasnya.
-
Mengapa Jokowi mendorong investasi di IKN? 'Investasi di IKN Nusantara ini adalah membeli masa depan,' ujar Jokowi di IKN, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa (4/6). Oleh sebab itu, Jokowi menekankan pentingnya percepatan pembangunan infrastruktur seperti jalan tol dan bandara untuk mendukung aksesibilitas ke IKN.
-
Kenapa Presiden Jokowi mengajak investor Tiongkok berinvestasi di Indonesia? Mengingat sejumlah indikator ekonomi di Indonesia menunjukkan capaian positif, antara lain pertumbuhan ekonomi yang konsisten di atas 5 persen, neraca dagang yang surplus 41 bulan berturut-turut, Purchasing Manager Index (PMI) berada di level ekspansi selama 25 bulan berturut-turut, dan bonus demografi.
-
Siapa yang membuat Presiden Jokowi gemas? Akhirnya, pertunjukan lucu Ameena sukses membuat semua orang terkesan, termasuk Presiden Jokowi yang menyaksikannya dari kursi utama.
-
Apa yang Jokowi Apresiasi kepada Presiden JAPINDA? 'Saya mengapresiasi JAPINDA yang telah banyak membantu mempromosikan kerja sama ekonomi, mentoring perusahaan Jepang yang ingin memperluas bisnisnya di Indonesia,' ujar Jokowi di Jepang, Senin (18/12).
-
Bagaimana Jokowi harap ekonomi Pohuwato berkembang? 'Semoga dengan adanya bandara ini ekonomi di Pohuwato bisa lebih berkembang lagi, muncul titik-titik pertumbuhan ekonomi baru,' ucap Jokowi.
"Kita semua berharap agar itu bersifat sementara. Kemudian kita juga ingin agar rupiah bergerak pada level aman. Kalau kita lihat dari informasi-informasi baik ekonom dan dunia usaha, investor juga melihat bahwa kita sudah melakukan perbaikan dalam fundamental ekonomi kita," ujar Jokowi di Istana Negara, Senin (2/3).
Kuatnya fundamental ekonomi nasional, lanjut Jokowi, juga terlihat dari catatan deflasi dua bulan ini yakni Januari dan Februari 2015. Diiringi membaiknya neraca perdagangan setelah pulihnya kinerja ekspor. "Ini sangat bagus sekali."
Jokowi juga membanggakan cadangan devisa yang saat ini menyentuh USD 114,3 miliar. Aliran modal masuk (capital inflow) ke Indonesia per Februari 2015 sudah mencapai Rp 57 triliun. "Ini besar sekali. ini juga lebih besar dibandingkan tahun yang sama Rp 30 triliun. Karena apa? Mereka melihat dibandingkan dengan negara lain, kita punya fundamental yang lebih baik," katanya.
"Ini menambah keyakinan bahwa kita sudah ada di track yang benar. (Rupiah melemah) Ini hanya tekanan dari luar, baik dari Euro ke USD kemudian ekonomi di AS dan bunga yang ada di sana sekarang dan di sana ada tekanan," tambahnya.
(mdk/noe)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Jokowi mengatakan, kenaikan kurs menjadi salah satu hal yang ditakuti oleh semua negara.
Baca SelengkapnyaPara pelaku usaha mengeluh ke Jokowi soal makin keringnya perputaran uang.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan pertumbuhan ekonomi yang stabil tersebut juga diiringi dengan penambahan tenaga kerja baru sebanyak 21,3 juta pada periode 2015–2024.
Baca SelengkapnyaPerekonomian Indonesia masih bisa tumbuh 5,11 persen di tengah pelemahan ekonomi global.
Baca SelengkapnyaJokowi mencatat, saat ini, cadangan beras di gudang Bulog mencapai 1,7 ton.
Baca SelengkapnyaIndonesia patut bersyukur karena pertumbuhan ekonomi masih di atas 5 persen di tengah kondisi perekonomian global yang melemah.
Baca SelengkapnyaJokowi menyebut, harga sejumlah bahan pokok di pasar masih dalam keadaan baik
Baca SelengkapnyaBLT El Nino merupakan bantuan dari pemerintah karena musim kemarau yang panjang yang diakibatkan oleh El Nino.
Baca SelengkapnyaPenanganan angka kemiskian di era Jokowi diklaim lebih baik dibandingkan negara lain.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan tekanan ini tak dialami oleh Indonesia saja, namun juga semua negara.
Baca SelengkapnyaSelama 10 tahun Presiden Jokowi memimpin RI, sejumlah masyarakat punya kesan dan pesan terhadap orang nomor satu di Indonesia itu.
Baca SelengkapnyaMenurut Jokowi, harga sejumlah bahan pokok di pasar tersebut masih dalam kondisi yang baik. Namun, diakuinya harga beras naik.
Baca Selengkapnya