Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kadin nilai keterlibatan swasta di 35.000 MW permurah harga listrik

Kadin nilai keterlibatan swasta di 35.000 MW permurah harga listrik

Merdeka.com - Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) anyar Eddy ganefo mengatakan keterlibatan swasta dalam megaproyek 35.000 megawatt menguntungkan. Sebab, harga listrik nantinya akan murah menyesuaikan persaingan pasar.

Menurutnya, keterlibatan swasta dalam megaproyek tersebut juga meringankan beban pemerintah dari sisi pendanaan.

"Kalau kita lihat swasta dari sisi investor, maka ada peluang 10 mega watt yang tidak dibangun PLN ini akan diambil swasta," kata Eddy dalam diskusi mingguan Energi Kita yang digelar merdeka.com, RRI, IJTI, IKN, DML dan Sewatama di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Minggu (8/11).

Keterlibatan swasta juga menghindari praktik monopoli oleh Perusahaan Listrik Negara (PLN). Selain itu, penyaluran listrik nantinya akan merata. "Jika sudah diswastanisasikan, pemerintah dalam hal ini PLN hanya menangani jalur distribusinya," imbuhnya.

Namun, hal ini tentunya tidak terlepas dari bantuan pemerintah untuk mempermudah proses investasi tersebut. Eddy meyakini, jika ada peluang, kemudahan, dan insentif dari pemerintah, maka proyek 35.000 megawatt bisa direalisasikan.

"Selama pemerintah memberikan kemudahan, insentif, dan sebagainya, kami siap. Paket kebijakan ekonomi juga suatu kemudahan. Tapi tidak itu saja, termasuk dari sisi perbankan. Selama ini masalah perbankan jadi kendala. Bagaimana kita mau berusaha di negara kita kalau pajaknya sampai dua digit," tandasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Aturan Pasar Listrik Dibuka untuk Swasta Sedang Dibahas, Begini Dampaknya ke PLN
Aturan Pasar Listrik Dibuka untuk Swasta Sedang Dibahas, Begini Dampaknya ke PLN

Para produsen bidang kelistrikan atau industri lain, akan berlomba-lomba meningkatkan kualitas produk dan layanannya.

Baca Selengkapnya
Pemasok Listrik EBT Keluhkan Harga Beli PLN yang Murah
Pemasok Listrik EBT Keluhkan Harga Beli PLN yang Murah

Penjualan listrik berbasis energi terbarukan kepada PLN menggunakan skema perjanjian Independent Power Producer (IPP).

Baca Selengkapnya
Tiang Listrik PLN Bakal Disulap Jadi Tempat Charger Mobil Listrik
Tiang Listrik PLN Bakal Disulap Jadi Tempat Charger Mobil Listrik

Nantinya tiang-tiang listrik yang dimaksud akan dilakukan penambahan komponen.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Berbagi Jaringan Listrik Hijau dengan Swasta Lewat Skema Ini
Pemerintah Bakal Berbagi Jaringan Listrik Hijau dengan Swasta Lewat Skema Ini

Pemerintah kembali mengkaji skema power wheeling dalam RUU EBET.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut sebut Starlink Bakal Lebih Murah Dibandingkan Internet Lokal, Begini Kata Pengusaha
Menko Luhut sebut Starlink Bakal Lebih Murah Dibandingkan Internet Lokal, Begini Kata Pengusaha

Respons pengusaha internet mendengar statment pejabat pemerintah soal harga murah Starlink.

Baca Selengkapnya
Kementerian ESDM Terbitkan Aturan Pelebaran Daya Listrik, Tarif Listrik Pelanggan Bakal Naik?
Kementerian ESDM Terbitkan Aturan Pelebaran Daya Listrik, Tarif Listrik Pelanggan Bakal Naik?

Kementerian ESDM menilai pelebaran batas daya ini diperlukan menyesuaikan dengan perkembangan model bisnis saat ini.

Baca Selengkapnya
Benarkah Tarif Listrik Jadi Lebih Mahal Jika Produsen Swasta Boleh Gunakan Jaringan Dikelola Negara?
Benarkah Tarif Listrik Jadi Lebih Mahal Jika Produsen Swasta Boleh Gunakan Jaringan Dikelola Negara?

Skema power wheeling itu berbahaya karena memperbolehkan produsen listrik swasta menggunakan jaringan yang selama ini dikelola negara.

Baca Selengkapnya
Tekan Emisi Gas Rumah Kaca, PLN-MedcoEnergi Kini Sepakat Jual Beli Listrik
Tekan Emisi Gas Rumah Kaca, PLN-MedcoEnergi Kini Sepakat Jual Beli Listrik

Medco Energi Bangkanai Limited dapat melakukan pengurangan emisi CO2 sebanyak 2.708 tCO2e/tahun.

Baca Selengkapnya
Ada Faktor Teknologi yang Jadi Tantangan Pengembangan Energi Baru Terbarukan
Ada Faktor Teknologi yang Jadi Tantangan Pengembangan Energi Baru Terbarukan

Energi Baru Terbarukan dihadapkan dengan 4 tantangan.

Baca Selengkapnya
Benarkah Skema Power Wheeling di RUU EBET Buat Subsidi Listrik Bakal Bengkak?
Benarkah Skema Power Wheeling di RUU EBET Buat Subsidi Listrik Bakal Bengkak?

Kenaikan subsidi listrik itu berisiko muncul karena aturan power wheeling memperbolehkan pembangkit swasta untuk menjual listrik EBET.

Baca Selengkapnya
Untung Rugi Pemerintah Guyur Diskon Industri Motor dan Mobil Listrik
Untung Rugi Pemerintah Guyur Diskon Industri Motor dan Mobil Listrik

Pemberian insentif bertujuan meningkatkan hingga mempercepat produksi dan penggunaan kendaraan listrik di dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Ada Aturan Carbon Capture Storage, Pemerintah Harus Jaga Harga Listrik Tetap Terjangkau
Ada Aturan Carbon Capture Storage, Pemerintah Harus Jaga Harga Listrik Tetap Terjangkau

Saat ini, belum ada landasan hukum khusus yang mengatur mekanisme pelaksanaan CCS di sektor ketenagalistrikan.

Baca Selengkapnya