Kemenkeu: LPI Beri Manfaat ke Investor Dalam Negeri
Merdeka.com - Direktur Jenderal Kekayaan Negara Kementerian Keuangan, Isa Rachmatawarta memastikan kehadiran Lembaga Pengelola Investasi (LPI) di Tanah Air memberikan manfaat bagi investor dalam negeri. Sebab, LPI bisa menjadi mitra BUMN untuk dapat pembiayaan kembali yang lebih baik.
"LPI ini manfaat bagi inevtor dalam negeri ini tentu saja karena LPI tidak saja menarik investor dari luar negeri tapi banyak dari dalam negeri yang butuh return lebih baik," kata dia dalam rapat kerja bersama dengan Komisi XI DPR RI, Senin (1/2).
Dia mencontohkan, untuk BUMN pengelola dana seperti Taspen, Asabri, dan BPJS sangat memungkinkan melihat LPI ini sebagai mitra mereka dalam memilih investasi dalam bentuk equity financing yang tepat baik.
-
Kenapa BPJS Ketenagakerjaan berkolaborasi dengan Bank Mantap? 'Kami sangat menyambut hangat kerjasama ini karena nanti mulai tahun 2030 kami akan mulai membayarkan manfaat pensiun berkala untuk seluruh peserta jaminan pensiun BPJS Ketenagakerjaan. Oleh karena itu kami berinisiatif untuk mulai memperluas kanal untuk memudahkan para peserta sehingga mereka dapat terlayani dengan baik. Kami juga menyadari bahwa untuk mewujudkannya diperlukan juga kolaborasi dengan pihak lain dan salah satunya dengan Bank Mantap yang kita lakukan pada hari ini,'terang Roswita.
-
Apa saja instrumen investasi BP Tapera? Dengan demikian, BP Tapera hanya akan melakukan pemupukan dana peserta pada instrumen-instrumen investasi yang aman. Seperti obligasi, surat utang negara, deposito, dan instrumen lainnya yang bersifat fixed income.
-
Siapa yang mendorong investasi berkolaborasi? Di sisi lain, pihaknya mendorong setiap investasi yang masuk ke daerah, wajib berkolaborasi dengan pengusaha-pengusaha dan pelaku UMKM setempat. Maka dari itu, ia meminta praja IPDN yang sudah lulus bisa berkontribusi untuk merealisasikan target.
-
Bagaimana aset BLBI dimanfaatkan? 'Lahan yang dilakukan hibah tersebut antara lain diperuntukan sebagai gedung kantor pelayanan, rumah dinas, laboratorium, kampus politeknik negeri, hingga gedung penyimpanan barang bukti,' ujar Hadi dalam acara penyerahan aset eks BLBI di Kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, Jumat (5/7).
-
Siapa yang bekerja sama dengan BRI dalam tabungan emas? BRI menghadirkan solusi investasi emas yang mudah melalui Tabungan Emas di aplikasi BRImo. Fitur ini hasil kolaborasi dengan Pegadaian, memberikan kemudahan bagi nasabah untuk berinvestasi emas.
-
Siapa yang bisa berinvestasi SBN melalui BRImo? Melalui kemudahan yang kami berikan di BRImo, BRI berharap dapat berkontribusi optimal untuk melayani berbagai kebutuhan finansial nasabah sekaligus menyukseskan penggalangan dana oleh Pemerintah melalui penawaran SBN ke masyarakat.
Oleh karena itu, dalam penyelenggaraan investasi LPI akan buka kesempatan investor dalam negeri maupun luar negeri. Sehingga memberikan keseimbangan perlakuan perpajakan, agar para investor dapatkan tritmen yang fair baik di dalam dan luar negeri.
"Dalam pengelolaan investasi LPI akan dilakukan berbagai upaya untuk ada road map tata kelola yang baik," kata dia.
Dia menambahkan, ke depan dalam beberapa hari dewan direktur akan bisa ditetapkan oleh dewan pengawas. Sehingga pada saat bersamaan, bisa melihat informasi lebih detail mengenai roadmap tata kelola dari LPI itu sendiri.
(mdk/idr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Taspen Group akan bekerja sama dalam hal perlindungan asuransi bagi seluruh anggota BUMD di Indonesia melalui Taspen Life.
Baca SelengkapnyaDPLK Taspen Life terbuka untuk seluruh lapisan masyarakat, antara lain nasabah individu, korporasi swasta, hingga Instansi.
Baca SelengkapnyaKementerian BUMN kaji opsi paling memungkinkan mendatangkan investor baru untuk perusahaan ini.
Baca SelengkapnyaBank Jatim terus menunjukkan komitmennya untuk memajukan perekonomian daerah maupun nasional.
Baca SelengkapnyaRyan menyampaikan, Kementerian BUMN yang sudah melakukan sejumlah terobosan besar melalui transformasi saja masih dihadapkan pada sejumlah persoalan.
Baca SelengkapnyaBRI mengakses pendanaan melalui alternative funding, salah satunya melalui Initial Public Offering (IPO). Sebagai upaya meningkatkan level nasabah korporasi.
Baca SelengkapnyaBSI terus memperluas literasi dan inklusi keuangan syariah di dalam negeri. Salah satunya lewat kolaborasi dengan Indonesia Financial Group (IFG)
Baca SelengkapnyaPencanangan literasi pasar modal kepada ASN Jabar ini dilakukan agar para mereka dapat lebih melek investasi khususnya di pasar modal.
Baca Selengkapnya