Kementan minta dua BUMN sediakan 100.000 benih padi tahun depan
Merdeka.com - Pemerintah mengaku memiliki strategi agar pasokan beras terus tersedia sepanjang tahun dalam menghadapi masa tanam 2016. Pemerintah memilih meningkatkan pemanfaatan benih unggul untuk memaksimalkan pasokan beras tahun depan.
Untuk itu, Kementerian Pertanian menginstruksikan PT Sang Hyang Seri bekerja sama dengan PT Pertani (Persero) menyiapkan pasokan benih unggul hingga 100.000 ton. Kerjasama tersebut akan direalisasikan melalui penandatanganan kontrak kerjasama yang akan dilakukan pada pekan ini.
Menteri Pertanian, Andi Amran Sulaiman mengatakan produksi beras akan meningkat dari 7-8 ton per hektar menjadi 10 ton hektar dengan memaksimalkan pemanfaatan benih unggul padi.
-
Apa yang dilakukan Menteri Pertanian dalam meningkatkan produksi beras? 'Pak Mentan mendorong untuk dipercepat penanaman kembali. Setelah panen langsung dilakukan olah tanah menggunakan traktor, mekanisasi pertanian modern sehingga mempercepat penanaman kembali,' tuturnya.
-
Apa target Kementan untuk produksi beras? Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengajak kepala dinas pertanian se-Indonesia untuk mengawal jalannya produksi beras pada tahun ini. Dia ingin Indonesia mampu mencapai swasembada sehingga tak lagi bergantung pada kebijakan impor.
-
Apa target produksi beras Kementan? Menyambut Peringatan Hari Pangan Sedunia (HPS) 2023, Kementerian Pertanian (Kementan) mendorong kepala daerah memperkuat produksi pangan guna menekan inflasi, khususnya merealisasikan target produksi beras sebanyak 35 juta ton pada musim panen yang akan datang.
-
Bagaimana Pertamina meningkatkan hasil panen di Kalijaran? 'Selanjutnya meningkatkan siklus panen dari sebelumnya 2 kali menjadi 3 kali per tahun, penghematan anggaran irigasi per hektar dari Rp 1,5 juta untuk pembelian BBM menjadi Rp 1 juta, serta peningkatan produksi pertanian dari 12 ton menjadi 12 ton ditambah 4 ton cabai per hektar selama 1 tahun,' ungkap Taufik.
-
Bagaimana Kementan meningkatkan produksi padi dan jagung? Salah satu potensi lahan yang dapat digunakan untuk menambah produksi pangan nasional khususnya padi dan jagung adalah lahan rawa dan lahan kering yang belum dimanfaatkan secara optimal.
-
Di mana Kementan ingin melakukan akselerasi produksi beras? 'Kita akan akselerasi di semua daerah karena kita tau ada potensi di indonesia.
"Sekarang ini ada benih-benih unggul yang produksinya sampai 10 ton per hektar, kemudian kebutuhan kementerian pertanian 250.000 ton," kata Amran di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Rabu (2/12).
Untuk menyiapkan benih unggul ini, kata dia, dibutuhkan anggaran hingga Rp 1 triliun. Amran mengatakan, pemerintah menargetkan luas lahan pertanian pada tahun depan meningkat dari 14 juta hektar tahun ini menjadi 14,5 juta hektar.
Sementara itu, Plt Dirut PT Sang Hyang Seri, Syaiful Bahri, mengatakan masing-masing perusahaan milik pemerintah itu mendapat porsi penyediaan bibit yang sama banyak.
Menurut dia, PT SHS hanya mampu memproduksi bibit unggul hingga 82.500. Sedangkan, sebanyak 30.000 dari 82.500 bibit digunakan untuk upaya khusus (upsus) swasembada.
(mdk/sau)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Mentan Amran terus mematangkan rencana peningkatan produksi padi di masa tanam I oktober-maret.
Baca SelengkapnyaMentan Amran menegaskan akan mengevaluasi pemanfaatan pompa di setiap wilayah.
Baca SelengkapnyaPetani di NTT bisa mendapat pupuk bersubsidi dengan lebih baik dari sisi jumlah, murah dan cepat
Baca SelengkapnyaTambahan ini bahkan mencapai 7,2 juta dan akan digelontorkan bersamaan dengan benih gratis sebanyak 2 juta hektare.
Baca SelengkapnyaDirjen Ali Jamil berharap, ketersediaan alsintan berupa traktor roda 4 dapat dioptimalkan untuk mengolah lahan.
Baca SelengkapnyaAnggaran terbesar dialokasikan untuk program percepatan (quick wins) lumbung pangan.
Baca SelengkapnyaKementan berkomitmen akan mempercepat pencetakan sawah satu juta hektare.
Baca Selengkapnyaada 2023 Kementan telah mengalokasikan Embung 500 unit untuk 10.000 ha, Perpompaan 629 unit untuk 12.580 ha.
Baca SelengkapnyaPengembangan ini penting dilakukan mengingat Banten memiliki area pesisir pantai yang membutuhkan benih khusus.
Baca SelengkapnyaProgram ini, merupakan langkah awal yang akan ada proses keberlanjutan dengan adanya keswadayaan dari masyarakat.
Baca SelengkapnyaSudaryono mendorong para petani di Kabupaten Demak, Jawa Tengah untuk mengoptimalkan percepatan tanam.
Baca SelengkapnyaMentan Amran saat ini tengah gencar menyalurkan pompanisasi ke wilayah sentra produksi khususnya di area Jawa.
Baca Selengkapnya