Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Lewat inovasi, kekayaan kuliner lokal bisa tingkatkan ekonomi daerah

Lewat inovasi, kekayaan kuliner lokal bisa tingkatkan ekonomi daerah Timbul Sinaga. ©2017 Merdeka.com/Wilfridus Setu Embu

Merdeka.com - Direktur Paten, DTLST dan Rahasia Dagang Kemenkumham, Timbul Sinaga mengatakan saat ini yang paling penting dilakukan adalah inovasi pada bidang-bidang berhubungan dengan masyarakat. Inovasi tersebut dapat menjadi lebih tepat guna dan dapat digunakan secara lebih luas sehingga dapat memberikan dampak yang lebih besar kepada masyarakat.

"Kita tidak usah dulu bicara teknologi yang canggih-canggih. Apa yang kita butuhkan saja saat ini kita inovasi. Yang potensinya bahan bakunya ada di sini," ungkapnya di Hotel Akmani, Jakarta Pusat, Rabu (27/9).

Menurutnya ada beberapa sektor utama yang dapat dikembangkan lebih lanjut melalui inovasi teknologi. Salah satunya adalah pengembangan jamu dan obat-obatan herbal.

Orang lain juga bertanya?

"Jamu herbal. Kita bisa kuasai. Kalau dapat dikembangkan (dengan baik dengan inovasi dan teknologi) obat kimia bisa bergeser. Herbal bisa berkuasa bahkan di dunia," kata Timbul.

Selain jamu herbal, Timbul mengatakan kekayaan kuliner yang dimiliki Indonesia juga dapat dikembangkan lebih lanjut untuk mendorong meningkatnya ekonomi masyarakat.

"Lalu kuliner. Makanan kita canggih semua. Setiap kota punya ciri khas masing masing. Itu juga dapat dikembangkan," jelasnya.

Selain itu, potensi mikroorganisme Indonesia juga sangat baik untuk diteliti dan dikembangkan lebih lanjut. "Indonesia bisa dalam jangka pendek yang bisa jadi unggulan adalah mikroorganisme. Ini bisa unggul karena kita kaya akan itu," tegas Timbul.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Makanan Khas Daerah yang Dimodifikasi, Perkaya Sajian Tradisional
Makanan Khas Daerah yang Dimodifikasi, Perkaya Sajian Tradisional

Makanan khas daerah yang dimodifikasi membantu meningkatkan popularitas sajian-sajian khas.

Baca Selengkapnya
Makanan Khas Daerah yang Dimodifikasi, Tingkatkan Pengalaman Rasa Tradisional
Makanan Khas Daerah yang Dimodifikasi, Tingkatkan Pengalaman Rasa Tradisional

Indonesia memiliki kuliner yang sangat beragam. Keragaman hidangan khas tersebut akhirnya diolah kembali oleh tangan kreatif yang menjadikannya lebih berwarna.

Baca Selengkapnya
Ini Tiga Modal Dasar yang Diperlukan untuk Pengembangan Sektor Wisata Daerah
Ini Tiga Modal Dasar yang Diperlukan untuk Pengembangan Sektor Wisata Daerah

“Ketiga modal ini sudah bisa dikemas menjadi paket wisata untuk menarik kunjungan wisatawan," kata Sandiaga.

Baca Selengkapnya
Manajerial Pengembangan Produk Penting untuk UMKM Kota Bontang
Manajerial Pengembangan Produk Penting untuk UMKM Kota Bontang

Dalam pengembangan UMKM, langkah ini tidak semata-mata merupakan langkah yang harus diambil oleh Pemerintah dan hanya menjadi tanggung jawab Pemerintah.

Baca Selengkapnya
Kemendagri: Perangkat Daerah Mesti Punya Inovasi untuk Mempermudah Layanan Publik
Kemendagri: Perangkat Daerah Mesti Punya Inovasi untuk Mempermudah Layanan Publik

Kontribusi perangkat daerah sangat penting dalam mengawal peningkatan inovasi di berbagai daerah.

Baca Selengkapnya
BRI: Pengembangan UMKM Perlu Kolaborasi Semua Pihak
BRI: Pengembangan UMKM Perlu Kolaborasi Semua Pihak

Amam Sukriyanto mengatakan untuk mendukung pengembangan UMKM agar dapat menjadi lebih tangguh dan maju, kolaborasi semua pihak terkait sangat penting.

Baca Selengkapnya
Wakil Wali Kota Pasuruan Harap Sosialisasi dan Bimtek Inovasi Daerah Lahirkan Ide dan Gagasan Baru
Wakil Wali Kota Pasuruan Harap Sosialisasi dan Bimtek Inovasi Daerah Lahirkan Ide dan Gagasan Baru

Adi menyampaikan bahwa inovasi perlu untuk terus dilakukan dengan menggagas terobosan baru.

Baca Selengkapnya
Kepala BSKDN: Inovasi Harus Menjadikan Layanan Publik Lebih Cepat, Murah, dan Mudah Diakses
Kepala BSKDN: Inovasi Harus Menjadikan Layanan Publik Lebih Cepat, Murah, dan Mudah Diakses

Inovasi merupakan kunci untuk menciptakan pelayanan yang lebih cepat, murah, dan mudah diakses oleh seluruh masyarakat.

Baca Selengkapnya
Menkop UKM Sebut Cerita Nusantara 2024 Perluas Akses UMKM ke Rantai Pasok Global
Menkop UKM Sebut Cerita Nusantara 2024 Perluas Akses UMKM ke Rantai Pasok Global

Cerita Nusantara merupakan ajang yang menjadi kunci bagi UMKM untuk meningkatkan peran produk lokal dalam rantai pasok global.

Baca Selengkapnya
Ditetapkan Mendagri, Banyuwangi Kembali Jadi Kabupaten Terinovatif se-Indonesia
Ditetapkan Mendagri, Banyuwangi Kembali Jadi Kabupaten Terinovatif se-Indonesia

Banyuwangi kembali ditetapkan sebagai daerah terinovatif se-Indonesia dalam program Innovative Government Award (IGA) 2023.

Baca Selengkapnya
Inovasi untuk UMKM Antarkan Kota Bontang Raih Merdeka Awards 2023
Inovasi untuk UMKM Antarkan Kota Bontang Raih Merdeka Awards 2023

Kota Bontang berhasil mendapatkan penghargaan Merdeka Awards 2023 pada kategori program inovatif pendampingan UMKM.

Baca Selengkapnya
Mendagri Dorong Percepatan Pengembangan Industri Gim Nasional di Tingkat Daerah
Mendagri Dorong Percepatan Pengembangan Industri Gim Nasional di Tingkat Daerah

Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mendorong percepatan pengembangan industri gim nasional di tingkat daerah.

Baca Selengkapnya