Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Libur Panjang Idul Adha, KAI Bagikan Diskon Tiket Kereta Hingga 25 Persen

Libur Panjang Idul Adha, KAI Bagikan Diskon Tiket Kereta Hingga 25 Persen Ilustrasi Kereta Api. ©2022 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan promo Kejutan Trip Juni Asyik Melimpah (Anti Jaim) di mana masyarakat dapat membeli tiket kereta api jarak jauh dengan diskon hingga 25 persen.

VP Public Relations KAI Joni Martinus mengatakan masyarakat dapat membeli tiket promo tersebut pada tanggal 21 Juni 2023 hingga 24 Juni 2023 untuk keberangkatan periode libur kenaikan kelas yaitu tanggal 25 Juni - 9 Juli 2023.

Promo Anti Jaim ditujukan untuk meningkatkan pelayanan kepada pelanggan melalui penjualan tiket dengan tarif yang terjangkau pada periode libur kenaikan kelas,” ujar Joni dalam keteranganya, Selasa (20/6).

Orang lain juga bertanya?

Joni menjelaskan, pihaknya mengalokasikan 18.680 tempat duduk untuk berbagai perjalanan KA Jarak Jauh kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi dengan tarif diskon. Contoh tarif promo tersebut seperti KA Argo Dwipangga relasi Gambir - Solo Balapan pp hanya Rp315.000 dari tarif reguler yaitu Rp420.000, KA Bangunkarta relasi Pasarsenen - Jombang pp hanya Rp290.000 dari tarif reguler yaitu Rp385.000, dan lainnya.

"Tiket dapat dibeli melalui aplikasi KAI Access, situs kai.id, ataupun seluruh channel penjualan tiket yang bekerja sama dengan KAI," terangnya.

Promo KAI ini dapat anda gunakan, berhubung pemerintah telah mengubah Surat Keputusan Bersama (SKB) tentang hari libur nasional dan cuti bersama tahun 2023, yang mana hari raya idul adha jatuh pada tanggal 29 Juni 2023, pemerintah memberikan cuti bersama di tanggal 28 Juni dan 30 Juni, artinya masyarakat bisa mendapatkan libur selama 3 hari mulai 28 Juni hingga 30 Juni 2023.

Berikut daftar KA yang mendapat promo Anti Jaim:

1. Argo Dwipangga (Gambir - Solo Balapan pp)2. Argo Lawu (Gambir - Solo Balapan pp)3. Argo Muria (Gambir - Semarang Tawang Bank Jateng pp)4. Argo Sindoro (Gambir - Semarang Tawang Bank Jateng pp)5. Bangunkarta (Pasar Senen - Jombang pp)6. Bogowonto (Pasar Senen - Lempuyangan pp)7. Brantas (Pasar Senen - Blitar pp)8. Brawijaya (Gambir - Malang pp)9. Ciremai (Bandung - Semarang Tawang Bank Jateng pp)10. Fajar Utama Solo (Pasar Senen - Solo Balapan)11. Fajar Utama Yogyakarta (Yogyakarta - Pasarsenen)12. Gajayana (Gambir - Malang pp)13. Gaya Baru Malam Selatan (Pasar Senen - Surabaya Gubeng pp)14. Gumarang (Pasar Senen - Surabaya Pasar Turi pp)15. Harina (Bandung - Surabaya Pasar Turi pp)16. Jaka Tingkir (Pasar Senen - Purwosari pp)17. Jayakarta (Pasar Senen - Surabaya Gubeng pp)18. Kertajaya (Pasar Senen - Surabaya Pasar Turi pp)19. Kertanegara (Purwokerto - Malang pp)20. Lodaya (Bandung - Solo Balapan pp)21. Majapahit (Pasar Senen - Malang pp)22. Malabar (Bandung - Malang pp)23. Mataram (Pasar Senen - Solo Balapan pp)24. Matarmaja (Pasar Senen - Malang pp)25. Mutiara Selatan (Bandung - Surabaya Gubeng pp)26. Progo (Pasar Senen - Lempuyangan pp)27. Ranggajati (Cirebon - Jember pp)28. Sancaka (Yogyakarta - Surabaya Gubeng pp)29. Sawunggalih (Pasar Senen - Kutoarjo pp)30. Senja Utama Solo (Solo Balapan - Pasar Senen)31. Senja Utama Yogyakarta (Pasar Senen - Yogyakarta)32. Sindang Marga (Kertapati - Lubuklinggau pp)33. Singasari (Pasar Senen - Blitar pp)34. Turangga (Bandung - Surabaya Gubeng pp)35. Wijayakusuma (Cilacap - Ketapang pp) (mdk/azz)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
KAI Beri Promo 21 Persen saat HUT ke-79 RI, Catat 30 Perjalanan Kereta yang Didiskon
KAI Beri Promo 21 Persen saat HUT ke-79 RI, Catat 30 Perjalanan Kereta yang Didiskon

PT Kereta Api Indonesia (Persero) memberikan diskon harga tiket sebesar 21 persen atau masyarakat hanya membayar 79 persen, dalam rangka memperingati HUT RI.

Baca Selengkapnya
Libur Lebaran Usai, KAI Masih Bagi-Bagi Diskon Tiket Kereta 20 Persen, Cek Tanggal dan Rutenya di Sini
Libur Lebaran Usai, KAI Masih Bagi-Bagi Diskon Tiket Kereta 20 Persen, Cek Tanggal dan Rutenya di Sini

PT KAI memberikan diskon 20 persen untuk pembelian tiket kereta api untuk keberangkatan dari Stasiun Pasar Senen dan Gambir.

Baca Selengkapnya
KAI Sebar Diskon Tiket Kereta untuk Libur Natal dan Tahun Baru, Ini Daftar Rutenya
KAI Sebar Diskon Tiket Kereta untuk Libur Natal dan Tahun Baru, Ini Daftar Rutenya

PT Kereta Api Indonesia (Persero) menghadirkan promo 25 persen kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Promo Hari Kemerdekaan, Tiket Kereta Api Diskon 21 Persen
Promo Hari Kemerdekaan, Tiket Kereta Api Diskon 21 Persen

Diskon bertajuk 'Panjat Pinang atau Panjat Diskonnya, Pinang Untungnya' di 30 perjalanan kereta api berbagai kelas dan tujuan.

Baca Selengkapnya
Diskon Besar-besaran, Tiket Kereta Api Luxury Hanya Rp499.000 dan Kelas Eksekutif Rp129.000
Diskon Besar-besaran, Tiket Kereta Api Luxury Hanya Rp499.000 dan Kelas Eksekutif Rp129.000

Pada event tersebut, KAI menjual tiket dengan diskon hingga 70 persen seperti tiket Kereta Luxury untuk semua tujuan dibanderol hanya Rp499.000.

Baca Selengkapnya
Cara Dapatkan Tiket Promo Kereta Api saat Liburan Sekolah
Cara Dapatkan Tiket Promo Kereta Api saat Liburan Sekolah

Mekanisme pemilihan pemenang ditetapkan oleh pihak pemberi cashback dalam promo ini, yaitu dapat berupa urutan pembelian pertama.

Baca Selengkapnya
KAI Bagi-Bagi Diskon Tiket Kereta: Jakarta-Semarang Cuma Rp152.000, Cek Rute Lainnya di Sini
KAI Bagi-Bagi Diskon Tiket Kereta: Jakarta-Semarang Cuma Rp152.000, Cek Rute Lainnya di Sini

Promo ini berlangsung pada tanggal 13-16 Juli 2024 untuk keberangkatan tanggal 15-31 Juli 2024

Baca Selengkapnya
Promo 12.12, KAI Diskon 35.000 Tiket Keret Api Jarak Jauh
Promo 12.12, KAI Diskon 35.000 Tiket Keret Api Jarak Jauh

Ada 35 ribu tiket perjalanan kereta api yang didiskon 20 persen untuk kelas eksekutif, bisnis dan ekonomi.

Baca Selengkapnya
KAI Obral Diskon Tiket Hingga 25 Persen, Begini Cara Pesannya
KAI Obral Diskon Tiket Hingga 25 Persen, Begini Cara Pesannya

Diskon tiket ini berlaku untuk kelas eksekutif, bisnis, dan ekonomi.

Baca Selengkapnya
Daftar 28 Kereta yang Dapat Diskon 50 Persen di HUT Ke-79 RI
Daftar 28 Kereta yang Dapat Diskon 50 Persen di HUT Ke-79 RI

Semua promo yang diberikan berlaku untuk 28 kereta api dari berbagai kelas dan tujuan, seperti ekonomi, bisnis hingga eksekutif.

Baca Selengkapnya
TransJakarta, LRT dan MRT Tebar Promo Tiket Rp1 Sekali Perjalanan, Catat Syarat dan Waktunya
TransJakarta, LRT dan MRT Tebar Promo Tiket Rp1 Sekali Perjalanan, Catat Syarat dan Waktunya

Kedua, promo LRT dan MRT. Kedua moda transportasi ini akan memberikan promo tarif sebesar Rp1 selama dua hari pada 22-23 Juni.

Baca Selengkapnya
KAI Beri Diskon 20% bagi Pemudik yang Beli Tiket di Akhir Arus Balik, Cek Daftar Kereta dan Syaratnya
KAI Beri Diskon 20% bagi Pemudik yang Beli Tiket di Akhir Arus Balik, Cek Daftar Kereta dan Syaratnya

KAI memberikan potongan harga sebesar 20 persen bagi masyarakat yang membeli tiket di akhir masa arus balik

Baca Selengkapnya