Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mendag Enggar bertemu Dubes AS, bahas perdagangan hingga investasi

Mendag Enggar bertemu Dubes AS, bahas perdagangan hingga investasi Pertemuan Mendag dengan Dubes AS. ©2018 Merdeka.com/Dwi Aditya Putra

Merdeka.com - Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita menerima kunjungan Duta Besar Amerika Serikat (AS) untuk Indonesia Joseph R Donovan, guna membahasa peningkatan perdagangan dan investasi Indonesia dengan Amerika. Di mana saat ini, kondisi perdagangan Indonesia dengan AS sedang meningkat salah satunya dalam industri penerbangan.

"Yang pada dasarnya menyepakati permintaan kita untuk, tidak masuk dalam 16 negara yang dalam perdagangan dengan Amerika defisit. Jangan dilihat petanya pada 2017 tapi liat juga perkembangan 2018. Industri penerbangan kita Lion Air untuk penandatanganan MoU pesawat jenis boing," kata Enggar di kantornya, Jakarta, Rabu (18/4).

Dengan peningkatan itu, Mendag menilai AS akan melihat lebih jauh potensi perdagangan Indonesia yang dapat digunakan di negara Paman Sam tersebut, begitu juga dengan Indonesia. Sehingga akan terbentuk hubungan timbal balik untuk meningkatkan perdagangan dan investasi.

"Amerika akan melihat sumber perdagangan lain untuk dibawa ke sana (AS). Kita juga akan melihat sumber dari Amerika," imbuhnya

Duta Besar AS untuk Indonesia, Josep R Donova, mengharapkan kedua negara dapat meningkatkan hubungan perdagangan dan investasi. "Kami menyepakati hubungan yang bebas, adil dan saling menguntungkan. Serta sepakat dengan hubungan terbuka dan kompetitif," kata Joseph.

Ada pun lima poin yang dapat mendukung tumbuhnya perdagangan dan investasi Indonesia dengan AS, seperti fair trade, free trade, reciprocal, openness dan competitiveness.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pertemuan USINDO, Menteri Rosan Sampaikan Komitmen Indonesia untuk Investasi Berkelanjutan
Pertemuan USINDO, Menteri Rosan Sampaikan Komitmen Indonesia untuk Investasi Berkelanjutan

Presiden Prabowo Subianto menyampaikan pentingnya dukungan dari perusahaan-perusahaan Amerika Serikat dalam mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kalangan Pengusaha Amerika Serikat Apresiasi Menko Airlangga Atas Iklim  Bisnis Indonesia yang Kondusif
Kalangan Pengusaha Amerika Serikat Apresiasi Menko Airlangga Atas Iklim Bisnis Indonesia yang Kondusif

Kalangan pengusaha AS memberi apresiasi terhadap kebijakan investasi Indonesia yang telah menciptakan iklim bisnis yang lebih kondusif

Baca Selengkapnya
VIDEO: Kejutan Menhan AS, Blak Blakan Depan Prabowo Ingin Rekrut Mayor TNI Teddy
VIDEO: Kejutan Menhan AS, Blak Blakan Depan Prabowo Ingin Rekrut Mayor TNI Teddy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto bersama Menteri Pertahanan Amerika Serikat Lloyd J. Austin III melakukan pertemuan

Baca Selengkapnya
VIDEO: Pertemuan Penting Prabowo dengan Menhan Amerika di Singapura, Ini yang Dibahas
VIDEO: Pertemuan Penting Prabowo dengan Menhan Amerika di Singapura, Ini yang Dibahas

Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Menteri Pertahanan Amerika Serikat Lloyd J. Austin III di sela-sela kegiatan IISS Shangri-La Dialogue 2024

Baca Selengkapnya
Airlangga Bertemu Dubes China, Bahas Kerja Sama Pengelolaan Nikel
Airlangga Bertemu Dubes China, Bahas Kerja Sama Pengelolaan Nikel

Airlangga mengatakan, Indonesia akan menjajaki kerja sama pembangunan R & D Center antara UGM dengan CNGR Co.Ltd.

Baca Selengkapnya
Bertemu di Singapura, Prabowo Bahas Hal Penting Ini dengan Menhan AS Lloyd Austin
Bertemu di Singapura, Prabowo Bahas Hal Penting Ini dengan Menhan AS Lloyd Austin

Hal ini disampaikan Prabowo saat bertemu Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin di sela-sela kegiatan IISS Shangri-La Dialogue 2024 di Singapura, Sabtu (1/6).

Baca Selengkapnya
Airlangga Apresiasi Kerja Sama Uni Eropa dengan Indonesia
Airlangga Apresiasi Kerja Sama Uni Eropa dengan Indonesia

Menko Perekonomian Airlangga Hartarto menerima kunjungan Duta Besar Uni Eropa untuk Indonesia Vincent Piket, Selasa (15/8).

Baca Selengkapnya
Prabowo Tiba di Washington DC, Bakal Temui Presiden Joe Biden di White House
Prabowo Tiba di Washington DC, Bakal Temui Presiden Joe Biden di White House

Prabowo dijadwalkan untuk melakukan sejumlah pertemuan di antaranya dengan Presiden Amerika Serikat Joe Biden.

Baca Selengkapnya
Luhut Ungkap Reaksi Elon Musk Usai Bertemu Prabowo di Bali
Luhut Ungkap Reaksi Elon Musk Usai Bertemu Prabowo di Bali

Elon Musk dan Prabowo bertemu di tengah rangkaian kegiatan World Water Forum ke-10 di Bali.

Baca Selengkapnya
Diapit Mayor Teddy & Menlu Sugiono, Prabowo Berhadapan dengan Menhan AS Singgung Perang di Gaza
Diapit Mayor Teddy & Menlu Sugiono, Prabowo Berhadapan dengan Menhan AS Singgung Perang di Gaza

Prabowo menyambut kedatangan Menhan AS dengan ramah tamah dan hangat untuk kemudian keduanya melakukan pertemuan secara tertutup.

Baca Selengkapnya
Prabowo Bertemu Joe Biden: AS Adalah Teman yang Sangat Baik Bagi Kami
Prabowo Bertemu Joe Biden: AS Adalah Teman yang Sangat Baik Bagi Kami

Pertemuan keduanya menandai tonggak penting hubungan diplomatik antara dua negara yang telah berjalan selama 75 tahun.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Terkejut Prabowo Disapa Dubes & Pejabat Amerika Pakai Bahasa Indonesia
VIDEO: Terkejut Prabowo Disapa Dubes & Pejabat Amerika Pakai Bahasa Indonesia "Bagus Sekali"

Menhan Prabowo menyambut baik dan menghargai pertemuan dengan Dubes AS

Baca Selengkapnya