Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menhub Budi Akan Revitalisasi Terminal Giwangan di Yogyakarta

Menhub Budi Akan Revitalisasi Terminal Giwangan di Yogyakarta Budi Karya di Yogyakarta. ©2017 Merdeka.com/Purnomo Edi

Merdeka.com - Terminal Giwangan yang berada di Kota Yogyakarta akan direvitalisasi oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub). Terminal Giwangan akan menjadi satu dari lima terminal di Indonesia yang akan direvitalisasi oleh Kemenhub.

Menteri Perhubungan (Menhub), Budi Karya Sumadi mengatakan jika revitalisasi terminal akan dilakukan demi memberikan pelayanan yang maksimal kepada penumpang. Diharapkan revitalisasi terminal akan mampu mengubah wajah dan standar pelayanannya seperti bandara.

Kami ingin menjadikan terminal nanti berstandard bandara. Tidak hanya dari pelayanan dan bentuk bangunan yang ramah penumpang, tetapi juga ketersediaan stand-stand makanan yang sesuai keinginan konsumen,” ujar Budi Karya di Terminal Giwangan, Minggu (16/6).

Budi Karya merinci jika Terminal Giwangan akan menjadi target revitalisasi untuk memberikan pelayanan terbaik kepada wisatawan. Hal ini tak lepas dari Terminal Giwangan yang berada di Kota Yogyakarta yang merupakan tujuan wisata.

"Kita melihat bahwa Terminal Giwangan ini harus direvitalisasi. Agar apa? Agar orang-orang yang selama ini nggak naik bus, naik bus lagi. Nah, ini menjadi konsen kita. Oleh karenanya Yogya akan menjadi dari dari lima percontohan yang akan kita bangun tahun ini," terang Budi Karya.

Budi Karya menambahkan nantinya revitalisasi Terminal Giwangan tak hanya berupa pembangunan fisik saja. Perbaikan sumber daya manusia (SDM) pun ditargetkan akan turut diperbaiki.

"Nanti kami akan datangkan dari BPSDM (Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia). Orang-orang yang ada di sini (Terminal Giwangan) akan kita tatar. Kita taruh orang-orang terbaik dari Yogyakarta," tutup Budi Karya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
VIDEO: Jokowi Tegas Ingin Hapus Citra 'Preman' di Terminal, Reaksi Tawa Iriana Jadi Sorotan
VIDEO: Jokowi Tegas Ingin Hapus Citra 'Preman' di Terminal, Reaksi Tawa Iriana Jadi Sorotan

Jokowi mengapresiasi pembangunan empat terminal tersebut karena bisa mengubah wajah terminal bus yang dulunya identik dengan premanisme.

Baca Selengkapnya
Kini Naik BRT Trans Jateng Bisa dari Terminal Kutoarjo, Tempat Lebih Nyaman
Kini Naik BRT Trans Jateng Bisa dari Terminal Kutoarjo, Tempat Lebih Nyaman

Calon penumpang dimanjakan dengan fasilitas di terminal

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Tegas Hapus Citra 'Preman' di Terminal, Reaksi Tawa Iriana Jadi Sorotan
VIDEO: Jokowi Tegas Hapus Citra 'Preman' di Terminal, Reaksi Tawa Iriana Jadi Sorotan

Jokowi mengapresiasi pembangunan empat terminal, karena bisa mengubah wajah terminal bus yang dulunya identik dengan premanisme.

Baca Selengkapnya
Jokowi Resmikan 4 Terminal Tipe A di Jateng dan Jatim: Image Premannya Sudah Hilang
Jokowi Resmikan 4 Terminal Tipe A di Jateng dan Jatim: Image Premannya Sudah Hilang

Jokowi meresmikan empat terminal di Jateng dan Jatim.

Baca Selengkapnya
Selamat Tinggal Kesan Seram dan Kumuh, Terminal Leuwi Panjang Kini Megah hingga Bikin Jokowi Terpukau
Selamat Tinggal Kesan Seram dan Kumuh, Terminal Leuwi Panjang Kini Megah hingga Bikin Jokowi Terpukau

Jokowi rela menghabiskan anggaran hingga Rp70 miliar untuk membenahi Terminal Leuwi Panjang.

Baca Selengkapnya
Menhub Undang Maskapai untuk Ramaikan Penerbangan di Bandara Kertajati
Menhub Undang Maskapai untuk Ramaikan Penerbangan di Bandara Kertajati

Menhub Dudy mencatat, pergerakan penumpang dari dan menuju bandara terbesar kedua di Indonesia ini sebanyak 413.240 penumpang sepanjang tahun 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Stasiun Kota Tangerang dari Udara yang Siap Ditata Ulang dengan Fasilitas Integrasi Antarmoda di Tahun 2025
FOTO: Potret Stasiun Kota Tangerang dari Udara yang Siap Ditata Ulang dengan Fasilitas Integrasi Antarmoda di Tahun 2025

Kemenhub bersiap akan menata kawasan Stasiun Tangerang dengan Fasilitas Integrasi Antarmoda di 2025.

Baca Selengkapnya
Kemenhub Kebut Pembangunan 10 Program Strategis Nasional Jokowi, Ini Daftarnya
Kemenhub Kebut Pembangunan 10 Program Strategis Nasional Jokowi, Ini Daftarnya

10 Proyek strategis nasional ini merupakan bagian dari 35 proyek yang ditetapkan Jokowi.

Baca Selengkapnya
FOTO: Revitalisasi 45 Halte TransJakarta Telan Anggaran Rp600 Miliar
FOTO: Revitalisasi 45 Halte TransJakarta Telan Anggaran Rp600 Miliar

Saat ini sudah ada 34 halte TransJakarta yang telah rampung direvitalisasi dan digunakan masyarakat.

Baca Selengkapnya
PNS Jabar Wajib Gunakan Bandara Kertajati, PNS Jateng Menyusul?
PNS Jabar Wajib Gunakan Bandara Kertajati, PNS Jateng Menyusul?

Klub sepak bola Persib Bandung telah berkomitmen untuk berangkat tandang dari BIJB Kertajati.

Baca Selengkapnya
Kurangi Kemacetan Kota, Presiden Jokowi Ajak Warga Kaltim Gunakan Transportasi Massal
Kurangi Kemacetan Kota, Presiden Jokowi Ajak Warga Kaltim Gunakan Transportasi Massal

Jokowi menekankan pentingnya pengembangan transportasi umum sebagai upaya mengurangi ketergantungan masyarakat terhadap kendaraan pribadi.

Baca Selengkapnya
Stasiun Tanah Abang Bakal Soft Launching Bulan Depan
Stasiun Tanah Abang Bakal Soft Launching Bulan Depan

Soft launching stasiun Tanah Abang yaitu penambahan jalur, peron, dan integrasi antarmoda.

Baca Selengkapnya