Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menhub Jajal Mobil Listrik Buatan Anak Bangsa, Dipakai Saat KTT G20 Bali 2022

Menhub Jajal Mobil Listrik Buatan Anak Bangsa, Dipakai Saat KTT G20 Bali 2022 Menhub jajal mobil listrik untuk KTT G20 Bali. ©2021 Merdeka.com/Sulaeman

Merdeka.com - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menjajal langsung mobil listrik buatan lokal karya anak bangsa yang akan digunakan di dua Bandara Internasional yaitu Bandara Soetta dan Bandara YIA, serta digunakan untuk mendukung Event G20 di Bali pada tahun depan.

Tak hanya mencoba, Kementerian Perhubungan bersama PT Angkasa Pura I, PT Angkasa Pura II, Gojek, dan Grab, membeli 6 unit mobil listrik yang dinamai Gadjahmada Airport Transporter electric (GATe) untuk digunakan di Bandara Soetta dan Bandara YIA.

"GATe menjadi kebanggaan bagi Indonesia yang harus didukung. Karena merupakan hasil karya anak bangsa. Kita akan beli lebih banyak untuk mewarnai event G20 di Bali nanti," kata Menhub saat menghadiri acara simbolis pembelian mobil listrik buatan Universitas UGM dan Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) di Yogyakarta, Sabtu (18/12).

Menhub menjelaskan, penggunaan mobil listrik GATe sejalan dengan apa yang menjadi perhatian dalam presidensi G20, yaitu bagaimana upaya negara-negara dalam menangani perubahan iklim, melalui pengurangan emisi dan perbaikan lingkungan yang berkelanjutan.

Mobil GATe merupakan hasil riset kendaraan listrik kerja sama LPDP dan Direktorat Penelitian UGM yang akan digunakan untuk transportasi bandara. Mobil listrik ini dikembangkan mulai tahun 2019, dengan konsep kendaraan bandara berbentuk mobil listrik berkecepatan 21 km/jam yang memiliki kapasitas 4-6 orang.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jokowi Senang Lihat Kendaraan Listrik Menjamur, Pastikan Pabrik Baterai Mobil Listrik Beroperasi Bulan Depan
Jokowi Senang Lihat Kendaraan Listrik Menjamur, Pastikan Pabrik Baterai Mobil Listrik Beroperasi Bulan Depan

Hal itu diungkapkan Jokowi saat meninjau pameran kendaraan listrik di Jiexpo Kemayoran.

Baca Selengkapnya
FOTO: Penampakan Ratusan Mobil Listrik Mewah yang Disiapkan untuk KTT ASEAN 2023 di Jakarta
FOTO: Penampakan Ratusan Mobil Listrik Mewah yang Disiapkan untuk KTT ASEAN 2023 di Jakarta

Sebanyak 510 mobil listrik akan digunakan oleh delegasi dan panitia sepanjang rangkaian KTT Ke-43 ASEAN di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Menko Luhut Gandeng China Produksi Mobil Listrik di Indonesia, Distempel Merek Dalam Negeri
Menko Luhut Gandeng China Produksi Mobil Listrik di Indonesia, Distempel Merek Dalam Negeri

Luhut mengaku telah mendapatkan restu dari Presiden Jokowi terkait rencana tersebut.

Baca Selengkapnya
Mobil Listrik BYD Asal China Segera Masuk Pasar RI, Luhut: Akan Bawa Era Baru
Mobil Listrik BYD Asal China Segera Masuk Pasar RI, Luhut: Akan Bawa Era Baru

Luhut optimis kedatangan BYD akan disambut dengan baik oleh masyarakat.

Baca Selengkapnya
Jokowi Soal Elon Musk Tak Kunjung Bangun Pabrik Tesla di Indonesia: Kita Tak Bergantung ke 1-2 Merek
Jokowi Soal Elon Musk Tak Kunjung Bangun Pabrik Tesla di Indonesia: Kita Tak Bergantung ke 1-2 Merek

Jokowi optimistis pembangunan industri kendaraan listrik dari hulu ke hilir akan membuat investor berbondong-bondong investasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Ini Kecanggihan Baterai Litium yang Pabriknya Diresmikan Jokowi
Ini Kecanggihan Baterai Litium yang Pabriknya Diresmikan Jokowi

Jokowi mengapresiasi peresmian pabrik tersebut sebagai langkah penting dalam mewujudkan ekosistem kendaraan listrik

Baca Selengkapnya
FOTO: Moeldoko Paparkan Inovasi dalam Kendaraan Listrik di Acara Cita dan Cipta 2024
FOTO: Moeldoko Paparkan Inovasi dalam Kendaraan Listrik di Acara Cita dan Cipta 2024

KSP Moeldoko menghadiri acara Cita dan Cipta 2024 yang diadakan Liputan6.com x Fimela.

Baca Selengkapnya
Menhub Budi Karya Pamerkan Kereta Listrik yang Bakal jadi Transportasi Umum di IKN
Menhub Budi Karya Pamerkan Kereta Listrik yang Bakal jadi Transportasi Umum di IKN

Transportasi umum ini akan hadir melengkapi kecanggihan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

Baca Selengkapnya
FOTO: Melihat Besarnya Pabrik Baterai Kendaraan Listrik yang Baru Diresmikan Jokowi di Kendal
FOTO: Melihat Besarnya Pabrik Baterai Kendaraan Listrik yang Baru Diresmikan Jokowi di Kendal

Pabrik Bahan Anoda Baterai Litium PT Indonesia BTR New Energy Material berlokasi di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kendal, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Jokowi Beri Nama Bandara di IKN Nusantara Airport, Mulai Beroperasi 1 Agustus 2024
Jokowi Beri Nama Bandara di IKN Nusantara Airport, Mulai Beroperasi 1 Agustus 2024

Budi Karya membeberkan bahwa nama yang dipilih oleh Jokowi ini adalah Nusantara Airport.

Baca Selengkapnya
Tinjau Pabrik Baterai Mobil Listrik di Karawang, Jokowi: Awal Tahun Produksi 30 Juta Baterai Sel
Tinjau Pabrik Baterai Mobil Listrik di Karawang, Jokowi: Awal Tahun Produksi 30 Juta Baterai Sel

Pabrik tersebut merupakan bagian dari pembangunan ekosistem besar kendaraan listrik (EV) yang digaungkan pemerintah

Baca Selengkapnya
Uji Coba Kereta Tanpa Rel di IKN Dilakukan 5 Agustus 2024
Uji Coba Kereta Tanpa Rel di IKN Dilakukan 5 Agustus 2024

Menteri Perhubungan telah melakukan pengecekan dan pemeriksaan terhadap kereta otonom tanpa rel di Kaltim.

Baca Selengkapnya