Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menko Luhut Sebut Virus Corona Tak Melulu Bawa Dampak Negatif

Menko Luhut Sebut Virus Corona Tak Melulu Bawa Dampak Negatif Luhut Panjaitan. ©Liputan6.com/Angga Yuniar

Merdeka.com - Menteri Koordinator bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut Binsar Panjaitan menyebut bahwa pandemi virus corona atau covid-19 tak hanya membawa dampak buruk semata.Menurut Luhut, masih ada dampak positif kehadiran virus corona. Salah satunya yaitu reformasi digitalisasi di seluruh sendi kehidupan masyarakat mulai berkembang.

"Covid-19 membawa reformasi hebat. Seperti efektivitas kinerja pemerintah karena digitalisasi," kata Menko Luhut melalui tayangan program Indonesia Bicara di TVRI, Rabu (22/4).

Melalui era digitalisasi, kinerja pemerintah akan lebih transparan dalam segala bidang sehingga menutup ruang terjadinya tindak pidana korupsi. Seperti laporan anggaran untuk sektor kesehatan yang disampaikan secara terbuka untuk bisa diakses publik.

"Mereka jadi tahu harga rapid test," singkatnya.

Lebih jauh disebutkannya, Presiden Joko Widodo berencana melakukan reformasi digitalisasi untuk efisiensi kinerja pemerintah dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi. Seperti pelaksanaan rapat kerja yang akan dilakukan secara daring.

Kesadaran Menjaga Kesehatan Meningkat

Luhut yang juga menjabat Menteri Perhubungan Ad Interim menambahkan, pandemi ini juga membuat kesadaran masyarakat untuk menjaga kesehatan diri dan lingkungan semakin meningkat. Hal ini karena kekhawatiran masyarakat akan terinfeksi virus mematikan asal kota Wuhan.

"Sekarang lebih menjaga kebersihan melalui cuci tangan. Pengolahan sampah harus kita proses mungkin ada virus kan," jelas dia.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pengertian Perkembangan Teknologi beserta Dampak dan Contohnya
Pengertian Perkembangan Teknologi beserta Dampak dan Contohnya

Perkembangan teknologi merujuk pada kemajuan bidang ilmu pengetahuan dan rekayasa yang menghasilkan penemuan baru, aplikasi yang lebih baik, dan kemajuan.

Baca Selengkapnya
Dampak Globalisasi Teknologi, Manfaat, dan Faktor-Faktor Pendorongnya
Dampak Globalisasi Teknologi, Manfaat, dan Faktor-Faktor Pendorongnya

Adanya globalisasi teknologi membawa dampak signifikan bagi kehidupan manusia, baik itu yang baik maupun yang buruk.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Keras! Luhut Blak-blakan Korupsi Tak Mungkin Hilang dari Indonesia
VIDEO: Keras! Luhut Blak-blakan Korupsi Tak Mungkin Hilang dari Indonesia

Menko Luhut Binsar Panjaitan blak-blakan bahwa praktik korupsi tak mungkin bisa hilang dari Indonesia.

Baca Selengkapnya
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes
Klaim Pandemi Covid-19 Rekayasa Muncul Lagi, Begini Kata Kemenkes

Bahkan, muncul narasi menyatakan bahwa virus SARS-CoV-2 penyebab Covid-19 tidak ada.

Baca Selengkapnya
Sejarah 2 Maret: Kasus Pertama Virus Covid-19 di Indonesia
Sejarah 2 Maret: Kasus Pertama Virus Covid-19 di Indonesia

Pada tanggal 2 Maret 2020, Indonesia melaporkan kasus pertama virus Covid-19, menandai awal dari pandemi yang memengaruhi seluruh masyarakat.

Baca Selengkapnya
Dampak Positif dan Negatif Globalisasi, Ketahui Bahaya yang Perlu Diwaspadai
Dampak Positif dan Negatif Globalisasi, Ketahui Bahaya yang Perlu Diwaspadai

Globalisasi adalah fenomena yang tidak bisa dihindari dalam dunia modern saat ini. Globalisasi telah memberikan dampak yang kompleks pada kehidupan manusia.

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa

Informasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.

Baca Selengkapnya
Menko Airlangga Ingatkan Industri Asuransi Tangkap Peluang Digitalisasi, Ini Kentungan Bakal Dirasakan
Menko Airlangga Ingatkan Industri Asuransi Tangkap Peluang Digitalisasi, Ini Kentungan Bakal Dirasakan

Menko Airlangga menyebut, sektor digital telah tumbuh 2,5 kali lipat lebih cepat dibandingkan sektor non-digital dan berkontribusi 15 persen terhadap PDB.

Baca Selengkapnya