Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menko Rizal ke balon DKI1: Jangan ada tembok antara si kaya & miskin

Menko Rizal ke balon DKI1: Jangan ada tembok antara si kaya & miskin Menko Maritim dan Sumber Daya Rizal Ramli. ©efrimal bahri

Merdeka.com - Menteri Koordinator Kemaritiman Rizal Ramli mengaku banyak bakal calon yang mengunjunginya untuk meminta restu menjelang Pemilihan Gubernur DKI Jakarta. Oleh karena itu, dia meminta agar para calon nantinya bisa mengedepankan kepentingan rakyat.

"Ada beberapa orang (bakal calon gubernur) yang datang ke rumah saya. Saya sarankan jangan ada tembok-tembok secara fisik dan non fisik antara orang kaya dan kelompok yang kurang mampu (miskin) di Jakarta ini," kata Menko Rizal di kediamannya di Mampang Prapatan, Jakarta, Minggu (24/4).

Selain itu, dia juga mengimbau agar para cagub bisa memperbaiki infrastruktur yang ada. Menurutnya, sudah 10 tahun Jakarta tertinggal dalam pembangunan infrastrukturnya.

"Perbaikan infrastruktur seperti transportasi publik. Kita memang ketinggalan. Puluhan tahun tidak bikin apa-apa. Baru zaman Pak Jokowi dibikin MRT dan lain-lainnya. Dan itu sangat menolong rakyat kita," imbuhnya.

Bukan hanya itu, ruang umum publik pun juga harus diperbaiki, seperti taman dan trotoar. Dia menegaskan Indonesia jangan sampai kalah dengan negara komunis dan kapitalis yang mengutamakan kenyamanan rakyatnya.

"Ini kota (DKI Jakarta) tidak manusiawi. Kota besar di dunia itu manusiawi. Tamannya banyak, luas. Kita harus manusiawikan Jakarta dengan cara kasih rakyat akses yang sebaik-baiknya di ruang publik," pungkasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kritikan Ridwan Kamil Soal Tata Kota Jakarta
Kritikan Ridwan Kamil Soal Tata Kota Jakarta

Sebagai seorang arsitek, Ridwan Kamil mengatakan ada beberapa catatan untuk Ibu Kota saat ini.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil: Ada Kawasan Kumuh Mirip Pengungsian, Beda Jauh dengan Sudirman-Thamrin yang Kinclong
Ridwan Kamil: Ada Kawasan Kumuh Mirip Pengungsian, Beda Jauh dengan Sudirman-Thamrin yang Kinclong

Ridwan Kamil mengatakan mendapati masalah lingkungan yang terjadi di Jakarta disebabkan oleh akumulasi dari ketidakadilan tata ruang.

Baca Selengkapnya
Rano Karno Sindir Pemimpin Ogah Turun ke Permukiman Padat: Tidur Saja di Rumah
Rano Karno Sindir Pemimpin Ogah Turun ke Permukiman Padat: Tidur Saja di Rumah

Dia lantas menyindir apabila pemimpin yang tidak ingin masuk ke permukiman padat penduduk tidak layak untuk memimpin Jakarta.

Baca Selengkapnya
Gali Persoalan Warga di Jakarta Utara, Ridwan Kamil Bakal Fokus ke Pembangunan Berkeadilan
Gali Persoalan Warga di Jakarta Utara, Ridwan Kamil Bakal Fokus ke Pembangunan Berkeadilan

Menurut RK, pembangunan tidak bisa dilihat hanya dari kacamata infrastruktur.

Baca Selengkapnya
Pembelaan Rocky Gerung Kritik Jokowi: Presiden Jual Lahan Kalimantan untuk IKN
Pembelaan Rocky Gerung Kritik Jokowi: Presiden Jual Lahan Kalimantan untuk IKN

Jika IKN dijalankan, kata Rocky, tentu akan ada perjanjian-perjanjian tertentu yang disinyalir dapat merugikan.

Baca Selengkapnya
Gibran Slepet Lagi Cak Imin soal IKN: Gus Muhaimin Agak Aneh, Tapi Monggo lah
Gibran Slepet Lagi Cak Imin soal IKN: Gus Muhaimin Agak Aneh, Tapi Monggo lah

Gibran menyelepet Cak Imin soal rencana pembangunan 40 kota besar. Gibran menyindir Cak Imin ingin bangun puluhan kota besar tetapi menolak IKN.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Anies Baswedan Blak-blakan Bobrok Jakarta
VIDEO: Momen Anies Baswedan Blak-blakan Bobrok Jakarta

Bakal Calon Presiden yang juga Eks Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan blak-blakan, ungkap bobrok ibu kota Indonesia.

Baca Selengkapnya
Tak akan Pakai Penggusuran, Begini Cara Rano Karno Tata Pemukiman Padat di Jakarta
Tak akan Pakai Penggusuran, Begini Cara Rano Karno Tata Pemukiman Padat di Jakarta

Rano menjelaskan bahwa akan ada penataan yang baik disesuaikan dengan tempat kerja masing-masing warga.

Baca Selengkapnya
RK Jawab Keresahan Warga Pulo Gadung soal Penggusuran: Saya Menang Dulu, Kalau Menang Orang Lain Nanti Digusur
RK Jawab Keresahan Warga Pulo Gadung soal Penggusuran: Saya Menang Dulu, Kalau Menang Orang Lain Nanti Digusur

Warga merasa resah menunggu kepastian rencana penggusuran yang berembus bakal melanda lahan yang mereka tempati.

Baca Selengkapnya
Timnas AMIN Kritik IKN: Masyarakat Indonesia Banyak yang Miskin, Masa Kita Buat Istana Megah
Timnas AMIN Kritik IKN: Masyarakat Indonesia Banyak yang Miskin, Masa Kita Buat Istana Megah

Sikap Capres nomor urut 1 Anies Baswedan mengkritik keras proyek Ibu Kota Nusantara (IKN) kini diikuti tim kampanyenya.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bertemu Pramono Anung-Rano Karno di Taman Semanggi, Ahok Kasih Saran ini Jika Terpilih Gubernur Jakarta
FOTO: Bertemu Pramono Anung-Rano Karno di Taman Semanggi, Ahok Kasih Saran ini Jika Terpilih Gubernur Jakarta

Dalam pertemuan tersebut, Pramono Anung-Rano Karno membahas dinamika Jakarta bersama Ahok sebagai bekal maju pada Pemilihan Gubernur.

Baca Selengkapnya
Debat Perdana Pilgub Jakarta, Begini Visi Misi Lengkap Pasangan Ridwan Kamil-Suswono
Debat Perdana Pilgub Jakarta, Begini Visi Misi Lengkap Pasangan Ridwan Kamil-Suswono

Daun Salam Daun Talas Ada Kentang Ada Nanas, Para Warga Yang Jawab Salam dengan Keras, Saya Doakan Utangnya Lunas. Aammiin

Baca Selengkapnya