Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

MenPAN-RB: Pelatih dan Peraih Medali Olimpiade Dapat Formasi Khusus Jadi PNS

MenPAN-RB: Pelatih dan Peraih Medali Olimpiade Dapat Formasi Khusus Jadi PNS Mendagri Tjahjo Kumolo. ©Liputan6.com/Ady Anugrahadi

Merdeka.com - Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB), Tjahjo Kumolo mengatakan pelatih dan peraih medali Olimpiade Tokyo 2020 akan mendapatkan formasi khusus untuk menjadi aparatur sipil negara (ASN) atau PNS (Pegawai Negeri Sipil).

"Untuk memberikan penghargaan kepada para peraih medali Olimpiade dan pelatihnya, pemerintah bisa memberikan formasi khusus menjadi ASN," kata Tjahjo Kumolo dikutip dari Antara, Selasa (10/8).

Menurut Tjahjo, alokasi formasi khusus untuk menjadi ASN tersebut bertujuan agar generasi muda termotivasi untuk mengharumkan nama bangsa melalui bidang olahraga. "Ini diperlukan untuk menginspirasi generasi muda agar memiliki motivasi mengharumkan nama bangsa melalui olahraga sehingga terjadi keberlanjutan prestasi," tambahnya.

Pelatih dan atlet peraih medali Olimpiade Tokyo 2020 memperoleh formasi khusus untuk rekrutmen Calon ASN (CASN) Tahun 2021, katanya.

"Tahun ini disiapkan oleh Kepala BKN, menyesuaikan yang diinginkan atlet berprestasi dan di pemerintah daerah mana," katanya.

Dalam gelaran Olimpiade Tokyo 2020, Indonesia meraih lima medali, yakni satu medali emas, satu medali perak, dan tiga medali perunggu. Keenam atlet peraih medali tersebut adalah Greysia Polii, Apriyani Rahayi, Eko Yuli Irawan, Windy Cantika Aisah, Rahmat Erwin Abdullah, dan Anthony Ginting.

Sebelumnya, atlet berprestasi yang diangkat menjadi PNS karena meraih medali pada Olimpiade Rio 2016 adalah Tontowi Ahmad dan Liliyana Natsir.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menpora Lantik 27 Atlet jadi PNS, Berapa Gaji Bakal Didapat?
Menpora Lantik 27 Atlet jadi PNS, Berapa Gaji Bakal Didapat?

Gaji 27 atlet yang dilantik menjadi PNS oleh Menpora Dito Ariotedjo.

Baca Selengkapnya
Viral Momen Panglima TNI Jendral Agus Subiyanto Beri Hadiah Umrah untuk Para Prajurit, Kisah di Baliknya Bikin Bangga
Viral Momen Panglima TNI Jendral Agus Subiyanto Beri Hadiah Umrah untuk Para Prajurit, Kisah di Baliknya Bikin Bangga

Video yang diunggah akun @bravo.002 ini viral dan menuai pujian warganet.

Baca Selengkapnya
Ketua DPR Puan Maharani Dorong Pemerintah Majukan Bibit Atlet Muda Tanah Air
Ketua DPR Puan Maharani Dorong Pemerintah Majukan Bibit Atlet Muda Tanah Air

Ketua DPR RI Puan Maharani mendorong pemerintah untuk semakin memperbanyak pembibitan atlet-atlet muda tanah air.

Baca Selengkapnya
Prabowo Gagas Akademi Sepak Bola Modern
Prabowo Gagas Akademi Sepak Bola Modern

Prabowo mendorong agar nantinya PSSI bisa membina tim-tim pemudi perempuan juga.

Baca Selengkapnya
Ganjar Boyong 'Si Sakti' dari Jateng jadi Program Nasional agar Atlet Indonesia Naik Kelas
Ganjar Boyong 'Si Sakti' dari Jateng jadi Program Nasional agar Atlet Indonesia Naik Kelas

Ganjar Pranowo bertekad memajukan dan mensejahterakan para atlet Indonesia.

Baca Selengkapnya
BPJS Ketenagakerjaan Bersama Kemenpora Gencarkan Perlindungan Masa Depan Para Pejuang Olahraga
BPJS Ketenagakerjaan Bersama Kemenpora Gencarkan Perlindungan Masa Depan Para Pejuang Olahraga

Anggoro menyampaikan komitmen BPJS Ketenagakerjaan untuk memastikan masa depan para pejuang olahraga Tanah Air.

Baca Selengkapnya
Jenderal Maruli Gelar Kejurnas Judo Kasad Cup XV Cetak Atlet Judo Terbaik
Jenderal Maruli Gelar Kejurnas Judo Kasad Cup XV Cetak Atlet Judo Terbaik

Hal tersebut terlihat dari mulai bertumbuhnya tempat latihan atau klub judo di beberapa wilayah.

Baca Selengkapnya
Menpora Dito Ucapkan Terima Kasih ke Jokowi: Kemenpora jadi Makin Luwes dan Berprestasi
Menpora Dito Ucapkan Terima Kasih ke Jokowi: Kemenpora jadi Makin Luwes dan Berprestasi

Dukungan dirasakan Dito ini membantu Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) untuk bisa terus menampung aspirasi setiap khalayak.

Baca Selengkapnya
Regenerasi Lifter Indonesia dari Bandung
Regenerasi Lifter Indonesia dari Bandung

Tina berharap kegiatan ini menjadi salah satu wadah untuk membina sekaligus mengembangkan para talenta angkat besi mulai dari remaja hingga dewasa.

Baca Selengkapnya
Kontribusi Pupuk Indonesia Pada Olahraga Angkat Besi: Hasilkan Medali Emas Olimpiade
Kontribusi Pupuk Indonesia Pada Olahraga Angkat Besi: Hasilkan Medali Emas Olimpiade

Medali emas tersebut merupakan yang pertama dalam sejarah keikutsertaan cabor angkat besi Indonesia di event Olimpiade sejak tahun 1952.

Baca Selengkapnya
Jokowi: PON Ajang Lahirkan Atlet Calon Peraih Medali Emas di Olimpiade
Jokowi: PON Ajang Lahirkan Atlet Calon Peraih Medali Emas di Olimpiade

PON juga menjadi ajang untuk mempererat persatuan dan persaudaraan bangsa Indonesia.

Baca Selengkapnya
Pacu Prestasi Siswa, Danlanud Husein Sastranegara Berikan Bantuan Alat Olahraga ke Sekolah Angkasa
Pacu Prestasi Siswa, Danlanud Husein Sastranegara Berikan Bantuan Alat Olahraga ke Sekolah Angkasa

Danlanud menyampaikan harapannya agar bantuan ini dapat memotivasi siswa Sekolah Angkasa untuk lebih aktif dalam berolahraga

Baca Selengkapnya