Mentan: Harga pangan stabil, konsumen senyum produsen teriak
Merdeka.com - Menteri Pertanian Amran Sulaiman menyebut ada produsen yang tak senang harga pangan, termasuk daging sapi, stabil. Sebab, mereka sudah lama menikmati keuntungan dari tingginya harga komoditas tersebut.
"Kalau konsumen senyum produsen teriak," katanya saat menghadiri operasi pasar daging sapi di area car free day, Jakarta, Minggu (21/2).
Dia melihat, penurunan harga daging sapi sekecil apapun dapat meningkatkan daya beli masyarakat. Atas dasar itu, Presiden Joko Widodo kemudian meresmikan kapal angkut sapi.
-
Bagaimana Kementan meningkatkan populasi sapi nasional? Jan Maringka menyatakan, dengan kegiatan IB ini secara nasional dapat meningkatkan populasi sapi sekitar 35%. Hal tersebut tentu berimbas pada peningkatan pendapatan dan kesejahteraan peternak.'Melalui Inseminasi Buatan, optimalisasi penggunaan bibit pejantan unggul untuk memenuhi kebutuhan daging dapat tercapai', jelas Jan Maringka.
-
Apa manfaat membekukan daging sapi untuk pengelolaan pangan? Pembekuan juga menjadi strategi penting dalam pengelolaan pangan atau food planning. Ketika daging tersedia dalam jumlah besar, pembekuan memungkinkan konsumen menyimpan daging tersebut untuk digunakan di kemudian hari.
-
Apa yang menyebabkan daging sapi menjadi alot? Tidak sedikit yang tidak menyadari bahwa kesalahan yang sering terjadi adalah memotong daging terlalu kecil, sehingga akhirnya membuatnya menjadi keras.
-
Siapa yang beternak sapi di Jakarta? Hidup di perkotaan padat seperti Jakarta, hampir mustahil rasanya merintis usaha peternakan. Namun, hal yang tidak mungkin itu justru bisa dimentahkan oleh Abdul Latif.
-
Siapa yang menjadi juragan sapi? Delia Septianti dikenal sebagai seorang penyanyi. Ia lama tak menjadi penyanyi setelah keluar dari grup Ecoutez. Namun Delia kembali menjadi vokalis Ecoutez pada 2023 ini Selain sebagai vokalis, Delia diketahui membuka usaha. Juragan Sapi Delia Septianti memilih membuka usaha jualan sapi.
-
Bagaimana membekukan daging sapi bisa mengurangi emisi karbon? Dengan membekukan daging, distribusi bisa dilakukan dalam jumlah besar dan disimpan lebih lama, sehingga frekuensi pengiriman dapat dikurangi. Hal ini secara tidak langsung mengurangi emisi karbon yang dihasilkan oleh kendaraan distribusi.
"Dimana biaya transport turun 80 persen dan di perjalanan hanya 5 hari, yang biasanya 2 bulan dan bisa susut sampai 20 persen kalau 20 bulan," kata Amran.
Terkait itu, menurut Amran, pemerintah akan kembali mendatangkan langsung 500 sapi ke Jakarta. Dengan demikian, harga jual daging sapi di pasaran bisa lebih murah lantaran tak memakai perantara.
"Kalau kami turunkan harga jual daging sapi sebesar Rp 20 ribu sampai Rp 30 ribu per kilogram, konsumen menikmati," katanya.
"Petani juga bisa menikmati. katakanlah naik Rp 5 ribu rupiah di tingkat petani. Kami dengar sampai pedesaan, harganya Rp 21 ribu per sapi hidup. Sekarang naik, terakhir di Kupang Rp 33 ribu."
(mdk/yud)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Erick menilai petani merasa bahagia dengan ketentuan Harga Eceran Tertinggi (HET) beras yang ditetapkan saat ini.
Baca SelengkapnyaPembangunan pabrik susu ikan tidak memerlukan anggaran yang sangat besar, cukup Rp20 miliar untuk mendirikan satu pabrik.
Baca SelengkapnyaSelain memantau harga bahan pokok dan kondisi pasar, Zulhas juga sempat membeli sejumlah dagangan pedagang di lokasi. Berikut potretnya:
Baca SelengkapnyaAktivitas panen padi saat ini masih terbatas di sejumlah daerah. Kondisi tersebut membuat harga gabah kering di tingkat petani menjadi sangat tinggi.
Baca SelengkapnyaMendag Zulhas kerap sidak ke pasar untuk cek harga.
Baca SelengkapnyaIndustri pengolahan susu nasional harus bisa menyerap semua susu peternak.
Baca SelengkapnyaPj Gubernur Safrizal menekankan bahwa tantangan terbesar adalam mempertahankan capaian dibanding meraihnya.
Baca SelengkapnyaMenteri Perdagangan Zulkifli Hasan bersyukur karena harga Bapok, khususnya di Jawa Tengah terpantau stabil cenderung turun.
Baca SelengkapnyaMenko Pangan juga mengingatkan kepada masyarakat agar tak perlu khawatir kekurangan stok beras dan stok pangan lainnya menjelang Nataru 2024/2025.
Baca SelengkapnyaDalam kunjungan ke Lampung, Menteri Pertanian Amran Sulaiman mengatakan dia ingin harga daging sapi minimal bisa Rp 50.000 per kilogram.
Baca SelengkapnyaPerum Bulog terus menggelontorkan beras premium Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP).
Baca SelengkapnyaSaat melakukan peninjauan, Jokowi menyebut harga-harga komoditas normal.
Baca Selengkapnya