Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Bahlil Pastikan Investor Tak Ada yang Kabur Meski Omicorn Sudah Masuk RI

Menteri Bahlil Pastikan Investor Tak Ada yang Kabur Meski Omicorn Sudah Masuk RI Kepala BKPM Bahlil Lahadalia. ©2021 Merdeka.com

Merdeka.com - Menteri Investasi/Kepala BKPM, Bahlil Lahadalia memastikan, bahwa kepercayaan investor masih tetap tinggi meskipun omicron sudah terdeteksi di Tanah Air. Hal ini dibuktikan dengan meningkatnya minat investasi asing di dalam negeri.

"Dibuktikan gimana? Tingkat keseriusan mereka untuk mengeksekusi perizinan yang mereka dapat," kata dia dalam Media Gathering di Bali, Nusa Dua, Sabtu (18/12).

Dia menyebut, sejauh ini investasi disampaikan asing ke Indonesia tidak ada yang mundur. Sebagai contoh, proyek Lotte Chemical sebesar Rp62 triliun yang mangkrak di Cilegon tetap berjalan.

Orang lain juga bertanya?

"Tidak ada yang diundur. Ini persoalan seni dalam meyakinkan, seni untuk merayu," kata dia.

Menteri Bahlil juga memastikan bahwa tidak ada keraguan dari investor terhadap Indonesia. Keyakinan itu didapat atas data dan hasil komunikasi pendekatan dengan tim investor.

Kepercayaan Investor pada Indonesia Terancam Terganggu

Ekonom sekaligus Direktur Eksekutif Institute for Development of Economics and Finance (Indef), Tauhid Ahmad menyebut, terdeteksinya varian omicron di Indonesia dapat menyebabkan kepercayaan investor berkurang. Sebab, pemulihan ekonomi akan terganggu.

"Saya lihat sedikit terganggu, ketika persepsi suatu negara kena varian covid-19 otomatis pemulihan ekonominya tidak efektif. Maka kepercayaan investor ke kita cukup berkurang," kata Tauhid.

Lantaran, investor melihat prospek ekonomi dari suatu negara yang terkena pandemi Omicron. Apakah akan berdampak pada investasi mereka atau tidak, sehingga investor lebih waspada dalam berinvestasi, termasuk ke Indonesia yang saat ini terdeteksi omicron.

"Mereka melihat prospek ekonomi kedepan apakah resikonya nambah, otomatis orang mau investasi ke Indonesia harus hati-hati, sehingga bisa membatalkan. Hal itulah yang juga menyebabkan nilai rupiah melemah sedikit, karena dampak sentimen ekonomi," jelas Tauhid.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Momen Pilpres Diklaim Tak Ganggu Realisasi Investasi Asing, Kuartal I-2024 Tembus Rp401 Triliun
Momen Pilpres Diklaim Tak Ganggu Realisasi Investasi Asing, Kuartal I-2024 Tembus Rp401 Triliun

Menteri Bahlil bilang tahun politki tidak berdampak secara langsung/

Baca Selengkapnya
Bahlil Akui Belum Ada Investasi Asing Masuk ke IKN
Bahlil Akui Belum Ada Investasi Asing Masuk ke IKN

Sebelumnya, Presiden Jokowi juga secara terang-terangan mengaku belum ada investor asing masuk ke IKN.

Baca Selengkapnya
Mahfud Sindir Bahlil soal Belum Ada Investor Masuk IKN: Cari Terus, Mas Bahlil
Mahfud Sindir Bahlil soal Belum Ada Investor Masuk IKN: Cari Terus, Mas Bahlil

Baru-baru ini, Bahlil mengakui belum ada investor asing yang menanam modal di proyek IKN.

Baca Selengkapnya
Timnas AMIN Sebut Investasi Proyek IKN Nusantara Sepi Peminat, Menteri Bahlil: Kalau Sayang Negara Bicara Masuk Akal
Timnas AMIN Sebut Investasi Proyek IKN Nusantara Sepi Peminat, Menteri Bahlil: Kalau Sayang Negara Bicara Masuk Akal

Bahlil kembali menegaskan bahwa Presiden Joko Widodo (Jokowi) memang saat ini fokus untuk menggaet para pengusaha dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Tepis Tudingan Investor Enggan Masuk Proyek IKN, Menteri Suharso: Wong Sudah Banyak Groundbreaking
Tepis Tudingan Investor Enggan Masuk Proyek IKN, Menteri Suharso: Wong Sudah Banyak Groundbreaking

Sebelum menarik investor luar negeri, banyak pengusaha dalam negeri yang tertarik untuk bergabung masuk dalam pembangunan proyek IKN.

Baca Selengkapnya
Bahlil: Pemilu Boleh Memanas, Tapi Jangan Sampai Bikin Investor Kabur!
Bahlil: Pemilu Boleh Memanas, Tapi Jangan Sampai Bikin Investor Kabur!

Dia pun meminta agar para capres dan cawapres bisa menyampaikan gagasan sesuai dengan data yang benar.

Baca Selengkapnya
Bahlil Optimis Investasi 2023 Bisa Tercapai: Saya Berani Janji, Saya Punya Tim yang Kuat
Bahlil Optimis Investasi 2023 Bisa Tercapai: Saya Berani Janji, Saya Punya Tim yang Kuat

Bahlil Lahadalia optimis Investasi 2023 sebesar Rp1.400 triliun bisa tercapai.

Baca Selengkapnya
Bahlil Ungkap Alasan Pemerintah Rem Investasi Asing Masuk IKN Nusantara
Bahlil Ungkap Alasan Pemerintah Rem Investasi Asing Masuk IKN Nusantara

Alasan pemerintah membatasi investasi asing masuk dalam pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Tetap Antusias Investasi di IKN
Pengusaha Tetap Antusias Investasi di IKN

Pengusaha yakin pemimpin baru OIKN akan membantu pembangunan IKN semakin cepat.

Baca Selengkapnya
Paparkan Realisasi Investasi, Menteri Bahlil: Mudah-mudahan Saya Enggak Dikasih Nilai 11/100
Paparkan Realisasi Investasi, Menteri Bahlil: Mudah-mudahan Saya Enggak Dikasih Nilai 11/100

Dia berharap agar penerus kepemimpinan Presiden Joko Widodo (Jokowi) mampu mempertahankan stabilitas ekonomi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi: Kita Butuh Investasi Rp1.650 Triliun di 2024
Presiden Jokowi: Kita Butuh Investasi Rp1.650 Triliun di 2024

Jokowi mengakui pertumbuhan ekonomi sangat bergantung terhadap investasi.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Bahlil Ngegas Bela Muhammdiyah Terima Izin Tambang
VIDEO: Bahlil Ngegas Bela Muhammdiyah Terima Izin Tambang "Barang Bagus, Jangan Pikir Negatif!"

Bahlil Lahadalia merespons penerimaan Muhammadiyah atas Kelola izin tambang.

Baca Selengkapnya