Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Basuki sebut perumahan kumuh banyak tersedia di perkotaan

Menteri Basuki sebut perumahan kumuh banyak tersedia di perkotaan Pemukiman kumuh. ©2013 Merdeka.com/Imam Buhori

Merdeka.com - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) ikut merayakan Hari Habitat dan Hari Kota Dunia 2017 yang telah ditetapkan oleh Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB). Untuk merayakan hari tersebut, Kementerian PUPR menggelar acara diskusi panel tentang Kebijakan Hunian Layak dan Terjangkau di Gedung Cipta Karya Kementerian PUPR, Jakarta.

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menuturkan, hunian di pedesaan lebih tentram daripada di perkotaan. Di desa tidak ada persoalan perumahan, seperti banjir atau juga rumah kumuh.

"Yang kumuh pasti adanya di kota. Di desa itu juga rumahnya oke-oke saja kalau dengan standar kita. Jadi kalau kita tangani perumahan kumuh, banyaknya di kota," kata Menteri Basuki, di kantornya, Jakarta, Senin (30/10).

Orang lain juga bertanya?

Untuk itu, banyak yang harus dilakukan untuk memperbaiki habitat perkotaan. Namun dia pun meminta masyarakat turut berpartisipasi dalam hal tersebut.

"Harus ada take and give, sharing informasi dengan pemangku kepentingan dan masyarakat," ujarnya.

Menurutnya, perbaikan habitat di perkotaan harus dimulai dengan bonus demografi Indonesia. Pergerakan manusia dari desa ke kota, bukan lagi harus dijadikan beban.

(mdk/sau)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Beda Pemukiman dan Perumahan, Punya Fungsi Berbeda untuk Kehidupan Manusia
Beda Pemukiman dan Perumahan, Punya Fungsi Berbeda untuk Kehidupan Manusia

Perumahan dan permukiman memiliki perbedaan dalam hal fungsi, kriteria, serta dampak sosial dan ekonomi yang dihasilkan.

Baca Selengkapnya
Begini Tanggapan Menteri Basuki Soal Wacana Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan
Begini Tanggapan Menteri Basuki Soal Wacana Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan

Basuki mengakui mengurus perumahan cukup rumit dan sulit.

Baca Selengkapnya
Menteri Basuki Ungkap Luhut Protes Rumah Menteri di IKN Kecil
Menteri Basuki Ungkap Luhut Protes Rumah Menteri di IKN Kecil

rumah miliknya sudah jadi dibangun dan rumah tersebut tidak mewah.

Baca Selengkapnya
RK-Suswono Siapkan Program Kampung Keren untuk Tata Kawasan Kumuh, 1 Arsitek Ditempatkan Tiap Kecamatan
RK-Suswono Siapkan Program Kampung Keren untuk Tata Kawasan Kumuh, 1 Arsitek Ditempatkan Tiap Kecamatan

Ridwan Kamil-Suswono (RIDO) bakal menjalankan Program Kampung Keren Jakarta, yaitu penataan kawasan kumuh agar sehat dan indah.

Baca Selengkapnya
Kualitas Rumah Subsidi Makin Baik, Erick Thohir: Lebih Bagus dari Rumah Almarhum Bapak Saya
Kualitas Rumah Subsidi Makin Baik, Erick Thohir: Lebih Bagus dari Rumah Almarhum Bapak Saya

Menteri BUMN Erick Thohir menghadiri acara akad massal kredit pemilikan rumah (KPR) yang disalurkan Bank BTN di Perumahan Puri Delta Tigaraksa.

Baca Selengkapnya
Reaksi Ahok Disebut Ridwan Kamil Gubernur Paling Banyak Lakukan Penggusuran di Jakarta
Reaksi Ahok Disebut Ridwan Kamil Gubernur Paling Banyak Lakukan Penggusuran di Jakarta

Ahok menilai jika memang penggusuran paling banyak terjadi di era pemerintahannya, berarti programnya mendirikan banyak rusunawa berhasil.

Baca Selengkapnya
Perintah Jokowi ke Pengusahah Properti: Jangan Bangun Rumah di Wilayah Banjir
Perintah Jokowi ke Pengusahah Properti: Jangan Bangun Rumah di Wilayah Banjir

Kepala Negara tak ingin masyarakat tinggal di perumahan yang sumurnya kering dan areanya terkena banjir.

Baca Selengkapnya
Menelusuri Sosok Gubernur Jakarta yang Disindir Hashim Cuma 'Omon-Omon' Bikin Rumah Rakyat
Menelusuri Sosok Gubernur Jakarta yang Disindir Hashim Cuma 'Omon-Omon' Bikin Rumah Rakyat

Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra, Hashim Djojohadikusumo menyindir mantan Gubernur Jakarta yang hanya mengumbar janji membuat perumahan layak bagi warga.

Baca Selengkapnya
Ridwan Kamil: Ada Kawasan Kumuh Mirip Pengungsian, Beda Jauh dengan Sudirman-Thamrin yang Kinclong
Ridwan Kamil: Ada Kawasan Kumuh Mirip Pengungsian, Beda Jauh dengan Sudirman-Thamrin yang Kinclong

Ridwan Kamil mengatakan mendapati masalah lingkungan yang terjadi di Jakarta disebabkan oleh akumulasi dari ketidakadilan tata ruang.

Baca Selengkapnya
Rumah Menteri di Ibu Kota Nusantara Lebih Kecil Dibanding Widya Chandra, Komentar Menko Luhut Mengejutkan
Rumah Menteri di Ibu Kota Nusantara Lebih Kecil Dibanding Widya Chandra, Komentar Menko Luhut Mengejutkan

Pembangunan rumah dinas untuk Menteri PUPR sudah selesai dengan fasilitas standar, seperti kamar tidur, dapur, ruang tamu dan ruang rapat.

Baca Selengkapnya
Menteri Basuki Tegaskan Pembangunan IKN Tidak Babat Hutan
Menteri Basuki Tegaskan Pembangunan IKN Tidak Babat Hutan

Dalam pembangunan IKN, Basuki menerapkan prinsip-prinsip ketat terkait kualitas, estetika, dan keberlanjutan.

Baca Selengkapnya
Potret Permukiman Terbengkalai Puluhan Tahun di Tengah Kota Jakarta, Sunyi Tanpa Kehidupan Bak Kampung Mati
Potret Permukiman Terbengkalai Puluhan Tahun di Tengah Kota Jakarta, Sunyi Tanpa Kehidupan Bak Kampung Mati

Dari penelusuran yang dilakukan, permukiman ini ditinggalkan penduduknya karena terlalu sering terkena banjir besar.

Baca Selengkapnya