Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menteri Susi: Politisi silakan bersaing, tapi jangan main-main dengan SDA

Menteri Susi: Politisi silakan bersaing, tapi jangan main-main dengan SDA Meme Menteri Susi Pudjiastuti. ©2014 merdeka.com/muhammad luthfi rahman

Merdeka.com - Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti sempat dikritik atas kebijakannya melakukan penenggelaman kapal ilegal di Indonesia. Tidak hanya mengenai penenggelaman kapal, Menteri Susi juga dikritik atas aturan pelarangan penggunaan cantrang di lautan Indonesia.

Menteri Susi meminta semua pihak tidak menyalahartikan kebijakan yang telah dibuat oleh pemerintah. Sebab, kebijakan tersebut dilakukan untuk menjaga masa depan sumber daya alam (SDA) Indonesia, agar tetap lestari dan bebas dari kapal pencuri ikan.

"Politisi silakan bersaing, bermain, mencari simpati publik, tapi jangan main main dengan SDA yang dibutuhkan masa depan bangsa. Jangan ada berita provokatif, jangan adu domba menteri. Dan jelas kapal asing tidak boleh lagi beroperasi di Indonesia, itu sudah jelas," ujarnya di Gedung Mina Bahari IV, Jakarta, Kamis (18/1).

Orang lain juga bertanya?

Menteri Susi menegaskan, kapal yang terkena kasus tidak diperbolehkan untuk melaut. Kapal asing yang tidak terkena pidana harus segera meregistrasi kembali kapal dan kembali kenegaranya. Aturan-aturan tersebut telah mendapat restu dari Presiden Joko Widodo.

"Kapal yang sudah kena kasus tetap tidak boleh melaut, kapal asing tidak boleh melaut. Yang tidak kena pidana silakan deregistrasi, pulang ke negaranya. Itu aturan Pak Jokowi," jelasnya.

Menteri Susi menambahkan, semua pihak harus bergerak memajukan kelautan dan perikanan, sehingga energi tidak habis hanya untuk melakukan provokasi terhadap nelayan. "Saya minta ilmuwan, oknum tinggi, pejabat, aparat, tidak lagi provokasi nelayan. Kita maju bersama, meningkatkan ekspor kita dan budidaya. Jadi kita tidak capek energi kita terbuang," tandasnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ganjar: Saya Setuju Sama Bu Susi, Nyolong, Tenggelamkan!
Ganjar: Saya Setuju Sama Bu Susi, Nyolong, Tenggelamkan!

Ganjar menilai, langkah tegas dalam menjaga sumber daya kelautan mesti

Baca Selengkapnya
FOTO: Tampil Bak ABG, Susi Pudjiastuti Curi Perhatian Bentangkan Poster Menggegerkan saat Pawai Bebas Plastik di Bundaran HI
FOTO: Tampil Bak ABG, Susi Pudjiastuti Curi Perhatian Bentangkan Poster Menggegerkan saat Pawai Bebas Plastik di Bundaran HI

Susi terlihat bersemangat mengikuti Pawai Bebas Plastik. Ia juga membentangkan poster-poster menggegerkan.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Ini Alasan Kementerian Kelautan Tak Lagi Tenggelamkan Kapal Asing Ilegal
Ternyata, Ini Alasan Kementerian Kelautan Tak Lagi Tenggelamkan Kapal Asing Ilegal

Penenggelaman melalui teknik pengeboman ini dipopulerkan oleh mantan Menteri Kelautan dan Perikanan, Susi Pudjiastuti.

Baca Selengkapnya
Tiru Susi Pudjiastuti, Ganjar Bakal Tenggelamkan Kapal Asing yang Curi Ikan di Indonesia
Tiru Susi Pudjiastuti, Ganjar Bakal Tenggelamkan Kapal Asing yang Curi Ikan di Indonesia

Ganjar Pranowo mengancam bakal menenggelamkan kapal ikan asing yang melakukan penangkapan ikan secara ilegal

Baca Selengkapnya
VIDEO: Capres Prabowo Bahas Penguatan Militer, Singgung Kekayaan Indonesia Sedang Dicuri
VIDEO: Capres Prabowo Bahas Penguatan Militer, Singgung Kekayaan Indonesia Sedang Dicuri

Prabowo mengatakan Indonesia kaya akan sumber daya alam yang menyebabkan 'pencurian' kekayaan alam.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Alasan Menteri Trenggono Tahan Ekspor Pasir Laut Indonesia
Terungkap, Ini Alasan Menteri Trenggono Tahan Ekspor Pasir Laut Indonesia

Aturan turunan ekspor pasir laut masih digodok karena melibatkan banyaknya tim kajian.

Baca Selengkapnya
Bocoran TKN soal Strategi Prabowo-Gibran  Upaya Konservasi Alam Salah Satu Tema Debat
Bocoran TKN soal Strategi Prabowo-Gibran Upaya Konservasi Alam Salah Satu Tema Debat

Tema debat kali ini, pembangunan berkelanjutan, sumber daya alam, lingkungan hidup, energi, pangan, agraria, masyarakat adat dan desa

Baca Selengkapnya
BPIP Kumpulkan Para Pakar, Kasih Sederet PR Ini Buat Prabowo soal Mafia
BPIP Kumpulkan Para Pakar, Kasih Sederet PR Ini Buat Prabowo soal Mafia

Tantangan terbesar dalam pengelolaan SDA adalah masalah deforestasi, pascatambang, dan kemiskinan di daerah yang kaya SDA.

Baca Selengkapnya
Waketum MUI: Kekayaan Negara Harus Diutamakan untuk Maslahat Umat
Waketum MUI: Kekayaan Negara Harus Diutamakan untuk Maslahat Umat

KH Marsudi meminta masyarakat turut serta memantau segala pertaturan yang dibuat pemerintah dalam mengolah kekayaan, guna menjaga kemaslahatan bersama.

Baca Selengkapnya
Jelang Pelantikan Presiden, Menteri Trenggono Akui Intens Bertemu Prabowo Bahas Ini
Jelang Pelantikan Presiden, Menteri Trenggono Akui Intens Bertemu Prabowo Bahas Ini

Ada sejumlah program yang dititipkan Trenggono untuk bisa dilanjutkan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya
Beda dengan Jokowi, Partai Prabowo Ingin Rencana Ekspor Pasir Laut Ditunda
Beda dengan Jokowi, Partai Prabowo Ingin Rencana Ekspor Pasir Laut Ditunda

Muzani mengingatkan, jangan sampai kebijakan yang diambil pemerintah soal ekspor pasir laut malah membawa banyak kerugian untuk masyarakat.

Baca Selengkapnya
Di ISF 2023, Luhut Tegaskan Indonesia Tak Mau Didikte Negara Lain
Di ISF 2023, Luhut Tegaskan Indonesia Tak Mau Didikte Negara Lain

Luhut mempersilakan investor asing masuk Indonesia untuk terlibat dalam program transisi energi.

Baca Selengkapnya