Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Naik perahu nelayan, Menteri Rini harus tahu yang dirasakan rakyat

Naik perahu nelayan, Menteri Rini harus tahu yang dirasakan rakyat Menteri Rini naik perahu nelayan. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - ‎Saat menghadiri acara bersih-bersih di Kampung Muara Angke, Jakarta Utara, Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Rini Soemarno menyempatkan diri menaiki Perahu KM Jukung. Perahu tradisional ini pemenang Festival Lomba Hias Perahu Nelayan Tradisional.

Berdasarkan pantauan merdeka.com, Rini sempat berkeliling sekitar 15 menit menggunakan perahu tersebut. Dia ditemani Direktur Utama BNI Achmad Baiquni ‎dan Pembina Green Smile Indonesia Laksamana Madya TNI (Purn) Dadang Irawan.

Mantan Direktur Utama Astra Internasional ini mengaku baru pertama kali menggunakan perahu tradisional. Menurut pandangannya, dengan naik kapal tradisional nelayan, dapat mengetahui yang dirasakan rakyat.

Orang lain juga bertanya?

"Baru sekali. Harus berani coba semua apa yang rakyat rasain, kami juga perlu rasakan," ungkapnya dalam perjalanan di atas kapal, Sabtu (8/8).

Nelayan mengira yang datang ke kampung mereka adalah Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti. ‎Sebelum menaiki perahu, Menteri Rini sempat dikira Susi Pudjiastuti.

"Mana Bu Susi," ujar nelayan yang berada di atas perahu tradisional.

Mendengar itu, Menteri Rini hanya tersenyum dan memilih meladeni permintaan pewarta foto. Nelayan yang tidak dikenal tersebut akhirnya meninggalkan kerumunan tersebut.

Untuk diketahui, lomba menghias perahu ini terinspirasi oleh upacara adat nelayan bernama Nadran. Dimana nelayan mengadakan sebuah festival/ lomba kapal hias dalam rangka mensyukuri hasil tangkapan laut. Terdapat 50 Kapal yang mengikuti festival ini. (mdk/noe)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Sempat Viral karena Terombang-ambing di Lautan Bersama Anaknya, Intip Proses Penurunan Perahu Baru Pak Aco
Sempat Viral karena Terombang-ambing di Lautan Bersama Anaknya, Intip Proses Penurunan Perahu Baru Pak Aco

Sempat viral karena terombang-ambing di lautan bersama anaknya, intip proses penurunan perahu baru Pak Aco dari Raffi Ahmad.

Baca Selengkapnya
Gunakan Kapal Tradisional, RK Kunjungi Kepulauan Seribu
Gunakan Kapal Tradisional, RK Kunjungi Kepulauan Seribu

Menggunakan kapal tradisional, Calon Gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil menyambangi Kabupaten Administrasi Kepulauan Seribu, Jakarta, Minggu (10/11).

Baca Selengkapnya
Jasa Besar Perahu Eretan di Ciliwung, Bantu Mobilitas Warga hingga Jaga Kebersihan Sungai sejak 1970-an
Jasa Besar Perahu Eretan di Ciliwung, Bantu Mobilitas Warga hingga Jaga Kebersihan Sungai sejak 1970-an

Kehadirannya tak boleh disepelekan, karena perahu eretan di Sungai Ciliwung sangat dibutuhkan warga dan bisa menjaga kebersihan aliran air.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Perahu Eretan yang Masih Bertahan di Tengah Era Modern Ibu Kota
FOTO: Potret Perahu Eretan yang Masih Bertahan di Tengah Era Modern Ibu Kota

Warga sekitar masih memanfaatkan jasa penyeberangan perahu eretan untuk memangkas jarak dan waktu ke tempat tujuan.

Baca Selengkapnya
Sosok Nelayan Rais Aco Asal NTT, Ayah yang Terombang-ambing di Laut Selamat Bersama Anaknya saat Perahu Tenggelam
Sosok Nelayan Rais Aco Asal NTT, Ayah yang Terombang-ambing di Laut Selamat Bersama Anaknya saat Perahu Tenggelam

Aco menjadi viral usai kedapatan melakukan aksi heroik. Ia berhasil menyelamatkan anak-anaknya saat terombang-ambing di lautan selama 2 jam lebih.

Baca Selengkapnya
Kisah Pelayaran Kapal Arimbi, Kirim Gas Elpiji ke Pelosok Negeri
Kisah Pelayaran Kapal Arimbi, Kirim Gas Elpiji ke Pelosok Negeri

Sebagai pelaut mereka memiliki banyak tantangan yang harus dihadapi di laut lepas.

Baca Selengkapnya
Ganjar Sokong Kapal Bertenaga Listrik dan Tambah Penerima Asuransi untuk Nelayan
Ganjar Sokong Kapal Bertenaga Listrik dan Tambah Penerima Asuransi untuk Nelayan

Ganjar mengatakan, saat ini Pemprov Jateng serius menggerakan penguatan nelayan kecil dengan berbagai fasilitas dan program.

Baca Selengkapnya
Janji Anies Kepada Nelayan Kronjo Tangerang jika Terpilih Jadi Presiden di 2024
Janji Anies Kepada Nelayan Kronjo Tangerang jika Terpilih Jadi Presiden di 2024

Anies menyatakan, kebijakan itu rupanya semakin menyulitkan nelayan.

Baca Selengkapnya
Nelayan di Tarakan Bersyukur Dapat Perlindungan Sosial
Nelayan di Tarakan Bersyukur Dapat Perlindungan Sosial

Menjadi nelayan merupakan sebuah profesi yang memiliki resiko., tidak jarang harus berjumpa dengan badai di tengah laut.

Baca Selengkapnya
Mengenal Perahu Buatan Nelayan Indramayu, Harganya Bisa Mencapai Rp20 Miliar
Mengenal Perahu Buatan Nelayan Indramayu, Harganya Bisa Mencapai Rp20 Miliar

Perahu buatan nelayan Indramayu dikenal tangguh dan kokoh

Baca Selengkapnya
Kunjungi Kampung Nelayan di Belitung, Kaesang Kampanyekan Erzaldi Rosman
Kunjungi Kampung Nelayan di Belitung, Kaesang Kampanyekan Erzaldi Rosman

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep safari politik ke kampung nelayan di Tanjung Binga, Belitung.

Baca Selengkapnya
Raffi Ahmad Janji Belikan Perahu Baru Untuk Nelayan yang Viral Selamatkan Dua Anak karena Kapal Tenggelam
Raffi Ahmad Janji Belikan Perahu Baru Untuk Nelayan yang Viral Selamatkan Dua Anak karena Kapal Tenggelam

Raffi berjanji akan membelikan perahu baru agar Aco bisa kembali bekerja mencari ikan.

Baca Selengkapnya