Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

OJK Obral Relaksasi Keuangan untuk Ekosistem Kendaraan Listrik dari Hulu Ke Hilir

OJK Obral Relaksasi Keuangan untuk Ekosistem Kendaraan Listrik dari Hulu Ke Hilir Ketua OJK Mahendra Siregar. Tira Santia ©2022 Liputan6.com

Merdeka.com - Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Mahendra Siregar mengatakan pemerintah akan memberikan relaksasi kepada seluruh ekosistem kendaraan listrik. Mulai dari industri hulu seperti penambangan nikel dan industri terkait.

Lalu industri pengolahan nikel, industri pembuatan baterai hingga pembiayaan pengadaan otomotif dan asuransinya.

"Sampai akhir 2023 dalam kaitan ini yang diberikan bukan hanya industri otomotif saja, tapi semua ekosistemnya," kata Mahendra dalam konferensi pers Komite Stabilitas Sistem Keuangan (KSSK) secara virtual, Kamis (3/11).

Orang lain juga bertanya?

Mahendra menjelaskan, berbagai relaksasi tersebut telah menjadi kebijakan yang akan diberikan dalam rangka mendukung industri kendaraan listrik. Tak hanya untuk industri mobil listrik tetapi juga untuk industri motor listrik.

"Jadi keseluruhan ekosistem bukan hanya di industri perakitan otomotif itu sendiri, baik motor dan mobil," kata dia.

Jadi Industri Prioritas

Mahendra mengatakan hal ini mengacu pada sektor industri yang harus diperkuat dan menjadi prioritas bagi Indonesia untuk menjaga pertumbuhan. Bukan hanya tahun depan tapi juga secara berkelanjutan.

"Sehingga butuh dukungan yang lengkap dalam keseluruhan ekosistemnya," kata dia.

Kebijakan-kebijakan yang dilakukan OJK, lanjut Mahendra, pada gilirannya nanti akan didukung dalam bentuk fasilitas fiskal maupun moneter. Sehingga ini menjadi satu kesatuan yang lengkap buat menghadapi kondisi yang perlu diantisipasi bersama.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Kembangkan Kendaraan Listrik, Pemerintah Bakal Batasi Pembelian Hingga Beri Insentif ke Investor
Kembangkan Kendaraan Listrik, Pemerintah Bakal Batasi Pembelian Hingga Beri Insentif ke Investor

Pemerintah sedang menyusun perubahan aturan untuk dapat mempercepat pengembangan ekosistem kendaraan bermotor berbasis listrik.

Baca Selengkapnya
Terbitkan Aturan Baru, Pemerintah Resmi Bebaskan Pajak Kendaraan Listrik Impor
Terbitkan Aturan Baru, Pemerintah Resmi Bebaskan Pajak Kendaraan Listrik Impor

Ketentuan itu diatur dalam Peraturan Presiden Nomor 79 Tahun 2023.

Baca Selengkapnya
Jokowi Yakin Insentif Kendaraan Listrik Bakal Genjot Minat Investasi
Jokowi Yakin Insentif Kendaraan Listrik Bakal Genjot Minat Investasi

Pemerintah telah memberikan dukungan terhadap pengembangan Kendaraan Bermotor Listrik Berbasis Listrik (KBLBB).

Baca Selengkapnya
UMKM Otomotif Bakal Dikasih Modal Rp2 Triliun untuk Rakit Komponen Mobil Listrik
UMKM Otomotif Bakal Dikasih Modal Rp2 Triliun untuk Rakit Komponen Mobil Listrik

Dengan pendanaan itu, UMKM otomotif nantinya bisa dipertemukan dengan pelaku industri kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Sediakan KUR untuk Beli Kendaraan Listrik, Nilainya Mencapai Rp500 Juta
Pemerintah Bakal Sediakan KUR untuk Beli Kendaraan Listrik, Nilainya Mencapai Rp500 Juta

Kendaraan listrik dikembangkan bukan hanya untuk pemakaian pribadi saja, namun bisa digunakan untuk pemakaian niaga.

Baca Selengkapnya
Untung Rugi Pemerintah Guyur Diskon Industri Motor dan Mobil Listrik
Untung Rugi Pemerintah Guyur Diskon Industri Motor dan Mobil Listrik

Pemberian insentif bertujuan meningkatkan hingga mempercepat produksi dan penggunaan kendaraan listrik di dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Buat Tekan Polusi Udara, Ridwan Kamil Ungkap Insentif Motor Listrik Diperbesar jadi Rp10 Juta
Buat Tekan Polusi Udara, Ridwan Kamil Ungkap Insentif Motor Listrik Diperbesar jadi Rp10 Juta

Besaran insentif motor listrik akan dinaikkan, dari Rp7 juta menjadi Rp10 juta.

Baca Selengkapnya
Menhub Klaim Pendapatan Pengemudi Ojol Naik Berkat Motor Listrik
Menhub Klaim Pendapatan Pengemudi Ojol Naik Berkat Motor Listrik

Ini sekaligus membantu pemerintah menurunkan emisi karbon.

Baca Selengkapnya
5 Strategi OJK Dorong Sektor Keuangan Penuhi Komitmen Ekonomi Hijau
5 Strategi OJK Dorong Sektor Keuangan Penuhi Komitmen Ekonomi Hijau

OJK persiapkan sektor keuangan untuk penuhi komitmen hijau Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kabar Baik: Program Diskon Rp7 Juta Beli Motor Listrik Dilanjutkan
Kabar Baik: Program Diskon Rp7 Juta Beli Motor Listrik Dilanjutkan

Program subsidi dalam pembelian motor listrik berbasis baterai yang dijalankan oleh pemerintah dijadwalkan berakhir tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Menteri ESDM: Konversi Motor Bensin ke Motor Listrik Ciptakan Transaksi Rp1.000 Triliun
Menteri ESDM: Konversi Motor Bensin ke Motor Listrik Ciptakan Transaksi Rp1.000 Triliun

Pemerintah tengah fokus terhadap kendaraan roda dua yang sudah over-populasi.

Baca Selengkapnya
Kendaraan Listrik Bisa Beri Peluang Bisnis Bagi UMKM
Kendaraan Listrik Bisa Beri Peluang Bisnis Bagi UMKM

Berbagai peluang bisnis bisa didapatkan UMKM dari kendaraan listrik.

Baca Selengkapnya