Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ombudsman dorong pemerintah bentuk badan pengurus pangan

Ombudsman dorong pemerintah bentuk badan pengurus pangan Beras Raskin. ©2013 Merdeka.com/m. luthfi rahman

Merdeka.com - Komisioner Ombudsman RI, Alamsyah Saragih, mendorong pemerintah untuk segera membentuk badan pengurus pangan nasional. Sebab, pembentukan lembaga ini merupakan perintah Undang-Undang (UU).

"Pembentukan badan ini adalah perintah Undang-Undang. Menurut kami, Ombudsman, harus segera dibentuk itu," ungkapnya dalam diskusi, di Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (9/9).

"Jadi program yang sudah ditetapkan Undang-Undang, siapapun presidennya, harus taati," tegas dia.

Orang lain juga bertanya?

Dalam pandangannya, pembentukan badan khusus yang mengurus pangan itu dapat menyelesaikan segala persoalan komoditas pangan. Badan ini juga dapat melakukan koordinasi persoalan pangan nasional.

"Supaya orang bisa berembuk di situ soal stabilitas pangan," katanya.

Alamsyah juga meminta kepada kepada Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) sebagai mitra kerja pemerintah untuk terus mendesak agar pembentukan lembaga pangan nasional ini dapat segera dibentuk.

"Dan saya harap dari DPR mesti mendorong, katakan telah terjadi pelanggaran Undang-Undang," pungkasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Wujudkan Keamanan Pangan, Begini yang Dilakukan Badan Pangan Nasional
Wujudkan Keamanan Pangan, Begini yang Dilakukan Badan Pangan Nasional

Kolaborasi penting untuk mencegah potensi ketidakamanan pangan

Baca Selengkapnya
Kementan Bersama Ombudsman Perkuat Layanan Kepatuhan dan Integritas
Kementan Bersama Ombudsman Perkuat Layanan Kepatuhan dan Integritas

Kementan terus mempererat sinergi dan kolaborasi dengan Ombudsman RI dalam memperkokoh kepatuhan dan integritas.

Baca Selengkapnya
Menteri Prabowo Janji Indonesia Setop Impor Beras Tahun Depan
Menteri Prabowo Janji Indonesia Setop Impor Beras Tahun Depan

Pemerintah berencana mengubah struktur Perum Bulog menjadi lembaga non-komersial.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Prabowo Sangat Optimis Swasembada Pangan 2 Tahun ke Depan
Pemerintah Prabowo Sangat Optimis Swasembada Pangan 2 Tahun ke Depan

Target realisasi swasembada pangan dimajukan dari awalnya tahun 2028 menjadi 2027.

Baca Selengkapnya
Bapanas Minta BUMN Pangan Siapkan Anggaran Khusus untuk Beli Produk Petani Lokal
Bapanas Minta BUMN Pangan Siapkan Anggaran Khusus untuk Beli Produk Petani Lokal

Penyerapan produk lokal oleh BUMN ini sejalan dengan amanat Peraturan Presiden Nomor 125 Tahun 2022 tentang Cadangan Pangan Pemerintah (CPP).

Baca Selengkapnya
Plt Mentan Dorong Pembangunan Ekosistem Pangan Nasional
Plt Mentan Dorong Pembangunan Ekosistem Pangan Nasional

Ekosistem pangan nasional ini bukan hanya diarahkan untuk memenuhi kebutuhan pangan nasional, tetapi didorong untuk memenuhi kebutuhan pangan Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya
Mentan Minta Akses Pupuk Dipermudah untuk Petani
Mentan Minta Akses Pupuk Dipermudah untuk Petani

Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyebutkan pupuk merupakan variabel penting pertanian.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mentan Amran Buka-bukaan Strategi Kejar Target Swasembada Pangan Presiden Prabowo
VIDEO: Mentan Amran Buka-bukaan Strategi Kejar Target Swasembada Pangan Presiden Prabowo

Menteri Pertanian, Amran Sulaiman mengungkapkan sejumlah strategi yang tengah disiapkan Kementan untuk mencapai target swasembada pangan

Baca Selengkapnya
Bulog Bakal Jadi Lembaga Negara Langsung di Bawah Komando Presiden Prabowo
Bulog Bakal Jadi Lembaga Negara Langsung di Bawah Komando Presiden Prabowo

Keputusan untuk menjadikan Perum Bulog di bawah langsung komando Prabowo untuk mewujudkan target Program Swasembada Pangan.

Baca Selengkapnya
7 Jalan Keluar Buat Pemerintah Agar Harga Beras Segera Turun
7 Jalan Keluar Buat Pemerintah Agar Harga Beras Segera Turun

Ombudsman mengusulkan tujuh alternatif jangka pendek untuk menangani kenaikan harga beras.

Baca Selengkapnya
Muncul Wacana Pupuk Indonesia dan Bulog Berada di Bawah Kementan Mulai Tahun Depan
Muncul Wacana Pupuk Indonesia dan Bulog Berada di Bawah Kementan Mulai Tahun Depan

Usulan tersebut rencananya bakal diajukan melalui Peraturan Presiden (Perpres) terkait pengelolaan pertanian yang akan dilakukan pada tahun depan.

Baca Selengkapnya
Zulkifli Hasan Beberkan Visi Masa Depan PAN: Mewujudkan Kedaultan Pangan
Zulkifli Hasan Beberkan Visi Masa Depan PAN: Mewujudkan Kedaultan Pangan

Kedaulatan pangan menjadi salah satu isu yang akan dikawal Partai Amanat Nasional (PAN) ke depan.

Baca Selengkapnya