Paket kebijakan VIII, pemerintah buat satu peta redam konflik lahan
Merdeka.com - Pemerintah kembali mengeluarkan paket kebijakan deregulasi. Paket ini merupakan yang ke-VIII dikeluarkan pemerintahan Jokowi-JK untuk mendongkrak laju perekonomian Indonesia.
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin Nasution menyebut, ada tiga kebijakan yang dikeluarkan pemerintah di bawah kendali Presiden Joko Widodo ini.
Salah satu kebijakannya adalah mengenai penggunaan satu peta atau one map policy. Darmin menjelaskan, kebijakan ini adalah pembuatan peta standar dengan rasio 1:50.000. Menurut Darmin, kebijakan tersebut sangat mendesak mengingat banyaknya konflik lahan yang terjadi lantaran adanya tumpang tindih penggunaan lahan. Kondisi ini juga menghambat aktivitas pembangunan dan investasi.
-
Kenapa pembebasan lahan IKN dipercepat? 'Regulasi itu menjadi payung hukum sehingga pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) dapat dilakukan percepatan, agar pengerjaan pembangunan berjalan seiring proses pembebasan lahan bergulir,' kata Alimuddin di Penajam, Sabtu.
-
Di mana kawasan potensial untuk investasi di Jakarta? Dia bilang, jika IKN benar-benar menjadi ibu kota, maka kawasan sekitar Monas, Masjid Istiqlal dan Bundaran Hotel Indonesia (HI) direncanakan menjadi area potensial untuk investasi dan perubahan peruntukan menjadi wilayah komersial.
-
Bagaimana Jakarta menarik investor? Pemprov DKI Jakarta mengundang para investor untuk datang menjajaki berbagai proyek potensial yang dikelola oleh badan usaha milik daerah (BUMD) serta badan layanan umum daerah (BLUD).
-
Mengapa Jakarta butuh investasi? Oleh karena itu, dibutuhkan investasi dari dalam dan luar negeri untuk membiayai pembangunan DKI Jakarta.
-
Bagaimana Jokowi mendorong investasi di IKN? Jokowi juga menegaskan pentingnya dukungan investasi saat ini untuk mewujudkan visi pembangunan Ibu Kota Nusantara.'Jadi kalau mau investasi, sekali lagi, sekarang,' tegasnya.
-
Mengapa Jokowi mendorong investasi di IKN? 'Investasi di IKN Nusantara ini adalah membeli masa depan,' ujar Jokowi di IKN, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Selasa (4/6). Oleh sebab itu, Jokowi menekankan pentingnya percepatan pembangunan infrastruktur seperti jalan tol dan bandara untuk mendukung aksesibilitas ke IKN.
"Sebetulnya peta ini sangat mendesak pada waktu kebakaran hutan kemarin ini terjadi. Tidak berarti setelah itu lewat menjadi kurang penting," kata Darmin di Kantoe Presiden, Komplek Istana Kepresidenan, Jakarta Pusat, Senin (21/12).
"Pelaksanaan program-program pembangunan baik pembangunan kawasan sering terbentur dengan sejumlah konflik terkait pemanfaatan ruang dan penggunaan lahan," imbuh Darmin.
Nantinya, kebijakan ini akan dikeluarkan dalam bentuk Peraturan Presiden (Perpres). Melalui kebijakan ini, lanjut Darmin, nantinya Kementerian/Lembaga dan Pemerintah Daerah tidak lagi menggunakan standar peta masing-masing.
"Dengan terpenuhinya satu peta yang mengacu pada satu geospasial, satu standar, satu basis data, dan satu geoportal untuk pengembangan pembangunan nasional, ini mempermudah dan mempercepat penyelesaian tumpang tindih pemanfaatan lahan, dan batas daerah," tutur Darmin.
Dengan kebijakan satu peta tersebut, maka proses perizinan investasi juga semakin cepat dan memberikan kepastian usaha bagi para investor.
"Ini juga akan mempercepat perizinan investasi yang berdasarkan pemanfaatan lahan. Data ini juga bisa untuk simulasi, antara lain mitigasi bencana," tutur Darmin. (mdk/idr)
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Keberhasilan ini merupakan dampak dari reformasi perundang-undangan melalui Undang-undang Cipta Kerja.
Baca SelengkapnyaLangkah ini sebagai komitmen pemerintah menyelesaikan kasus tumpang tindih lahan.
Baca SelengkapnyaTomsi Tohir meminta pemerintah daerah (Pemda) menggali potensi wilayahnya masing-masing dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi 8 persen.
Baca SelengkapnyaKSP tidak hanya sebuah kebijakan, tetapi sebuah perjalanan dinamis yang terus berkembang seiring dengan perubahan dan perkembangan yang terjadi di lapangan.
Baca SelengkapnyaKementerian ATR/BPN berupaya menjalankan program Reforma Agraria yang berorientasi memberikan keadilan dan kesejahteraan bagi rakyat Indonesia.
Baca SelengkapnyaTerdapat sekitar 17.500 hektare lahan bekas tambang di IKN.
Baca SelengkapnyaAHY menegaskan persoalan mafia tanah diperlukan penanganan khusus
Baca SelengkapnyaOtorita IKN menargetkan 65 persen wilayah Ibu Kota Nusantara harus menjadi hutan hujan tropis Kalimantan.
Baca SelengkapnyaReforma agraria dinilai bisa menjawab semua ragam konflik tanah masyarakat.
Baca SelengkapnyaSK Hijau Hutsos yang mengatur pemanfaatan hutan sosial untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat yang tinggal di sekitar hutan.
Baca SelengkapnyaHampir seluruh konflik tanah yang terjadi di Indonesia bermuara pada persoalan 6,4 juta hektare lahan itu.
Baca SelengkapnyaHoras menambahkan aturan tersebut dibuat dalam bentuk peraturan pemerintah atau PP.
Baca Selengkapnya