Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pasca Insiden Tumpahan Minyak, Pertamina Bakal Tingkatkan Pengamanan

Pasca Insiden Tumpahan Minyak, Pertamina Bakal Tingkatkan Pengamanan Dampak tumpahan minyak Pertamina di Karawang. ©2019 Merdeka.com

Merdeka.com - Direktur Hulu PT Pertamina (Persero), Dharmawan H. Samsu mengatakan, pihaknya menyerap banyak pelajaran berharga dari insiden kebocoran gas dan tumpahan minyak di lepas laut Karawang, Jawa Barat. Terutama bagaimana meningkatkan penanganan insiden ke depan.

"Kita akan mengambil pelajaran dari kejadian ini akan menjadi pelajaran bagaimana meningkatkan proteksi terhadap insiden ke depan," kata dia di Jakarta, Jumat (20/9).

Dia pun menegaskan bahwa aspek keamanan dan safety merupakan hal penting dalam industri minyak dan gas bumi (Migas). Dia berharap, akan menjadi perusahaan lebih kuat lagi.

Orang lain juga bertanya?

"Tidak hanya sisi teknikal tapi juga respon bagaimana meningkatkan kemampuan dalam sosial manajemen dan manajemen lingkungan," imbuhnya.

Proses penanganan kebocoran gas dan tumpahan minyak dari sumur YYA-1 Blok Offshore North West Java (ONWJ) pun memasuki tahap krusial. Hal ini dilakukan dengan mengebor sumur ‎penyumbat (relief well) untuk mematikan sumur YYA-1.

"Kami telah memasuki pekan ke enam, dalam melakukan pengeboran sumur penyumbat kami memasuki tahap sangat penting fase penyumbatan dari sumur YYA-1 merupakan sumber kebocoran gas dan tumpahan minyak," jelasnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Begini Langkah Diambil Pertamina Tangani Kebocoran Pipa di Tuban, Penyebab Masih Diinvestigasi
Begini Langkah Diambil Pertamina Tangani Kebocoran Pipa di Tuban, Penyebab Masih Diinvestigasi

Vapour cloud atau uap yang timbul dari rembesan minyak dari pipa Tuban sudah tidak terdeteksi lagi.

Baca Selengkapnya
Dirut Pertamina Patra Niaga Pastikan Penanganan Kebocoran Pipa Tuban Sudah Selesai
Dirut Pertamina Patra Niaga Pastikan Penanganan Kebocoran Pipa Tuban Sudah Selesai

penanganan kebocoran selesai dan berharap tidak terjadi lagi di kemudian hari

Baca Selengkapnya
Pencurian BBM Di Medan Sebabkan Pipa Pertamina Bocor dan Terbakar
Pencurian BBM Di Medan Sebabkan Pipa Pertamina Bocor dan Terbakar

Aset Pertamina penting bagi hajat hidup masyarakat umum, sehingga keamanannya menjadi salah satu fokus utama bersama.

Baca Selengkapnya
Ternyata, Begini Bahayanya Perusakan dan Pencurian BBM dari Pipa Pertamina
Ternyata, Begini Bahayanya Perusakan dan Pencurian BBM dari Pipa Pertamina

Tindakan ini tidak hanya membahayakan bagi diri sendiri, namun juga masyarakat sekitar.

Baca Selengkapnya
Kebocoran Pipa Gas Pertamina di Setiabudi Jaksel Diduga Imbas Galian Saluran Air
Kebocoran Pipa Gas Pertamina di Setiabudi Jaksel Diduga Imbas Galian Saluran Air

Kasudin Gulkarmat Kota Jakarta Selatan, Syamsul Huda menyebut saat ini petugas damkar sudah datang ke lokasi untuk membantu pengamanan area sekitar.

Baca Selengkapnya
Jaga Keamanan Kilang, KPI Kaji Teknologi Baru untuk Memindahkan Petir
Jaga Keamanan Kilang, KPI Kaji Teknologi Baru untuk Memindahkan Petir

Peremajaan alat pabrik jadi salah satu hal penting untuk meminimalisir risiko. Menurutnya, kondisi peralatan pabrik terus menurun seiring waktu dan penggunaan.

Baca Selengkapnya
Kronologi Kebakaran Sumur Minyak Pertamina EP di Aceh, 4 Orang Jadi Korban
Kronologi Kebakaran Sumur Minyak Pertamina EP di Aceh, 4 Orang Jadi Korban

Api mulai muncul sekitar pukul 14.10 WIB, saat masuk rangkaian pekerjaan untuk membersihkan tubing produksi setelah pencabutan pompa ESP.

Baca Selengkapnya
Perkuat Pengamanan Obvitnas, Pertamina-TNI AL Gelar Latihan Keadaan Darurat
Perkuat Pengamanan Obvitnas, Pertamina-TNI AL Gelar Latihan Keadaan Darurat

Pertamina harus memastikan keamanan seluruh infrastruktur energi untuk menjaga stok dan ketahanan energi nasional

Baca Selengkapnya
Pengoplosan LPG 3 Kg Bisa Picu Kebakaran, Pangkalan Resmi Terlibat Bakal Disanksi Keras
Pengoplosan LPG 3 Kg Bisa Picu Kebakaran, Pangkalan Resmi Terlibat Bakal Disanksi Keras

Proses pemindahan dan pengisian dinilai berbahaya lantaran tidak sesuai dengan standar keamanan yang berlaku.

Baca Selengkapnya
Dirut PGN Bongkar Strategi Perusahaan Jaga Keberlangsungan Bisnis
Dirut PGN Bongkar Strategi Perusahaan Jaga Keberlangsungan Bisnis

GN berfokus dalam optimalisasi di berbagai sektor bisnis untuk menopang kinerja Perseroan.

Baca Selengkapnya
Keberhasilan Pengelolaan Blok Migas Raksasa oleh Pertamina Dinilai Simbol Kebangkitan Energi Nasional
Keberhasilan Pengelolaan Blok Migas Raksasa oleh Pertamina Dinilai Simbol Kebangkitan Energi Nasional

Pertamina terus berinvestasi dengan melakukan kegiatan pengeboran sumur-sumur baru.

Baca Selengkapnya
Muncul Semburan Gas di Kuningan Jakarta Selatan, Ternyata Pipa Pertamina Bocor
Muncul Semburan Gas di Kuningan Jakarta Selatan, Ternyata Pipa Pertamina Bocor

Gas tiba-tiba menyembur di sekitar Jalan Kuningan, Setia Budi, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya