Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pembangunan Empat Kawasan Pariwisata 'Super Prioritas' Rampung dalam 2 Tahun

Pembangunan Empat Kawasan Pariwisata 'Super Prioritas' Rampung dalam 2 Tahun Kepala BeKraf - Triawan Munaf. ©2015 Merdeka.com

Merdeka.com - Kementerian Koordinator bidang Kemaritiman menggelar rapat koordinasi (rakor) percepatan pembangunan empat kawasan pariwisata 'super prioritas'. Sebagaimana diketahui, pemerintah telah menetapkan '10 Bali Baru' alias destinasi prioritas.

Dari sepuluh sepuluh destinasi tersebut ada 4 destinasi yang disebut 'super prioritas' yakni Mandalika, Labuan Bajo, Borobudur, dan Danau Toba.

Kepala Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf), Triawan Munaf menyebut bahwa proses percepatan proyek berjalan lancar, maka pembangunan kawasan dapat selesai dalam waktu 2 tahun.

Orang lain juga bertanya?

"Dua tahun. Kalau percepatannya jalan. Kan makan waktu. Walaupun sekarang mereka tetap jalan ya," kata dia, di Kemenko Maritim, Jakarta, Rabu (10/7).

Dia mengakui bahwa mengembangkan pariwisata di keempat destinasi tersebut memang membutuhkan upaya lebih. Berbeda dengan pengembangan pariwisata di Bali, keempat destinasi ini memang menuntut usaha ekstra dari pemerintah.

"Bali kan organik. Ini bukan organik tapi butuh percepatan makanya disebutnya super prioritas. Jadi semua harus dipercepat, harus ada diskresi-diskresi tidak bisa nunggu ini itu," ujarnya.

Saat ini pengembangan empat kawasan pariwisata ini menghadapi cukup banyak tantangan. Mulai dari pembebasan lahan, ketersediaan anggaran, hingga master plan pembangunan kawasan ke depan. Permasalahan-permasalahan ini, kata dia, rata-rata merupakan tantangan di keempat kawasan tersebut. Karena itu pembahasan dan kerja sama lintas sektoral amat diperlukan.

"Ya Borobudur, Labuan Bajo, Mandalika dan Toba. Sama merata kok masalahnya. Jadi memang bisa diselesaikan tapi harus sering-sering ketemu," tandasnya.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
10 Tahun Memimpin, Jokowi Bangun Jalan Tol Baru Sepanjang 2.700 Kilometer
10 Tahun Memimpin, Jokowi Bangun Jalan Tol Baru Sepanjang 2.700 Kilometer

Jokowi berhasil menyelesaikan pembangunan jalan tol sepanjang 2.700 kilometer (km) untuk mengurangi biaya logistik.

Baca Selengkapnya
Prabowo Targetkan IKN Rampung Empat Tahun Lagi
Prabowo Targetkan IKN Rampung Empat Tahun Lagi

Prabowo berkomitmen merampungkan pembangunan IKN yang dimulai pendahulunya, Joko Widodo.

Baca Selengkapnya
Jakarta-Banyuwangi Tersambung Tol Dalam 5 Tahun ke Depan
Jakarta-Banyuwangi Tersambung Tol Dalam 5 Tahun ke Depan

Kelanjutan proyek akan dilaksanakan secara bertahap.

Baca Selengkapnya
FOTO: Potret Terbaru Pembangunan IKN, Diperkirakan Baru 15 Persen Saat Upacara HUT RI 17 Agustus
FOTO: Potret Terbaru Pembangunan IKN, Diperkirakan Baru 15 Persen Saat Upacara HUT RI 17 Agustus

Presiden Jokowi mengungkapkan, pembangunan IKN baru mencapai 15 persen saat upacara HUT RI pada 17 Agustus 2024 mendatang. Begini penampakannya!

Baca Selengkapnya
IKN Ditargetkan Rampung 4 Tahun, Ketua Komisi II DPR Harap Prabowo Segera Teken Keppres Pemindahan Ibu Kota
IKN Ditargetkan Rampung 4 Tahun, Ketua Komisi II DPR Harap Prabowo Segera Teken Keppres Pemindahan Ibu Kota

Ketua Komisi II DPR Rifqinizamy Karsayuda menyatakan siap mendukung target Presiden Prabowo Subianto merampungkan Ibu Kota Nusantara (IKN) dalam 4 tahun.

Baca Selengkapnya
Sederet Janji Prabowo Ingin Lanjutkan Pembangunan IKN
Sederet Janji Prabowo Ingin Lanjutkan Pembangunan IKN

Prabowo ingin ibu kota baru segera beroperasi sebagai pusat pemerintahan.

Baca Selengkapnya
Begini Strategi Basuki untuk Percepat Pembangunan IKN
Begini Strategi Basuki untuk Percepat Pembangunan IKN

Minat para investor itu, kata Basuki, sebagian besar menyasar wilayah II IKN di luar Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP).

Baca Selengkapnya
Waskita Karya Bangun 17 Bendungan untuk Dukung Listrik Energi Baru Terbarukan, Ini Detailnya
Waskita Karya Bangun 17 Bendungan untuk Dukung Listrik Energi Baru Terbarukan, Ini Detailnya

Bendungan yang telah diselesaikan pekerjaannya antara lain, Bendungan Karian Banten, Bendungan Tapin Kalimantan Selatan, Bendungan Leuwikeris Jawa Barat.

Baca Selengkapnya
Jalan Tol Indrapura-Kisaran Diprediksi Selesai Sesuai Target, Percepat Waktu Tempuh dari Medan
Jalan Tol Indrapura-Kisaran Diprediksi Selesai Sesuai Target, Percepat Waktu Tempuh dari Medan

Jalan Tol Indrapura-Kisaran diprediksi akan selesai tahun ini atau sesuai dengan target. Nantinya, jalan tol ini percepat waktu tempuh dari Medan.

Baca Selengkapnya
Rakornas DSDP Borobudur, Pemerintah akan Tarik 2 Juta Turis dan Dapat Pendapatan 2 Miliar Dolar
Rakornas DSDP Borobudur, Pemerintah akan Tarik 2 Juta Turis dan Dapat Pendapatan 2 Miliar Dolar

Rakornas DPSP Borobudur, Pemerintah akan Tarik 2 Juta Turis dan Dapat Pendapatan 2 Miliar Dolar

Baca Selengkapnya
Pembangunan IKN Ternyata Tak Hanya Fokus di Pusat Pemerintahan
Pembangunan IKN Ternyata Tak Hanya Fokus di Pusat Pemerintahan

Formulasi pembangunan IKN adalah percampuran dari Pusat Administratif (KIPP) dan Pusat Perekonomian.

Baca Selengkapnya
Update Pembangunan KIPP IKN, Persiapan Sambut Upacara HUT RI 2024
Update Pembangunan KIPP IKN, Persiapan Sambut Upacara HUT RI 2024

Percepatan pembangunan terutama dilakukan di Kawasan Inti Pusat Pemerintahan (KIPP) IKN.

Baca Selengkapnya