Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah bakal bangun 15 pasar tradisional di Papua

Pemerintah bakal bangun 15 pasar tradisional di Papua Aktivitas pasar

Merdeka.com - Pemerintah bakal membangun 15 pasar di Papua dan Papua Barat. Ini bertujuan untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat.

Demikian kata Menteri Perdagangan Thomas Trikasih Lembong, di Jayapura, seperti diberitakan Antara, Sabtu (30/4).

"Pasar ini juga diharapkan berfungsi menstabilkan harga komoditas di wilayah Bumi Cenderawasih," katanya.

Orang lain juga bertanya?

Dia menambahkan, pemerintah berkomitmen mempertahankan eksistensi dan daya saing pasar rakyat. Itu dilakukan dengan melakukan revitalisasi fisik, manajemen, sosial budaya, dan ekonomi.

"Kami berupaya agar revitalisasi tidak mandek hanya sebatas perbaikan atau pembangunan fisik, namun inovasi sistem manajemen harus ditingkatkan dan kondisi sosial budaya pasar rakyat harus dipelihara."

Berikut rencana lokasi pembangunan 15 pasar:

1. Pasar Sentral Iriati-Teluk Wondama, Papua Barat, senilai Rp 7 miliar

2. Pasar Kenyam-Kabupaten Nduga, Papua (Rp 7 miliar).

3. Pasar Sentral Mulia-Kabupaten Puncak Jaya, Papua (Rp 7 miliar).

4. Pasar Tambaruni-Kabupaten Fak Fak, Papua Barat (Rp 10 miliar)

5. Pasar Elelim-Kabupaten Yalimo Papua (Rp 7 miliar)

6. Pasar Waisei-Kabupaten Raja Empat, Papua Barat (Rp 7 miliar)

7. Pasar Rufei-Kabupaten Sorong, Papua Barat (Rp 8 miliar)

8. Pasar Kumurkek-Kabupaten Maybrat, Papua Barat (Rp 7 miliar)

9. Pasar Doyo Baru Sentani-Jayapura, Papua (Rp 15 miliar)

10. Pasar Entrop-Kota Jayapura, Papua (Rp 25 miliar)

11. Pasar Wosi-Kabupaten Manokwari, Papua Barat (Rp 10 miliar)

12. Pasar Waropen-Kabupaten Waropen, Papua (Rp 7 miliar)

13. Pasar Jibama-Kabupaten Jayawijaya, Papua (Rp 7 miliar)

14. Pasar Eiknemba-Kabupaten Intan Jaya, Papua (Rp 10 miliar)

15. Pasar Kaimana, Kabupaten Kaimana Papua Barat (Rp7 miliar). (mdk/yud)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ini Janji Jokowi ke Warga saat Blusukan ke Mamasa
Ini Janji Jokowi ke Warga saat Blusukan ke Mamasa

Jokowi mengecek kondisi harga-harga bahan pokok di daerah tersebut sekaligus infrastruktur pasar di Mamasa.

Baca Selengkapnya
Mengenal Program Si Manis Mart, Cara Pemprov Jateng Jaga Laju Inflasi
Mengenal Program Si Manis Mart, Cara Pemprov Jateng Jaga Laju Inflasi

Program itu diharapkan bisa memberi pengaruh kepada para pedagang lain, terutama dalam menerapkan harga pangan agar sesuai HAP.

Baca Selengkapnya
Temui Jokowi, Muhadjir Lapor Pembangunan Gudang Pangan Atasi Kelaparan di Papua
Temui Jokowi, Muhadjir Lapor Pembangunan Gudang Pangan Atasi Kelaparan di Papua

Menjadikan Sinak sebagai pusat distribusi dan pergudangan diharapkan bisa menekan ongkos distribusi.

Baca Selengkapnya
Wapres: Pemerintah Tak Hanya Bangun Tol & Mal untuk Orang Kaya, tapi Ada untuk Orang Miskin dan Rakyat Jelata
Wapres: Pemerintah Tak Hanya Bangun Tol & Mal untuk Orang Kaya, tapi Ada untuk Orang Miskin dan Rakyat Jelata

Ma'ruf menyampaikan hal tersebut berkaitan dengan komitmen pemerintah dalam membangun dan merevitalisasi pasar rakyat.

Baca Selengkapnya
Indonesia Menyala di Era Jokowi
Indonesia Menyala di Era Jokowi

Kini setelah sepuluh tahun jadi presiden, Jokowi sudah membangun banyak hal.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran
VIDEO: Jokowi Kejutkan Pak Bas soal Pembangunan Pasar, Dikerjakan Era Prabowo-Gibran

Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan kunjungan ke Pasar Rakyat Kambara di Kabupaten Muna Barat, Sulawesi Tenggara pada Senin (13/05/2024).

Baca Selengkapnya
Sambut HPS 2023, Kementan Perkuat Target Produksi Pangan
Sambut HPS 2023, Kementan Perkuat Target Produksi Pangan

Untuk mendukung target tersebut, Arief meminta Direktorat Jenderal Tanaman Pangan, Direktorat Jenderal PSP dan BPPSDMP untuk saling bersinergi

Baca Selengkapnya
Revitalisasi Pasar Banyuwangi, Bupati Ipuk Gelar Tasyakuran Bersama Ratusan Pedagang
Revitalisasi Pasar Banyuwangi, Bupati Ipuk Gelar Tasyakuran Bersama Ratusan Pedagang

Para pedagang dan seluruh PKL Pasar bersepakat untuk segera melakukan relokasi Pasar Banyuwangi.

Baca Selengkapnya
Strategi Atasi Kelaparan Berulang di Papua Tengah, Pemerintah Bakal Bangun Gudang Logistik
Strategi Atasi Kelaparan Berulang di Papua Tengah, Pemerintah Bakal Bangun Gudang Logistik

Penanganan kelaparan di tiga distrik Papua Tengah saat ini telah diatasi setelah pasokan pangan disalurkan.

Baca Selengkapnya
Jokowi Sentil Pemda Ragu Gunakan Anggaran: Kalau Enggak 'Ngambil' Apa-Apa Ngapain Takut?
Jokowi Sentil Pemda Ragu Gunakan Anggaran: Kalau Enggak 'Ngambil' Apa-Apa Ngapain Takut?

Eks Gubernur DKI Jakarta ini memperkirakan proses revitalisasi Pasar Purwodadi dapat dimulai pada akhir Agustus atau awal September mendatang.

Baca Selengkapnya
Resmikan Pasar Rakyat Cepu Induk, Mendag Zulkifli Hasan: Pemerintah Terus Utamakan Kepentingan Masyarakat
Resmikan Pasar Rakyat Cepu Induk, Mendag Zulkifli Hasan: Pemerintah Terus Utamakan Kepentingan Masyarakat

Mendag Zulkifli Hasan juga berpesan agar pasar rakyat yang sudah dibangun dapat dikelola dan dipelihara dengan baik.

Baca Selengkapnya
Disperindagkop UKM Paser Tinjau Pengerjaan Pasar
Disperindagkop UKM Paser Tinjau Pengerjaan Pasar

Peninjauan dimulai di Pasar Kapitan Wasel Desa Tepian Batang, Kecamatan Tanah Grogot.

Baca Selengkapnya