Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah dan Lazada Kerja Sama Tekan Produk Impor Lewat Gerakan AKAR

Pemerintah dan Lazada Kerja Sama Tekan Produk Impor Lewat Gerakan AKAR e-commerce. © mytotalretail.com

Merdeka.com - Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) menyambut baik Gerakan Akselerasi Karya Rakyat (AKAR) Indonesia. AKAR merupakan salah satu inisiatif yang dilakukan oleh Lazada Indonesia dalam rangka menjadikan UMKM Indonesia raja di negeri sendiri, dengan cara menutup akses impor beberapa klaster besar, yaitu tekstil dan fesyen, kuliner, serta kerajinan di platform Lazada.

Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, gerakan AKAR yang diinisiasi oleh Lazada memberi kabar baik bagi pelaku usaha di Indonesia. Setidaknya ada dua manfaat yang dirasakan pelaku UMKM lokal dengan adanya gerakan ini.

"Saya pagi ini senang sekali dan bukan saya saja, pasti seluruh UMKM di Indonesia dapat komitmen dari Lazada dua hal dengan gerakan AKAR. Satu perlindungan UMKM kita terutama dari serbuan produk dari luar. Kedua dukungan peningkatan daya saing produk kita, karena memang saya kira ini dua hal penting," katanya, Selasa (3/8).

Orang lain juga bertanya?

Teten mengatakan, tranformasi digital dengan memanfaatkan teknologi untuk memasarkan produk menjadi perhatian pemerintah terutama Presiden Joko Widodo. Sebab, langkah ini lebih efektif menjangkau pasar yang lebih luas.

"Transformasi digital aspek perdagangan melalui sistem elektronik ini juga menjadi perhatian dari Pak Presiden. Pak Presiden dari awal begitu besar dukungannya bagi pelaku ekonomi digital," katanya.

Beragam dukungan terus diberikan pemerintah. Di antaranya adalah memberikan dukungan berupa pembangunan infratruktur internet di seluruh daerah. Hal tersebut untuk memastikan semakin banyak UMKM mau belajar memasarkan produk di internet.

"Dukungan termasuk membangun infrastruktur internet. Yakni palapa ring sehingga diharapkan semua pelosok di Tanah Air, UMKM. Di mana saja bisa mengakses digital ekonomi kita, yang saya kira diprediksi di 2045 itu value nya terbesar di Asia Tenggara," tandasnya.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ternyata, Ini Alasan Pemerintah Larang Penjualan Produk Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta di Toko Online
Ternyata, Ini Alasan Pemerintah Larang Penjualan Produk Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta di Toko Online

Penjualan produk di TikTok shop sudah mengarah pada predatory pricing atau praktik menjual barang di bawah harga modal.

Baca Selengkapnya
Pusat Grosir Sepi, Pemerintah Perketat Penjualan Barang Impor Secara Online
Pusat Grosir Sepi, Pemerintah Perketat Penjualan Barang Impor Secara Online

Pemerintah memperketat pengawasan dan pengendalian barang asal impor.

Baca Selengkapnya
Siap-siap, TikTok Harus Kantongi 2 Izin sebagai Media Sosial dan e-Commerce
Siap-siap, TikTok Harus Kantongi 2 Izin sebagai Media Sosial dan e-Commerce

Menteri Perdagangan Zukifli Hasan berencana membedakan aturan antara e-commerce dan media sosial.

Baca Selengkapnya
Tak Pandang Bulu, Produk Impor Membanjiri Pasar Domestik Bakal Kena Bea Masuk 200 Persen
Tak Pandang Bulu, Produk Impor Membanjiri Pasar Domestik Bakal Kena Bea Masuk 200 Persen

Pengenaan bea masuk hingga 200 persen ini juga telah dirundingkan langsung dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam rapat terbatas beberapa waktu lalu.

Baca Selengkapnya
Jaga Keberlangsungan UMKM, Pemerintah Bakal Buat Aturan untuk Social Commerce
Jaga Keberlangsungan UMKM, Pemerintah Bakal Buat Aturan untuk Social Commerce

Tikktok Shop bisa membuat industri UMKM dan e-commerce lain bakal kolaps kalau tidak diatur.

Baca Selengkapnya
Pengusaha Minta Pemerintah Pertimbangkan Larangan Penjualan Produk Impor Dibawah Harga Rp1,5 Juta
Pengusaha Minta Pemerintah Pertimbangkan Larangan Penjualan Produk Impor Dibawah Harga Rp1,5 Juta

Tujuannya, untuk melindungi produk-produk dalam negeri pada platform tersebut.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Atur Harga Jual Online Shop, Tak Boleh Terlalu Murah dari Toko
Pemerintah Bakal Atur Harga Jual Online Shop, Tak Boleh Terlalu Murah dari Toko

Jangan sampai, kata Zulkifli, produk impor membanjiri pedagang di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Daftar Barang Impor Bakal Diperketat Masuk Indonesia, Mulai dari Elektronik Sampai Mainan Anak
Daftar Barang Impor Bakal Diperketat Masuk Indonesia, Mulai dari Elektronik Sampai Mainan Anak

Presiden Jokowi juga telah menegaskan bahwa produk-produk yang dapat diproduksi dalam negeri sebaiknya tidak perlu diimpor.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Bakal Batasi Harga Produk di TikTok Shop Cs, Paling Murah USD100
Pemerintah Bakal Batasi Harga Produk di TikTok Shop Cs, Paling Murah USD100

Jika kurang dari itu maka tidak boleh masuk Indonesia. Tujuannya, untuk melindungi UMKM lokal agar tidak tergerus oleh produk impor.

Baca Selengkapnya
Siap-Siap, Pemerintah Bakal Larang TikTok Shop Jual Produk Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta
Siap-Siap, Pemerintah Bakal Larang TikTok Shop Jual Produk Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta

Produk di TikTok Shop dijual dengan harga sangat murah, sehingga UMKM lokal susah bersaing.

Baca Selengkapnya
Temuan Mendag: Tanah Abang dan Mangga Dua Banyak Produk Impor Ilegal, Penjualnya Warga Asing
Temuan Mendag: Tanah Abang dan Mangga Dua Banyak Produk Impor Ilegal, Penjualnya Warga Asing

Mendag menyebut fenomena ini semakin mencolok, terutama di pusat-pusat perdagangan besar seperti Kapuk, Tanah Abang, dan Mangga Dua di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Tujuan Pemerintah Larang E-Commerce Jual Barang Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta
Terungkap, Ini Tujuan Pemerintah Larang E-Commerce Jual Barang Impor Harga di Bawah Rp1,5 Juta

Menurut Mendag, hal yang dibatasi dalam Revisi Permendag ini hanyalah larangan impor. Sementara, pemerintah tidak membatasi barang yang akan diekspor.

Baca Selengkapnya