Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah ingin hidupkan lagi dewan sumber daya air nasional

Pemerintah ingin hidupkan lagi dewan sumber daya air nasional Basuki Hadimuljono. ©2014 merdeka.com/arie basuki

Merdeka.com - Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PU-Pera), Basuki Hadimuljono sore ini mendatangi kantor Kementerian Keuangan di Lapangan Banteng, Jakarta. Kedatangan ini bertujuan untuk membahas pembentukan dewan sumber daya air nasional bersama Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin Nasution.

"Cuma melaporkan pada Pak Menko tentang progres pembentukan dewan sumber daya air nasional," ujar Menteri Basuki.

Sebelumnya, dewan sumber daya air nasional telah dibubarkan seiring dicabutnya Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2014 tentang pengelolaan sumber daya air.

"Ada banyak alasan dibentuknya dewan sumber daya air nasional dan ini bukan seperti dewan energi. Ini adalah forum multi sektor penetapan kebijakan nasional. Ada 16 Kementerian yang berhubungan dan bertanggungjawab pada pengelolaan sumber daya air," imbuhnya.

Sebanyak 16 kementerian yang berkaitan ialah Kementerian Lingkungan Hidup, Kementerian Perdagangan, Kementerian Kesehatan, dan lainnya. Selain itu ada beberapa badan non pemerintah yang ikut andil dalam kebijakan dewan sumber daya air nasional, seperi asosiasi perkebunan dan perusahaan air minum kemasan.

Menurut Basuki, jika kementeriannya yang mengurus sendiri masalah sumber daya air, tentu banyak yang perlu didiskusikan.

"Sehingga kalau kita menetapkan kebijakan nasional contohnya satu misalnya untuk pengelolaan sumber daya air ini indonesia dibagi dari 133 wilayah sungai kalau saya saja yang menetapkan pasti banyak yang harus didiskusikan," ujarnya.

Laporan: Aisyah

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menteri PUPR Basuki Tolak Usulan Pembentukan Badan Air Nasional: Koordinasi Makin Susah
Menteri PUPR Basuki Tolak Usulan Pembentukan Badan Air Nasional: Koordinasi Makin Susah

Menurut Basuki, pengelolaan soal air saat ini masih efektif berkat bantuan Dewan Sumber Daya Air Nasional.

Baca Selengkapnya
Kementerian PUPR Serahkan ke Prabowo soal Usulan Bentuk Badan Air Nasional
Kementerian PUPR Serahkan ke Prabowo soal Usulan Bentuk Badan Air Nasional

Sejumlah tokoh dan menteri dalam World Water Forum ke-10 Bali melempar usul pembentukan Badan Air Nasional pada kabinet pemerintahan Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya
Tito Karnavian dan AHY Usul Prabowo Bentuk Badan Air Nasional Usai Dilantik Jadi Presiden
Tito Karnavian dan AHY Usul Prabowo Bentuk Badan Air Nasional Usai Dilantik Jadi Presiden

Usul tersebut dilontarkan dalan World Water Forum ke-10 Bali pada segmen Local and Regional Authorities.

Baca Selengkapnya
Mendagri Tekankan Kontribusi Penting Pemda Dukung Pengelolaan Air pada Pertemuan LRG WWF ke-10
Mendagri Tekankan Kontribusi Penting Pemda Dukung Pengelolaan Air pada Pertemuan LRG WWF ke-10

Mendagri menjelaskan, setidaknya ada dua tema utama sesi LRG WWF ke-10 yang disampaikan oleh perwakilan Pemda atau asosiasi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Sindir Pemda: Jangan Semua Pemerintah Pusat, Bapak-Ibu Kerjain yang Mana?
Jokowi Sindir Pemda: Jangan Semua Pemerintah Pusat, Bapak-Ibu Kerjain yang Mana?

Jokowi meminta agar Pemda melakukan pengembangan dari proyek yang diselesaikan pemerintah pusat.

Baca Selengkapnya
Ketua DPR Puan Maharani: Parlemen Dunia Bahas Kelangkaan Air di World Water Forum ke-10
Ketua DPR Puan Maharani: Parlemen Dunia Bahas Kelangkaan Air di World Water Forum ke-10

Ketua DPR RI Puan Maharani berharap anggota parlemen dari seluruh dunia berkesempatan mengambil langkah untuk mengatasi kelangkaan air.

Baca Selengkapnya
Pakai Air Tanah Kini Harus Izin ke Pemerintah, Ternyata Ini Tujuannya
Pakai Air Tanah Kini Harus Izin ke Pemerintah, Ternyata Ini Tujuannya

Pada kondisi tertentu dapat dikenakan sanksi pidana serta pada kondisi tertentu lainnya dikenakan sanksi administratif berupa denda administratif.

Baca Selengkapnya
Apakah Ketersediaan Air di Jakarta Cukup Penuhi Kebutuhan Warga, Simak Penjelasannya Berikut Ini
Apakah Ketersediaan Air di Jakarta Cukup Penuhi Kebutuhan Warga, Simak Penjelasannya Berikut Ini

Kebutuhan air di Jakarta mencapai sekitar 30.000 liter per detik, sedangkan jumlah debit air yang tersedia hanya berada di bawah 20.000 liter per detik.

Baca Selengkapnya
Bukan Dibubarkan, SKK Migas Bakal Diganti Jadi Badan Usaha Khusus
Bukan Dibubarkan, SKK Migas Bakal Diganti Jadi Badan Usaha Khusus

Pembubaran SKK Migas saat ini tengah menjadi pembicaraan sejumlah pihak.

Baca Selengkapnya
Dalam RUU DKJ Dewan Aglomerasi Dipimpin Wapres, Ini Kata JK
Dalam RUU DKJ Dewan Aglomerasi Dipimpin Wapres, Ini Kata JK

Penyusunan ini sebelumnya dibahas di Badan Legislasi (Baleg) DPR RI.

Baca Selengkapnya
DPR dan Pemerintah Sepakat Rumusan Baru Dewan Kawasan Aglomerasi Ditunjuk Presiden Melalui Keppres
DPR dan Pemerintah Sepakat Rumusan Baru Dewan Kawasan Aglomerasi Ditunjuk Presiden Melalui Keppres

"Jadi ditunjuk lewat keputusan presiden. Jadi artinya dia mau kasih ke wapresnya, mau kasih ke siapa, problem ketatanegaraan kita menjadi selesai."

Baca Selengkapnya
Putu Rudana: Kesepakatan Bersama WWF ke-10 Bali akan Diserahkan ke IPU
Putu Rudana: Kesepakatan Bersama WWF ke-10 Bali akan Diserahkan ke IPU

Menurutnya ada beberapa poin penting yang menjadi sorotan dalam WWF ke-10 di Bali.

Baca Selengkapnya