Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah pastikan Jembatan Cisomang dijaga petugas tol 24 jam

Pemerintah pastikan Jembatan Cisomang dijaga petugas tol 24 jam Jalan Tol Malam. ©2013 Merdeka.com/imam buhori

Merdeka.com - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PU-PR) telah memerintahkan PT Jasa Marga untuk menempatkan petugasnya mengawasi Jembatan Cisomang tol Cipularang 24 jam selama sebulan penuh. Ini menyusul terjadinya pergeseran (deformasi) dan keretakan pada pilar kedua (P2) Jembatan Cisomang, pada Jalan Tol Cipularang.

Direktur Jenderal Bina Marga Kementerian PU-PR, Arie Setiadi, mengungkapkan saat ini peristiwa bergesernya jembatan Cisomang telah ditangani oleh tenaga ahli.

"Jembatan ditangani oleh ahli dan kita sangat perhatikan pengguna jalan. Kami tugaskan Jasa Marga menempatkan orang di sana 24 jam seminggu selama sebulan penuh, untuk terus mengamati jika ada sesuatu yang membahayakan langsung menutup," ujarnya di Jakarta, Jumat (23/12).

Selama liburan Natal dan Tahun Baru ini, pihaknya untuk sementara waktu tidak mengizinkan kendaraan berat yang mengangkut bahan pokok untuk melintas. Meski demikian, agar distribusi logistik tak terganggu, PU-PR akan mengalihkan kendaraan berat yang melintas menuju Bandung disarankan untuk keluar di pintu tol Jatiluhur.

"Supaya logistik masih tetap jalan kendaraan berat yang menuju Bandung disarankan harus keluar di tol Sadang di Gerbang Tol Jatiluhur di KM 74 dan bisa masuk lagi di GT Padalarang. Sebaliknya keluar di Padalarang atau di Cikamunir dan masuk kembali melalui tol Sadang. Jadi sudah kami carikan jalan solusinya," pungkasnya.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Terowongan Tol Cisumdawu Dikabarkan Retak akibat Gempa Sumedang, Ini Penjelasan Menteri PUPR
Terowongan Tol Cisumdawu Dikabarkan Retak akibat Gempa Sumedang, Ini Penjelasan Menteri PUPR

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono memastikan terowongan Tol Cisumdawu masih aman untuk dilalui.

Baca Selengkapnya
Konstruksi Jembatan Penghubung Kawasan Jababeka & Cikarang Timur Ambruk Terbelah Dua, Ini Penampakannya
Konstruksi Jembatan Penghubung Kawasan Jababeka & Cikarang Timur Ambruk Terbelah Dua, Ini Penampakannya

Saat peristiwa terjadi, terdengar suara gemuruh cukup kencang hingga mengagetkan warga sekitar.

Baca Selengkapnya
Menteri Basuki Pastikan Tol Cisundawu Aman Dilalui Usai Gempa Sumedang, Ini Alasannya
Menteri Basuki Pastikan Tol Cisundawu Aman Dilalui Usai Gempa Sumedang, Ini Alasannya

Menteri PUPR mengatakan tidak lengah dengan adanya berita tersebut dan akan menyelidikinya.

Baca Selengkapnya
Dampak Gempa Sumedang, Terowongan Tol Cisumdawu Retak
Dampak Gempa Sumedang, Terowongan Tol Cisumdawu Retak

Gempa di Sumedang berdampak pada terowongan kembar yang berada di Tol Cisumdawu.

Baca Selengkapnya
Perhatian, Tiga Titik Ruas Tol Cikampek-Jakarta Sedang Ada Pekerjaan Jalan
Perhatian, Tiga Titik Ruas Tol Cikampek-Jakarta Sedang Ada Pekerjaan Jalan

Jasamarga telah menyiapkan prosedur mitigasi seperti pengalihan arus lalu lintas yang terdampak.

Baca Selengkapnya
Pengendara Wajib Tahu! Km 149 Tol Padaleunyi Ditutup Sementara Malam Ini
Pengendara Wajib Tahu! Km 149 Tol Padaleunyi Ditutup Sementara Malam Ini

Penutupan dilakukan dampak pekerjaan perbaikan jembatan pada akses keluar/masuk km 149 Jalan Tol Padaleunyi

Baca Selengkapnya
Ada Perbaikan Konstruksi Tol Jakarta-Cikampek, Waspada Kemacetan di Titik Ini
Ada Perbaikan Konstruksi Tol Jakarta-Cikampek, Waspada Kemacetan di Titik Ini

Proses rekonstruksi akan memakan waktu selama 1 minggu yang dimulai pada akhir pekan ini.

Baca Selengkapnya
Imbas Kecelakaan Beruntun, Ini Rute Pengalihan Arus Kendaraan di Tol Cipularang
Imbas Kecelakaan Beruntun, Ini Rute Pengalihan Arus Kendaraan di Tol Cipularang

Lebih dari 10 kendaraan terlibat kecelakaan beruntun di Tol Cipularang, Senin (11/11).

Baca Selengkapnya
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan
Tol Bocimi Longsor, BPJT Sebut Perbaikan Jalan Butuh Waktu 3 Bulan

Memperbaiki jalan tol bocimi yang longsor membutuhkan waktu berbulan-bulan

Baca Selengkapnya
Pemudik Lewat Tol Bocimi Arah Sukabumi Dialihkan ke Gerbang Tol Cigombong
Pemudik Lewat Tol Bocimi Arah Sukabumi Dialihkan ke Gerbang Tol Cigombong

Ini dilakukan karena sedang dilakukan perbaikan pasca peristiwa longsor yang terjadi akibat curah hujan tinggi.

Baca Selengkapnya
Antisipasi Macet Total, Polisi Arahkan Pengendara dari Cianjur ke Puncak Lewat Jalur Alternatif
Antisipasi Macet Total, Polisi Arahkan Pengendara dari Cianjur ke Puncak Lewat Jalur Alternatif

Puluhan polisi disiagakan di sejumlah titik, mulai dari Bundaran Tugu Lampu Gentur hingga kawasan Puncak Pass.

Baca Selengkapnya
Perbaikan Jalan Tol Bocimi Dilakukan Temporer, Ditargetkan Rampung Tiga Hari
Perbaikan Jalan Tol Bocimi Dilakukan Temporer, Ditargetkan Rampung Tiga Hari

Kementerian PUPR akan melakukan perbaikan temporer Tol Bocimi yang ambles karena longsor

Baca Selengkapnya