Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pemerintah prediksi 'booming' mobil listrik Indonesia terjadi di 2040

Pemerintah prediksi 'booming' mobil listrik Indonesia terjadi di 2040 Kemenperin terima 10 mobil listrik. ©2018 Merdeka.com/Dwi Narwoko

Merdeka.com - Pemerintah memprediksi bahwa tren mobil hemat energi, salah satunya berbahan bakar listrik, akan memuncak pada 2040. Maka dari itu, pelaku usaha khususnya industri komponen diminta mempersiapkan diri agar tak kalah dari asing.

"Kalau komponen mobil internal combustion engine (ICE) itu 30.000, nah Electric Vehicle itu 20.000. Jadi tidak terlalu banyak reduksinya," kata Direktur Industri Maritim, Alat Transportasi, dan Alat Pertahanan Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Putu Juli Ardika, seperti dikutip dari Antara, Jakarta, Rabu (18/7).

Menurut data yang diterima Kemenperin, mobil hybrid, hybrid plug in, dan mobil listrik akan menjadi kendaraan yang paling laku pada 2040 sehingga kebutuhan akan komponen menjadi bertambah, baik secara jenis maupun maupun kuantitasnya.

"Pemerintah juga berkomitmen untuk mengembangkan sumber daya lokal dalam pengembangan kendaraan hemat energi ini," kata Putu.

Pada kesempatan yang sama, Sekjen Perkumpulan Industri Kecil-Menengah Komponen Otomotif (PIKKO) Indonesia Wan Fauzi menyampaikan bahwa IKM komponen otomotif optimistis dengan pengembangan kendaraan ramah energi.

"Anggota kami ada 122 IKM otomotif. Dengan komunikasi dengan Kemenperin, kami bisa tahu komponen apa yang dibutuhkan sehingga kami siap untuk menyongsong era mobil listrik," ujar Wan.

(mdk/bim)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Bangkitnya Mobil Listrik di Tengah Lesunya Pasar Otomotif Indonesia
Bangkitnya Mobil Listrik di Tengah Lesunya Pasar Otomotif Indonesia

Gairah Mobil Listrik di Tengah Lesunya Pasar Otomotif Indonesia

Baca Selengkapnya
Mobil Hybrid Semakin Populer Diperkirakan Capai 70 Ribu Unit Tahun Ini, Apa Penyebabnya?
Mobil Hybrid Semakin Populer Diperkirakan Capai 70 Ribu Unit Tahun Ini, Apa Penyebabnya?

Penjualan kendaraan elektrifikasi, khususnya mobil hybrid diprediksi akan kembali meningkat. Bagaimana dengan mobil listrik?

Baca Selengkapnya
Tahan Kenaikan Suhu Bumi dengan Kendaraan Listrik
Tahan Kenaikan Suhu Bumi dengan Kendaraan Listrik

Sektor transportasi dengan pangsa energi terbarukan yang tinggi di sektor ketenagalistrikan diperlukan untuk mengurangi emisi.

Baca Selengkapnya
Toyota: Manufaktur Saja Tidak Mampu Bikin Harga Mobil Hybrid Turun, Perlu Insentif Seperti Mobil Listrik
Toyota: Manufaktur Saja Tidak Mampu Bikin Harga Mobil Hybrid Turun, Perlu Insentif Seperti Mobil Listrik

Toyota memandang insentidf diperlukan untuk mobil hybrid (HEV) seperti yang diberikan ke mobil listrik (BEV). Seperti insentif PPN dan PKB.

Baca Selengkapnya
Melihat Urgensi Insentif Tambahan bagi Mobil Hybrid
Melihat Urgensi Insentif Tambahan bagi Mobil Hybrid

Mobil hybrid yang memadukan mesin dan baterai listrik makin populer di Indonesia. Banyak merek memasarkan mobil hybrid untuk transisi ke mobil listrik.

Baca Selengkapnya
Melihat Potensi Indonesia Dalam Industri Otomotif Masa Depan
Melihat Potensi Indonesia Dalam Industri Otomotif Masa Depan

Dunia otomotif Indonesia saat ini merupakan pilar penting dalam industri manufaktur.

Baca Selengkapnya
Kunci Kendaraan Listrik di Indonesia adalah Harga yang Terjangkau.
Kunci Kendaraan Listrik di Indonesia adalah Harga yang Terjangkau.

Harga Terjangkau Jadi Kunci Kendaraan Listrik di Indonesia

Baca Selengkapnya
Bos Hyundai Ramal Indonesia Jadi Raja Industri Kendaraan Listrik
Bos Hyundai Ramal Indonesia Jadi Raja Industri Kendaraan Listrik

Indonesia adalah pasar otomotif terbesar di Asia Tenggara.

Baca Selengkapnya
Indonesia diharapkan dapat menjadi penghasil kendaraan listrik
Indonesia diharapkan dapat menjadi penghasil kendaraan listrik

Penjualan kendaraan listrik di Indonesia mengalami pertumbuhan yang signifikan dari tahun 2022 ke 2023

Baca Selengkapnya
Kemenperin Catat 74.000 Motor dan Mobil Listrik Mengaspal di Indonesia
Kemenperin Catat 74.000 Motor dan Mobil Listrik Mengaspal di Indonesia

Dalam catatan Kementerian Perindustrian, sebanyak 62.000 motor listrik dan 12.000 mobil listrik telah mengaspal di Indonesia.

Baca Selengkapnya
70.000 Unit Motor Listrik Sudah Beredar di Indonesia Sejak 2018
70.000 Unit Motor Listrik Sudah Beredar di Indonesia Sejak 2018

Peningkatan ini sejalan dengan berbagai program insentif pemerintah.

Baca Selengkapnya