Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Pengusaha Ingin Pengeluaran Pemerintah Bisa Bantu Hotel Hindari Kebangkrutan

Pengusaha Ingin Pengeluaran Pemerintah Bisa Bantu Hotel Hindari Kebangkrutan Ilustrasi hotel. ©2012 Shutterstock/Adam Gryko

Merdeka.com - Ketua Badan Pimpinan Daerah Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI) DKI Jakarta, Sutrisno Iwantono meminta pemerintah pusat maupun Pemprov DKI Jakarta untuk menjadikan hotel sebagai tempat pusat kegiatan penyelenggaraan berbagai acara. Cara ini dimaksudkan untuk melindungi usaha bisnis hotel dari kebangkrutan setelah anjloknya okupansi akibat pandemi.

"Kita ingin agar pengeluaran pemerintah bisa menghidupi hotel agar terhindar dari kebangkrutan setalah okupansi turun. Misalnya untuk acara tolong bikin di hotel baik oleh pemerintah pusat maupun Pemda DKI," tuturnya saat dihubungi Merdeka.com, Selasa (19/1).

Selain itu, Sutrisno menilai pelaksanaan kegiatan di hotel lebih aman dari risiko paparan virus Covid-19. Menyusul terjaganya protokol kesehatan dan terhindarnya potensi kerumunan di masa kedaruratan kesehatan akibat penyebaran virus Corona jenis baru itu.

Orang lain juga bertanya?

"Karena kan selama ini hotel justru paling patuh terhadap protokol kesehatan. termasuk pengaturan orang agar tidak ada kerumunan. Itu kan jelas (aman)," terangnya.

Pun, menjadikan hotel sebagai pusat kegiatan penyelenggaraan acara diyakini dapat menjaga kelangsungan bisnis hotel di ibu kota. Sebab, hampir satu tahun terakhir tingkat okupansi terus mengalami penurunan akibat dampak dari berbagai kebijakan penanganan pandemi covid-19.

"Kan kebijakan PSBB, PPKM dan lain-lain itu juga sangat berdampak sekali bagi bisnis hotel dan restoran. Karena okupansi ikut terpangkas juga. Jadi, sudah seyogyanya pemerintah pusat maupun Pemda DKI mau menjadikan hotel sebagai pusat berbagai kegiatan," ujar dia mengakhiri.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Prabowo Beri Sinyal Bakal Larang Perusahaan BUMN Jalankan Bisnis Hotel
Prabowo Beri Sinyal Bakal Larang Perusahaan BUMN Jalankan Bisnis Hotel

Prabowo menilai, dukungan terhadap keberlangsungan bisnis sektor swasta akan mendorong aliran modal masuk ke Indonesia lebih tinggi lagi.

Baca Selengkapnya
Kesan Jokowi Resmikan RS Kemenkes di Surabaya: Saya Seperti Masuk Hotel Bintang 5
Kesan Jokowi Resmikan RS Kemenkes di Surabaya: Saya Seperti Masuk Hotel Bintang 5

Jokowi mengungkapkan alasan pemerintah membangun rumah sakit (RS) dengan fasilitas seperti hotel bintang lima di sejumlah daerah.

Baca Selengkapnya
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan
Menkes Budi: Kasus Covid-19 di Indonesia Jelang Natal dan Tahun Baru 2024 Tak Mengkhawatirkan

Budi juga menganjurkan masyarakat untuk kembali menggunakan masker saat mengakses tempat-tempat yang rawan.

Baca Selengkapnya
Penumpang KRL Akhirnya Bisa 'Bernapas'
Penumpang KRL Akhirnya Bisa 'Bernapas'

Pemerintah resmi mencabut aturan menggunakan masker

Baca Selengkapnya
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa
Jokowi ke Menkes soal Kasus Covid-19: Amati Betul Secara Detail Perkembangannya Seperti Apa

Informasi Jokowi terima dari Menkes, kasus Covid-19 masih dalam kondisi yang baik meski memang ada kenaikan.

Baca Selengkapnya
Covid-19 Naik Lagi, Menkes Minta Masyarakat Pakai Masker Selama Libur Akhir Tahun
Covid-19 Naik Lagi, Menkes Minta Masyarakat Pakai Masker Selama Libur Akhir Tahun

Imbauan ini mengingat penularan Covid-19 dilaporkan kembali meningkat dalam beberapa waktu terakhir.

Baca Selengkapnya
Akhirnya Penumpang MRT Bebas Masker
Akhirnya Penumpang MRT Bebas Masker

Pengguna Mass Rapid Transit (MRT) kini dibebaskan untuk tidak menggunakan masker.

Baca Selengkapnya
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Sandiaga Uno: Berwisata di Indonesia Saja
Kasus Covid-19 di Singapura Naik, Sandiaga Uno: Berwisata di Indonesia Saja

Meningkatnya Covid-19 di Singapura, Menteri Sandiaga Uno mengimbau agar masyarakat berwisata di Indonesia saja

Baca Selengkapnya
Bali Turunkan Pajak Diskotek dan Kelab Malam, Jakarta Kapan?
Bali Turunkan Pajak Diskotek dan Kelab Malam, Jakarta Kapan?

Pemda Bali telah menggelar rapat bersama seluruh wali kota setempat untuk menyepakati besaran tarif pajak hiburan karaoke hingga spa di bawah 40 persen.

Baca Selengkapnya
FOTO: Cegah Penyebaran Virus Cacar Monyet atau Mpox, BBKK Soekarno-Hatta dan Angkasa Pura Perketat Pengawasan Pendatang dari Luar Negeri
FOTO: Cegah Penyebaran Virus Cacar Monyet atau Mpox, BBKK Soekarno-Hatta dan Angkasa Pura Perketat Pengawasan Pendatang dari Luar Negeri

Meningkatnya kasus cacar monyet atau MPOX di sejumlah negara, BBKK Soekarno-Hatta bersama Angkasa Pura meningkatkan pengawasan penumpang dari luar negeri.

Baca Selengkapnya
Mendagri Minta Pemda Beri Diskon Pajak Karaoke Cs di bawah 40 Persen: Untuk Lapangan Pekerjaan!
Mendagri Minta Pemda Beri Diskon Pajak Karaoke Cs di bawah 40 Persen: Untuk Lapangan Pekerjaan!

Tingginya pungutan pajak industri hiburan tersebut justru mengancam kelangsungan pariwisata Indonesia.

Baca Selengkapnya