Peringati Hari Pajak, Sri Mulyani Sebut 7.652 Pegawai Terinfeksi Covid-19
Merdeka.com - Kementerian Keuangan memperingati hari pajak di tengah pandemi Virus Corona. Peringatan hari pajak tersebut dihadiri oleh Menteri Keuangan Sri Mulyani dan seluruh jajaran Kementerian Keuangan.
Sri Mulyani mengatakan, sejak pandemi masuk ke Indonesia, sebanyak 7.652 pegawai telah terinfeksi. Hingga kini, ada sebanyak 2.474 pegawai Direktorat Jenderal Pajak yang yang sedang menjalani isolasi maupun perawatan.
"Kemarin sore saya mendapatkan laporan adanya 2.474 pegawai Direktorat Jenderal Pajak yang yang sedang menjalani isolasi maupun perawatan," kata Sri Mulyani dalam tayangan daring, Rabu (14/7).
-
Bagaimana penanganan Covid-19 di Indonesia? Jokowi memilih menggunakan strategi gas dan rem sejak awal untuk menangani pandemi Covid-19. Gas dan rem yang dimaksudkan Jokowi diimplementasikan dalam tiga strategi yakni penanganan kedaruratan kesehatan, jaring pengaman sosial, dan pemulihan ekonomi. Inilah yang kemudian menjadi ujung tombak dalam penanganan Covid-19 di Indonesia.
-
Siapa yang mengumumkan kasus Covid-19 pertama di Indonesia? Presiden Jokowi mengumumkan hal ini pada 2 Maret 2020, sebagai kasus Covid-19 pertama di Indonesia.
-
Siapa yang terkena dampak penyakit? Lebih dari 95 siswi di SMU St. Theresa's Eregi Girls Ibu Kota Nairobi, Kenya menderita penyakit misterius sehingga sekolah terpaksa ditutup sementara.
-
Siapa yang mengalaminya di Indonesia? Riskesdas 2018, menunjukkan lebih dari 19 juta penduduk berusia di atas 15 tahun mengalami gangguan mental emosional.
-
Apa dampak pandemi Covid-19? Pandemi Covid-19 mengubah tatanan kesehatan dan ekonomi di Indonesia dan dunia. Penanganan khusus untuk menjaga keseimbangan dampak kesehatan akibat Covid-19 serta memulihkan ekonomi harus dijalankan.
-
Kenapa kasus Covid-19 naik? Kasus positif Covid-19 pada 27 November sampai 3 Desember mengalami kenaikan sebanyak 30 persen dibanding pekan sebelumnya, yaitu pada 20-26 November.
"Yang kita berdoa semoga mereka segera mendapatkan kesembuhan dan kekuatan dalam menghadapi Covid-19. Bahwa ada 7.652 pegawai pajak semenjak awal terjadi, telah terpapar," sambungnya.
Sejauh ini, kata Sri Mulyani mengatakan, ada sebanyak 51 orang pegawai DJP yang telah wafat melawan Covid-19. Dia berharap pegawai tersebut mendapatkan tempat terbaik di sisi yang maha kuasa.
"51 orang yang telah mendahului kita dan menjadi korban dari Covid-19 semoga mereka semua berakhir dengan baik dan diberikan tempat terbaik di sisi-NYA semuanya," katanya.
Dia juga mengingatkan, seluruh pegawai menjalankan tugas dengan tetap mematuhi protokol kesehatan. "Di dalam menjalankan tugas negara yang luar biasa penting ini, tetap menjaga keselamatan dan kesehatan bersama. Patuhi kesehatan, patuhi PPKM Darurat," tandasnya.
(mdk/idr)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ditjen Pajak akan terus membuka layanan di luar kantor terkait dengan hari libur ataupun pada hari Minggu.
Baca SelengkapnyaSri Mulyani menyebut batas waktu untuk pelaporan SPT 2023 untuk Pajak Pribadi yang telah berakhir pada 31 Maret 2024 pukul 23.59.
Baca SelengkapnyaJumlah PHK pada Januari-Juni 2024 naik 21,4 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu.
Baca SelengkapnyaSri Mulyani melaporkan memastikan penyaluran THR telah mencapai Rp13,4 triliun per 24 Maret 2024
Baca Selengkapnya7.649 Pekerja terkena Pemutusan Hubungan Kerja (KPK) di DKI Jakarta selama Juni 2024.
Baca SelengkapnyaProses mencapai target penerimaan pajak tersebut dipengaruhi oleh berbagai faktor.
Baca SelengkapnyaKemenkes RI sudah mengirimkan vaksin Inavac ke Dinkes Sumsel.
Baca SelengkapnyaKemenkes juga melaporkan kasus Covid-19 terkonfirmasi per 12 Desember 2023 mencapai 6.815.576 kasus atau bertambah sekitar 298 pasien dalam sepekan terakhir.
Baca SelengkapnyaStigma tersebut tak lepas dari konsekuensi keuangan negara sebagai instrumen politik.
Baca SelengkapnyaMenteri Keuangan Sri Mulyani blak-blakan kasus barang kiriman impor dikenakanan pajak tinggi.
Baca SelengkapnyaGaji karyawan cenderung naik terlihat dari sumbangan pajak yang terus meningkat.
Baca SelengkapnyaKasus pertama cacar monyet terjadi pada Agustus 2022 lalu. Pasien itu pun sudah dinyatakan sembuh.
Baca Selengkapnya