Pertanyakan Hal Ini Untuk Kembali Jatuh Cinta pada Pekerjaan Anda
Merdeka.com - Merasa jenuh saat bekerja dan ingin berhenti kerja adalah hal yang biasa dialami oleh semua orang. Meski demikian, hal itu tidak selalu menadi pilihan yang harus diambil.
Seorang dokter dan penulis buku "The Ten Worlds: The New Psychology of Happiness" pun mengajak Anda untuk berpikir ulang mengenai hal itu. Jika Anda merasa jenuh dengan pekerjaan Anda, maka tanyakan hal ini pada diri Anda, apa yang akan saya lakukan tanpa pekerjaan ini?
"Berhenti sebentar, duduklah dan bayangkan bagaimana jadinya hidupmu tanpa pekerjaan itu," kata Lickerman dilansir CNBC Make It.
-
Kapan rasa jenuh dan bosan muncul saat bekerja? Namun, ada kalanya seseorang akan merasa jenuh dan bosan bila menghadapi masalah atau merasa waktu bekerjanya cukup menguras energi.
-
Bagaimana cara mengatasi rasa jenuh saat bekerja? Kata-kata lucu tentang pekerjaan berikut ini bisa jadi solusi alternatif untuk mengisi waktu di tengah kesibukan bekerjamu.
-
Kenapa rasa lelah bisa muncul saat bekerja? Rasa lelah merupakan salah satu musuh yang mungkin muncul pada saat kita beraktivitas sehari-hari. Hal ini terutama bisa muncul pada saat kita bekerja sehari-hari.
-
Apa saja gejala stres kerja? Berikut adalah 10 gejala stres kerja yang umum terjadi dan memengaruhi keseharian Anda:1. KelelahanKelelahan adalah salah satu gejala paling umum dari stres kerja. Anda mungkin merasa lelah meskipun sudah cukup tidur, dan merasa tidak ada energi untuk menjalani aktivitas sehari-hari. Kelelahan ini sering disertai dengan penurunan motivasi untuk bekerja dan keengganan untuk menyelesaikan tugas-tugas yang ada. 2. Sakit KepalaSakit kepala akibat stres biasanya berupa sakit kepala tegang atau migrain. Rasa sakit ini bisa dirasakan di bagian depan kepala, belakang leher, atau sekeliling tengkorak. Stres menyebabkan ketegangan otot yang dapat memicu sakit kepala, yang mungkin berlangsung dari beberapa jam hingga beberapa hari. 3. Gangguan TidurStres kerja dapat menyebabkan berbagai gangguan tidur, seperti insomnia atau sering terbangun di tengah malam. Anda mungkin merasa sulit untuk tidur, atau tidur Anda tidak nyenyak dan tidak menyegarkan. Gangguan tidur ini dapat mempengaruhi kualitas hidup dan produktivitas Anda di tempat kerja. 4. KecemasanKecemasan terkait stres kerja muncul sebagai kekhawatiran yang berlebihan tentang kinerja Anda, tenggat waktu, atau masa depan karier. Anda mungkin merasa cemas secara konstan, bahkan saat tidak ada alasan yang jelas untuk merasa khawatir, dan ini dapat memengaruhi kesejahteraan mental Anda. 5. Penurunan KinerjaPenurunan kinerja adalah tanda bahwa stres mempengaruhi kemampuan Anda untuk bekerja secara efektif. Anda mungkin merasa kesulitan untuk menyelesaikan tugas tepat waktu, membuat lebih banyak kesalahan, atau merasa tidak mampu memenuhi ekspektasi atasan dan rekan kerja. 6. KemarahanStres kerja dapat membuat Anda lebih mudah marah atau frustrasi. Anda mungkin merasakan kemarahan yang tidak terkendali terhadap pekerjaan, rekan kerja, atau bahkan diri sendiri. Kemarahan ini sering kali merupakan reaksi terhadap tekanan yang berlebihan dan rasa tidak adil. 7. Gangguan PencernaanMasalah pencernaan seperti sakit perut, mual, atau perubahan pola makan adalah gejala stres kerja yang sering terjadi. Stres dapat memengaruhi sistem pencernaan Anda, menyebabkan gejala seperti diare, sembelit, atau nafsu makan yang tidak stabil. 8. Perubahan Pola MakanPerubahan dalam pola makan, seperti makan berlebihan atau kehilangan selera makan, adalah gejala stres yang umum. Anda mungkin mencari kenyamanan melalui makanan atau merasa tidak lapar sama sekali, yang bisa mempengaruhi kesehatan tubuh Anda secara keseluruhan. 9. Kesulitan BerkonsentrasiStres kerja sering mengakibatkan kesulitan dalam berkonsentrasi atau fokus pada tugas. Anda mungkin merasa mudah teralihkan, kesulitan dalam membuat keputusan, atau tidak mampu mengingat detail penting dari pekerjaan, yang dapat mempengaruhi produktivitas Anda. 10. Penurunan Kualitas Hubungan SosialPenurunan kualitas hubungan sosial bisa terjadi ketika stres kerja membuat Anda merasa terasing atau tidak ingin berinteraksi dengan orang lain. Anda mungkin menghindari pertemuan sosial, merasa sulit untuk berkomunikasi, atau mengalami konflik lebih sering dengan rekan kerja dan keluarga.
-
Apa tanda-tanda stres akibat kerja? Gejala gangguan mental yang berkaitan dengan pekerjaan umumnya meliputi kesulitan tidur, stres akibat tekanan pekerjaan, kehilangan motivasi untuk memulai pekerjaan, dan penurunan interaksi dengan keluarga karena beban kerja yang tinggi.
-
Apa masalah umum di lingkungan kerja? Masalah yang sering muncul di lingkungan kerja dalam hasil survei Monster di antaranya bergosip, menggunakan bahasa yang tidak pantas, tidak responsif terhadap pesan, selalu terlambat datang ke rapat.
Dia menjelaskan, mengajukan pertanyaan sederhana ini adalah cara yang efektif untuk mengubah pola pikir Anda. Karena orang biasanya lebih bersyukur untuk hal-hal ketika terancam kehilangan mereka.
Tanyakan hal ini ketika Anda telah melepaskan pekerjaan Anda. Alih-alih menuju ke tempat kerja, Anda akan sendirian di rumah, tergesa-gesa melamar pekerjaan. Saat bepergian dengan teman-teman, Anda mungkin duduk diam, tidak ingin mengobrol tentang pencarian pekerjaan yang tampaknya tak ada habisnya.
Selain itu, tanpa pekerjaan Anda mungkin tidak mampu membayar sewa rumah Anda, melunasi pinjaman mahasiswa, atau memasukkan penghasilan tambahan ke rekening tabungan Anda. Anda mungkin juga merasa tidak punya tujuan, mandek atau bahwa Anda tidak mengembangkan dan mengasah keterampilan baru.
Pertanyaan ini juga dapat mengingatkan Anda apa yang paling Anda sukai dari pekerjaan Anda sehingga Anda dapat memfokuskan energi Anda pada sesuatu yang positif. Anda mungkin memiliki proyek khusus yang tidak dapat Anda kerjakan di tempat lain.
Mungkin, Anda memiliki kesempatan untuk membuat dampak yang unik atau menikmati persahabatan khusus dengan rekan kerja yang Anda akan kehilangan di perusahaan lain.
Yang paling penting, proses ini memaksa Anda untuk memberi diri Anda pemeriksaan rasa syukur, kata Lickerman. Berhubungan dengan rasa syukur dapat membantu Anda menilai kembali prioritas Anda dan lebih memahami apa yang benar-benar Anda inginkan dan butuhkan.
Di bagian depan karir, melatih rasa syukur dapat meningkatkan kesuksesan profesional Anda. Satu studi menemukan bahwa rasa syukur dapat meningkatkan pengambilan keputusan dan meningkatkan tekad.
Badan penelitian lain menemukan bahwa mereka yang mengembangkan sikap syukur lebih optimis, waspada dan cenderung untuk mencapai tujuan pribadi mereka. Rasa penghargaan ini akan membantu mendorong kebahagiaan Anda.
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
Ada juga karyawan yang memutuskan untuk mengundurkan diri setelah bertahun-tahun bekerja karena perubahan prioritas hidup.
Baca SelengkapnyaRasa malas beraktivitas sering kali muncul setelah libur panjang.
Baca SelengkapnyaPada saat seseorang menjalani liburan, rasa burnout yang mereka alami bisa terasa begitu nyata dan muncul kembali. Apa penyebabnya?
Baca SelengkapnyaPekerjaan yang menumpuk sesekali akan membuat siapapun akan merasa jenuh. Kata-kata lucu tentang pekerjaan berikut ini bisa jadi solusi dari rasa bosanmu.
Baca SelengkapnyaMunculnya stres pada kehidupan sehari-hari merupakan hal yang tidak bisa dihindari
Baca SelengkapnyaDemotivasi kerja menghasilkan dampak negatif pada produktivitas dan kesejahteraan secara keseluruhan.
Baca SelengkapnyaMerasa kehilangan arah hidup adalah hal yang wajar dan bisa terjadi pada siapa saja dalam hidup.
Baca SelengkapnyaMendapat kabar PHK memang bukan hal yang mudah. Beberapa tips berikut ini bisa jadi panduan untuk kembalikan semangatmu.
Baca Selengkapnya