Perusahaan Prancis bakal bangun pabrik senilai Rp 104 M di Sumatera
Merdeka.com - Presiden Joko Widodo berkomitmen untuk meningkatkan pembangunan infrastruktur dalam rangka meningkatkan minat investor asing tanamkan modalnya di Indonesia. Perusahaan asal Prancis, Saint Gobain yang bergerak di bidang material bangunan minat untuk investasi di Indonesia.
General Delegate Saint Gobain Asia Pasifik Javier Gimeno mengatakan, pihaknya bakal bangun pabrik baru di Sumatera tahun depan. Investasi ini rencananya melalui anak usahanya, PT Mortar Utama.
"Tahun depan, kami berencana ekspansi ke Sumatera dengan nilai investasi sekitar 7 juta Euro atau sekitar Rp 103 miliar," ujar dia dalam siaran pers di Jakarta, Rabu (4/11).
-
Apa target pertumbuhan ekonomi Indonesia? Badan Anggaran (Banggar) DPR RI dan Pemerintah menyepakati target sasaran pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2025 mendatang berada pada rentang 5,3 persen sampai 5,6 persen.
-
Bagaimana Pertamina mendorong pertumbuhan ekonomi? 'Karena inilah kekuatan Indonesia,'ujar Nicke.
-
Apa yang menjadi fokus investasi 'family office' di Indonesia? Lebih lanjut menurut dia, selain memperluas diferensiasi produk keuangan, pemerintah juga mesti memberikan jaminan kepastian hukum, pemberantasan korupsi, peningkatan daya saing, serta perlindungan data pribadi.'Family office ini kumpulan aset dari high net worth individual, orang-orang super kaya. Jadi mereka sangat sensitif soal perlindungan data pribadi,' kata Bhima.
-
Siapa yang berinvestasi dalam pembangunan pabrik semen di Kaltim? Pembangunan pabrik semen di Kutim, adalah hasil investasi Hongshi Holding dari Tiongkok yang bekerja sama dengan PT.Kobexindo Cement.
-
Apa yang menjadi pendorong utama Pertamina dalam ekonomi Indonesia? Pendekatan ini akan menjadi terobosan bagi perekonomian Indonesia, dengan membuka peluang industri baru dan menciptakan pasar global untuk produk-produk rendah karbon.
-
Siapa yang membantu Infantri mengembangkan usaha? Berdasarkan data yang diberikan Bank Rakyat Indonesia (BRI) Kantor Regional Yogyakarta, Sedoeloer Kopi merupakan salah satu klaster usaha BRI.
Dia menegaskan Saint Gobain mendukung proyek satu juta rumah yang saat ini digenjot pemerintah. Proyek ini diincar perusahaan untuk meningkatkan pertumbuhan bisnisnya.
Lebih lanjut, Javier menambahkan pihaknya dalam 18 tahun terakhir sudah melakukan investasi sekitar Rp 810 miliar. Investasi itu diantaranya untuk pengembangan pabrik gypsum dan akusisi saham Mortar Utama.
Dia menilai Indonesia merupakan kawasan pasar potensial. Selain jumlah penduduk yang besar, tetapi juga terus meningkatnya kelas menengah atas setiap tahunnya.
"Indonesia menjadi salah satu prioritas pengembangan bisnis kami," tutupnya.
(mdk/sau)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
PT Pupuk Kalimantan Timur akan melakukan pembangunan pabrik pupuk di Fakfak, Papua Barat yang akan ditargetkan beroperasi pada 2027 mendatang.
Baca SelengkapnyaPT Rainbow Tubulars Manufacture (RTM) merupakan salah satu industri pendukung industri migas tanah air dan satu-satunya yang memproduksi pipa seamless.
Baca SelengkapnyaDiperkirakan pabrik dapat menyerap 1.500 tenaga kerja lokal.
Baca SelengkapnyaDia hanya mengatakan bahwa merek motor listrik ini sudah dijual di Indonesia, tetapi produksinya masih dilakukan di luar negeri.
Baca SelengkapnyaJokowi mengatakan smelter dengan investasi senilai Rp56 triliun tersebut memiliki lahan seluas 104 hektar
Baca SelengkapnyaProyek ini memiliki kapasitas yang mumpuni untuk mendukung produktivitas pertanian Indonesia, ketika nanti beroperasi penuh.
Baca SelengkapnyaSalah satu usaha penguatan ketahanan energi dengan meningkatkan eksplorasi dan eksplotasi agar lifting Migas nasional naik.
Baca SelengkapnyaOutput dari smelter tembaga tersebut sekitar 650.000 ton katoda tembaga.
Baca SelengkapnyaHingga triwulan kedua di 2024, realisasi investasi di Kota Tarakan telah tembus diangka Rp 8,4 triliun
Baca SelengkapnyaPembangunan PLTP Lumut Balai Unit 2 akan menambah kapasitas panas bumi di Area Lumut Balai sebesar 55 MW.
Baca SelengkapnyaPabrik petrokimia ditargetkan mampu menghasilkan pendapatan sebanyak Rp30,8 triliun per tahun.
Baca SelengkapnyaDalam hal ini, Pertamina melalui PT Pertamina Hulu Energi (PHE) mendapat porsi 20 persen. Sementara Petronas Masela Sdn Bhd sebesar 15 persen.
Baca Selengkapnya