Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

PLN: Kemudahan dapat listrik RI naik dari posisi 78 ke 46

PLN: Kemudahan dapat listrik RI naik dari posisi 78 ke 46 Tower Listrik. ©shutterstock.com

Merdeka.com - Bank Dunia melakukan survei kemudahan berusaha, Ease of Doing Business (EODB) terhadap 189 negara, termasuk Indonesia. Salah satu indikatornya adalah kemudahan mendapatkan listrik.

Kepala Divisi Niaga PT PLN (Persero), Benny Marbun indikator kemudahan mendapatkan listrik naik peringkat dari 78 di 2015 menjadi 46 di 2016.

"Khusus untuk mendapatkan kemudahan listrik, Indonesia meloncat membaik dari peringkat 78 tahun 2015 lalu sekarang tahun 2016 membaik ke peringkat 46 dari 189 negara," kata Benny di Dirjen Ketenagalistrikan, Jakarta, Kamis (21/1).

Lebih lanjut Benny mengatakan, Bank Dunia melakukan survei di dua kota yakni Jakarta dan Surabaya. Bersama Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM), dua kota itu menjadi fokus saat survei dilakukan. Namun, program kemudahan untuk mendapatkan listrik menjadi program yang berlaku di seluruh Indonesia.

"Jadi kaitannya untuk perbaikan peringkat, kita fokus dari BKPM kami minta fokus untuk Jakarta dan Surabaya saja dulu, kalau kami menginginkan seluruh Indonesia karena memang kan hal itu baik, mudah mendapatkan listrik kan baik. Dan mereka-mereka yang di luar Jawa, di luar dua kota ini kan layak juga mendapatkan kemudahan listrik," pungkas dia.

Sebelumnya, Indonesia menduduki peringkat 109 pada 2016 dalam kemudahan berusaha melalui survei Bank Dunia. Peringkat tersebut naik 11 peringkat dari tahun lalu. (mdk/sau)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Inovasi dan Transformasi Digital, PLN Tembus 2 Terbaik Daftar Fortune Indonesia 100
Inovasi dan Transformasi Digital, PLN Tembus 2 Terbaik Daftar Fortune Indonesia 100

PT PLN (Persero) berhasil masuk jajaran 2 besar dalam daftar 100 perusahaan terbesar di Indonesia yang dirilis Fortune Indonesia atau Fortune Indonesia 100.

Baca Selengkapnya
PLN Sukses Kerek Penjualan Listrik Semester I 2024, Tumbuh 7,54 Persen
PLN Sukses Kerek Penjualan Listrik Semester I 2024, Tumbuh 7,54 Persen

PLN melakukan berbagai upaya untuk meningkatkan penjualan listrik.

Baca Selengkapnya
Lebih Hemat Pakai Kendaraan Listrik, Masyarakat Nikmati Beragam Kemudahan
Lebih Hemat Pakai Kendaraan Listrik, Masyarakat Nikmati Beragam Kemudahan

PT PLN (Persero) berkomitmen untuk terus mendukung ekosistem kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) yang berkembang pesat di Indonesia

Baca Selengkapnya
47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN
47 Tahun Tanpa Listrik, Kini 197 Rumah di Inhil Dialiri PLN

Sejak 47 tahun yang lalu, warga setempat hanya menggunakan penerangan yang terbatas.

Baca Selengkapnya
PLN Raup Untung Rp22,07 Triliun di 2023, Setor Dividen Rp3,09 Triliun ke Negara
PLN Raup Untung Rp22,07 Triliun di 2023, Setor Dividen Rp3,09 Triliun ke Negara

PLN menyetorkan dividen bagi negara sebesar Rp3,09 triliun.

Baca Selengkapnya
Tahun Ini, 71 Desa di Kaltim akan Teraliri Listrik PLN
Tahun Ini, 71 Desa di Kaltim akan Teraliri Listrik PLN

Rasio Elektrifikasi (RE) PLN di Kaltim per Agustus 2023 telah mencapai 94,95 persen dengan Rasio Elektrifikasi total mencapai 99,99 persen.

Baca Selengkapnya
Setor Dividen Rp3,09 Triliun, Kementerian BUMN Dukung PLN Lanjutkan Transformasi Bisnis
Setor Dividen Rp3,09 Triliun, Kementerian BUMN Dukung PLN Lanjutkan Transformasi Bisnis

PLN berkontribusi dengan dividen bagi negara sebesar Rp3,09 triliun atau mencapai satu setengah kali dari target yang ditetapkan.

Baca Selengkapnya
Usai Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Jakarta Harus Punya Daya Tarik Agar Ekonomi Tetap Stabil
Usai Tak Lagi Jadi Ibu Kota, Jakarta Harus Punya Daya Tarik Agar Ekonomi Tetap Stabil

DKI Jakarta diimbau untuk mencontoh Dubai yang sukses menjadi Global City.

Baca Selengkapnya
Efek Jokowi, Elektabilitas Prabowo-Gibran di Jawa Tengah Menguat Tajam
Efek Jokowi, Elektabilitas Prabowo-Gibran di Jawa Tengah Menguat Tajam

Sebaliknya, penurunan dialami pasangan nomor urut 3, Ganjar Pranowo-Mahfud MD. Padahal, Ganjar pernah menjabat Gubernur Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
70.000 Unit Motor Listrik Sudah Beredar di Indonesia Sejak 2018
70.000 Unit Motor Listrik Sudah Beredar di Indonesia Sejak 2018

Peningkatan ini sejalan dengan berbagai program insentif pemerintah.

Baca Selengkapnya
FOTO: Pemanfaatan Listrik Tenaga Surya Mulai Diminati Warga Ibu Kota
FOTO: Pemanfaatan Listrik Tenaga Surya Mulai Diminati Warga Ibu Kota

PLTS kini menjadi alternatif energi ramah lingkungan di DKI Jakarta. Sejumlah gedung dan rumah warga mulai memanfaatkannya.

Baca Selengkapnya