Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Produksi beras anjlok karena kemarau, pemerintah janji tak impor

Produksi beras anjlok karena kemarau, pemerintah janji tak impor Beras impor. Merdeka.com /Arie Basuki

Merdeka.com - Produksi beras nasional diprediksi bakal anjlok karena musim kemarau panjang melanda hampir seluruh wilayah Indonesia. Meski demikian, pemerintah meyakini stok beras dalam negeri masih cukup dan tidak diperlukan impor beras.

"Dampaknya kepada produksi beras sangat signifikan. Kita lihat produksi perhitungan berasnya. Tapi untuk sementara sepertinya masih cukup," ujar Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) / Kepala Bappenas, Andrinof Chaniago di Jakarta, Jumat (31/7).

Untuk itu, lanjut Andrinof, sebagai langkah antisipasi pemerintah akan terus menggelar rapat koordinasi pangan. Dari rapat ini akan ditemukan jalan keluar antisipasi dampak El Nino

Orang lain juga bertanya?

"Kita harus antisipasi di awal ya dampak dari El Nino. Kita harus segera antisipasi, kondisi pangan kita," katanya.

Sementara itu, Sekretaris Jenderal Kementerian Pertanian, Hari Priyono mengatakan musim kemarau yang saat ini tengah melanda Indonesia masih dalam batas normal. Total 111.000 hektar terkena dampak kekeringan dari 14,3 juta hektar sawah secara nasional.

"Produksi beras kita ditargetkan 75,5 juta ton beras. Dari 111 hektar sawah penurunan paling menjadi 75 juta. Angka belakang (75,5 juta ton) ton saja yang berkurang. Jadi untuk sekarang, dampak kekeringan masih belum terasa," tuturnya.

Hari pun masih bersikukuh jika pembagian 21.000 pompa air yang diberikan Menteri Pertanian Amran Sulaiman kepada sejumlah petani masih menjadi cara jitu untuk mengatasi kekeringan.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pemerintah Pede Swasembada Pangan 2025 Terealisasi, Ini Alasannya
Pemerintah Pede Swasembada Pangan 2025 Terealisasi, Ini Alasannya

Berkat dukungan cuaca baik yang bakal mendongkrak tingkat produksi pertanian.

Baca Selengkapnya
Bulog Pastikan Cadangan Beras RI Aman, Tak Ada Tambahan Kouta Impor Beras
Bulog Pastikan Cadangan Beras RI Aman, Tak Ada Tambahan Kouta Impor Beras

BPN menugaskan Perum Bulog mengimpor beras sebanyak 2 juta ton untuk beras cadangan pemerintah (CBP).

Baca Selengkapnya
Masyarakat Diimbau Tak Panik, Jangan Borong Beras di Pasaran
Masyarakat Diimbau Tak Panik, Jangan Borong Beras di Pasaran

Per 19 Februari, stok beras secara nasional yang dikelola oleh Bulog total ada 1,4 juta ton.

Baca Selengkapnya
1,3 Juta Ton Beras Impor Masuk Gudang Bulog, Harga Gabah Petani Aman?
1,3 Juta Ton Beras Impor Masuk Gudang Bulog, Harga Gabah Petani Aman?

Bulog juga memiliki kajian tersendiri atas pengadaan beras impor terhadap harga gabah petani di wilayah sentra produksi.

Baca Selengkapnya
Jokowi Pastikan Stok Beras Aman saat Ramadan
Jokowi Pastikan Stok Beras Aman saat Ramadan

Harga beras sepekan terakhir melambung tinggi dari sebelumnya. Bahkan di sejumlah retail stoknya kosong.

Baca Selengkapnya
India Tutup Keran Ekspor Beras, Bapanas: Impor dari Sana Kecil
India Tutup Keran Ekspor Beras, Bapanas: Impor dari Sana Kecil

Volume beras impor asal India relatif kecil dan terbatas untuk jenis basmati.

Baca Selengkapnya
Cadangan Beras untuk Tahun Depan Masih Cukup, Zulhas: Kalau Impor, Hanya Sedikit
Cadangan Beras untuk Tahun Depan Masih Cukup, Zulhas: Kalau Impor, Hanya Sedikit

Indonesia akan mengalami defisit neraca produksi-konsumsi beras pada Januari-Februari 2025.

Baca Selengkapnya
Waspada, Produksi Beras Dalam Negeri Terus Menurun Hingga Akhir Tahun
Waspada, Produksi Beras Dalam Negeri Terus Menurun Hingga Akhir Tahun

Atas situasi tersebut, Badan Pangan Nasional telah meminta Bulog untuk terus menerus melakukan optimalisasi serapan produksi dalam negeri selama 2 bulan ini.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Momen Jokowi Tegas Respons Kekhawatiran Kelangkaan Beras, Sampai Batuk Batuk
VIDEO: Momen Jokowi Tegas Respons Kekhawatiran Kelangkaan Beras, Sampai Batuk Batuk

Presiden Jokowi blak-blakan soal bantuan pangan dan kelangkaan beras.

Baca Selengkapnya
22 Negara Dadakan Setop Ekspor Beras, Jokowi Waspadai Keamanan Stok Dalam Negeri
22 Negara Dadakan Setop Ekspor Beras, Jokowi Waspadai Keamanan Stok Dalam Negeri

Jokowi tetap mewanti-wanti keamanan stok beras dalam negeri, meski inflasi masih cenderung terjaga.

Baca Selengkapnya
Hadapi El Nino, Pemerintah Pastikan Ketersediaan Beras Nasional Mencukupi
Hadapi El Nino, Pemerintah Pastikan Ketersediaan Beras Nasional Mencukupi

Presiden Joko Widodo menggelar rapat terbatas bersama jajarannya guna membahas ketersediaan dan keterjangkauan beras nasional.

Baca Selengkapnya
Dapat Izin dari Pemerintah, Bulog Bebas Impor Beras Sepanjang 2024
Dapat Izin dari Pemerintah, Bulog Bebas Impor Beras Sepanjang 2024

Bulog janji penugasan impor beras akan dikelola dengan baik untuk menjaga stabilitas harga beras di pasaran di pasaran.

Baca Selengkapnya