Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Revolusi industri 4.0, Menperin Airlangga sebut Apple investasi di Indonesia

Revolusi industri 4.0, Menperin Airlangga sebut Apple investasi di Indonesia Airlangga Hartarto. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - Indonesia siap menghadapi era revolusi industri 4.0. Untuk menuju ke sana, pemerintah akan menjadikan Indonesia sebagai negara digital ekonomi.

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto mengatakan, salah satu upaya yang dilakukan adalah terus mendorong perusahaan besar di bidang teknologi berinvestasi di Indonesia.

Menurut Airlangga, apabila pada revolusi industri pertama perusahaan besarnya adalah Ford, maka untuk revolusi industri 4.0 ini, perusahaan informasi teknologi (IT) besar yang memiliki peranan penting. Salah satunya, adalah Apple Computer yang akan berinvestasi di Indonesia.

Orang lain juga bertanya?

<blockquote class="instagram-media" data-instgrm-captioned data-instgrm-permalink="https://www.instagram.com/p/BhnbH6THPiO/" data-instgrm-version="8" style=" background:#FFF; border:0; border-radius:3px; box-shadow:0 0 1px 0 rgba(0,0,0,0.5),0 1px 10px 0 rgba(0,0,0,0.15); margin: 1px; max-width:658px; padding:0; width:99.375%; width:-webkit-calc(100% - 2px); width:calc(100% - 2px);"><div style="padding:8px;"> <div style=" background:#F8F8F8; line-height:0; margin-top:40px; padding:50% 0; text-align:center; width:100%;"> <div style=" background:url(); display:block; height:44px; margin:0 auto -44px; position:relative; top:-22px; width:44px;"></div></div> <p style=" margin:8px 0 0 0; padding:0 4px;"> <a href="https://www.instagram.com/p/BhnbH6THPiO/" style=" color:#000; font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; font-style:normal; font-weight:normal; line-height:17px; text-decoration:none; word-wrap:break-word;" target="_blank">Senin pagi memenuhi undangan @kemenkominfo untuk menjelaskan keterkaitan Industri 4.0 dengan teknologi Informasi. Industri 4.0 dan Teknologi Informasi adalah dua hal penting yang harus jalan bersama dan saling melengkapi. Industri 4.0 @kemenperin_ri tidak akan jalan tanpa Teknologi Informasi yang mumpuni demikian juga sebaliknya, Teknologi Informasi akan tumpul tanpa dukungan Industri 4.0 #industri40 #airlanggahartarto #bersamamuindonesiamaju #menujuindonesiamaju</a></p> <p style=" color:#c9c8cd; font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; line-height:17px; margin-bottom:0; margin-top:8px; overflow:hidden; padding:8px 0 7px; text-align:center; text-overflow:ellipsis; white-space:nowrap;">Sebuah kiriman dibagikan oleh <a href="https://www.instagram.com/airlanggahartarto4.0/" style=" color:#c9c8cd; font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; font-style:normal; font-weight:normal; line-height:17px;" target="_blank"> Airlangga Hartarto</a> (@airlanggahartarto4.0) pada <time style=" font-family:Arial,sans-serif; font-size:14px; line-height:17px;" datetime="2018-04-16T03:19:39+00:00">15 Apr 2018 jam 8:19 PDT</time></p></div></blockquote> <script async defer src="//www.instagram.com/embed.js"></script>

"Apple ini akan mendorong inovasi digital di Indonesia, salah satunya di BSD, Tangerang," ujar Airlangga usai menjadi pembicara di forum diskusi berjudul Siap Menuju Revolusi Industri 4.0, di Kantor Kementerian Komunikasi dan Informatika, Jakarta Senin (16/4).

Kata dia, saat ini Apple sudah menyiapkan untuk membangun tiga pusat bisnis digital, pertama di Brasil, kemudian Italia dan ketiga di Indonesia. "Jadi pemerintah akan mendorong ke sana, dan Indonesia akan menjadi the next digital economy hub," tutur Airlangga.

Ketua Umum Golkar itu menegaskan, masuknya Apple menandakan bahwa dunia sudah melirik Indonesia sebagai salah satu negara yang berpotensi di industri digital. "Inilah yang harus kita manfaatkan," ucapnya.

(mdk/esy)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Luhut Dapat Tugas Lagi, Kali Ini Urus Investasi Apple
Luhut Dapat Tugas Lagi, Kali Ini Urus Investasi Apple

Pemerintah tawarkan insentif menarik untuk Apple agar mau berinvestasi di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Apple Bakal Investasi Rp15,93 Triliun di Indonesia, Wamen Komdigi Minta Hal ini
Apple Bakal Investasi Rp15,93 Triliun di Indonesia, Wamen Komdigi Minta Hal ini

Menurut Wamen Komdigi, salah satu harapan utama dari investasi ini adalah agar Apple bisa memberikan dampak yang lebih besar.

Baca Selengkapnya
Petinggi Apple akan Bertemu Pemerintah 7 Januari, iPhone 16 Segera Masuk Indonesia?
Petinggi Apple akan Bertemu Pemerintah 7 Januari, iPhone 16 Segera Masuk Indonesia?

Sejauh ini, angka yang disodorkan ke pemerintah Indonesia belum diterima sehingga penjualan produk iPhone 16 tidak kunjung terjadi.

Baca Selengkapnya
Bantah Kabar Apple Batal Investasi di Indonesia, Menperin: Apple Developer Academy Dibangun di Bali
Bantah Kabar Apple Batal Investasi di Indonesia, Menperin: Apple Developer Academy Dibangun di Bali

Khusus untuk Apple, pemerintah menerapkan penghitungan Tingkat Komponen Dalam Negeri (TKDN) yang berbeda dengan sektor lainnya.

Baca Selengkapnya
Sinyal Positif Pemerintah Apple Bakal Investasi Rp15,8 Triliun
Sinyal Positif Pemerintah Apple Bakal Investasi Rp15,8 Triliun

Menteri Investasi Rosan Roeslani hanya beri tanda mengacungkan jari jempol.

Baca Selengkapnya
Pemerintah Beri Kabar Positif Investasi Apple Rp15,8 Triliun, iPhone 16 Boleh Dijual di RI?
Pemerintah Beri Kabar Positif Investasi Apple Rp15,8 Triliun, iPhone 16 Boleh Dijual di RI?

Apple dikabarkan menawarkan angka USD 1 miliar, sebagai skema investasi fasilitas produksi atau pabrik di Indonesia.

Baca Selengkapnya
Kominfo: Apple Bukan Anak Emas!
Kominfo: Apple Bukan Anak Emas!

Investasi yang dilakukan Apple di Indonesia, berbeda dengan merek lain.

Baca Selengkapnya
Benarkah Apple Batal Investasi di Indonesia? Menkominfo Beri Penjelasan Begini
Benarkah Apple Batal Investasi di Indonesia? Menkominfo Beri Penjelasan Begini

Meski enggan membicarakan bentuk investasi yang bakal dilakukan oleh Apple, namun Budi mengatakan saat ini Pemerintah masih mencari formula insentif terbaik.

Baca Selengkapnya
Usai Bertemu Jokowi, CEO Apple Umumkan akan Buka Developer Academy di Indonesia
Usai Bertemu Jokowi, CEO Apple Umumkan akan Buka Developer Academy di Indonesia

Tim Cook mengaku sangat mencintai Indonesia dan menyukai atmosfer RI.

Baca Selengkapnya
Menperin Bocorkan Rencana Negosiasi dengan Petinggi Apple Mulai Pekan Depan
Menperin Bocorkan Rencana Negosiasi dengan Petinggi Apple Mulai Pekan Depan

Menteri Peindustrian, Agus Gumiwang sudah mengundang petinggi kantor pusat Apple dari Amerika Serikat (AS) untuk bernegosiasi.

Baca Selengkapnya
Apple Investasi Rp1,5 Triliun, Bakal Produksi Komponen AirPods Max di Kota Bandung
Apple Investasi Rp1,5 Triliun, Bakal Produksi Komponen AirPods Max di Kota Bandung

Selain itu, pembangunan Apple Academy juga direncanakan akan ditambah yakni di Bali dan Jakarta hingga Juni 2026.

Baca Selengkapnya
Menkominfo: CEO Microsoft akan Kunjungi Indonesia Usai CEO Apple, CEO Nvidia Masih Diusahakan
Menkominfo: CEO Microsoft akan Kunjungi Indonesia Usai CEO Apple, CEO Nvidia Masih Diusahakan

Budi Arie menjelaskan bahwa pemerintah juga mengupayakan kedatangan CEO Nvidia agar Indonesia menjadi salah satu rantai pasok teknologi.

Baca Selengkapnya