Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Rupiah melemah, Toyota naikkan harga Rush, Agya serta Calya

Rupiah melemah, Toyota naikkan harga Rush, Agya serta Calya All New Rush. ©2018 Merdeka.com

Merdeka.com - PT Toyota Astra Motor (TAM) menaikkan harga Voxy, Rush dan Agya serta Calya pada Oktober 2018. Keputusan ini diambil karena adanya kenaikan biaya produksi dan pelemahan nilai tukar Rupiah.

"Dalam menentukan harga, banyak faktor yang mempengaruhi. Baik dari faktor internal maupun eksternal," kata Eksekutif GM PT Toyota Astra Motor (TAM), Fransiscus Soerjopranoto seperti ditulis Antara di Jakarta, Selasa (2/10).

Pihaknya telah mempertimbangkan secara matang penyesuaian harga yang dilakukan terhadap MPV medium (Voxy), model terbaru SUV yang sedang laris (Rush) dan dua LCGC (low cost and green car) yaitu Agya dan Calya.

Orang lain juga bertanya?

"Penyesuaian (harga) ini sudah dipertimbangkan dan disiapkan jauh-jauh hari dengan melihat beberapa faktor, misalnya saja exchange rate, cost produksi, dan masih banyak lagi," kata Soerjo panggilan Fransiscus Soerjopranoto.

Adapun kenaikan harga ke empat model tersebut adalah Voxy naik sekitar Rp 4 juta menjadi Rp 458,25 juta per unit.

Toyota All New Rush naik sekitar Rp 2,1 juta per unit sehingga empat varian dibandrol dengan harga mulai dari Rp 242,15 juta (untuk varian G M/T) sampai dengan Rp 263,55 juta (TRD Sportivo A/T) juta per unit.

Sementara duo LCGC, Agya dan Calya naik masing-masing Rp 1,6 juta per unit.

Harga Toyota Calya kini dibandrol mulai dari Rp 134,35 juta (untuk varian standar MT/C) sampai dengan Rp 154,70 juta (untuk varian 1.2 G A/T) per unit.

Sedangkan Toyota New Agya kini harganya mulai dari Rp 135,15 juta (untuk varian 1.0 G M/T) sampai Rp 155,55 juta (untuk varian 1.2 A/T TRD) per unit.

"Kenaikan yang kami lakukan ini tentu tetap mengedepankan customer sebagai pertimbangan utama," ujar Soerjo.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Temukan Mobil Ekonomis, Inilah Daftar Harga Mobil LCGC Terbaru Tahun 2024.
Temukan Mobil Ekonomis, Inilah Daftar Harga Mobil LCGC Terbaru Tahun 2024.

Berikut harga terbaru mobil yang masuk segmen LCGC, yang dihimpun dari berbagai sumber. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Mobil Baru di Bawah Rp200 Juta 2024
Mobil Baru di Bawah Rp200 Juta 2024

Pilihan-pilihan ini tidak hanya menawarkan nilai ekonomis, tetapi juga dilengkapi dengan fitur-fitur modern dan performa yang dapat diandalkan

Baca Selengkapnya
Daftar Harga Mobil Bekas Toyota Agya, Termurah Rp77 Juta
Daftar Harga Mobil Bekas Toyota Agya, Termurah Rp77 Juta

Berikut daftar harga mobil bekas Toyota Agya yang dapat menjadi pertimbangan mencari kendaraan seken. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Temukan Mobil dengan Harga Terjangkau, Berikut Rincian Harga Mobil LCGC Terbaru Tahun 2024.
Temukan Mobil dengan Harga Terjangkau, Berikut Rincian Harga Mobil LCGC Terbaru Tahun 2024.

Berikut harga terbaru mobil yang masuk segmen LCGC, yang dihimpun dari berbagai sumber. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Daftar berbagai pilihan mobil baru dengan harga di bawah Rp200 juta Juni 2024.
Daftar berbagai pilihan mobil baru dengan harga di bawah Rp200 juta Juni 2024.

Pilihan-pilihan ini tidak hanya menawarkan nilai ekonomis, tetapi juga dilengkapi dengan fitur-fitur modern dan performa yang dapat diandalkan

Baca Selengkapnya
Berikut adalah perkiraan biaya pajak untuk Toyota Rush 2023.
Berikut adalah perkiraan biaya pajak untuk Toyota Rush 2023.

Berikut adalah biaya pajak Toyota Rush 2023, disarikan dari berbagai sumber.Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Update Terbaru Biaya Pajak Mobil LCGC 2024
Update Terbaru Biaya Pajak Mobil LCGC 2024

Masuk kategori mobil murah, berikut pajak tahunan mobil LCGC. Yuk simak!

Baca Selengkapnya
Lihatlah Daftar Harga Toyota Avanza Juni 2024 yang Dilengkapi dengan Simulasi Kredit dan Spesifikasi
Lihatlah Daftar Harga Toyota Avanza Juni 2024 yang Dilengkapi dengan Simulasi Kredit dan Spesifikasi

Toyota Avanza hadir dengan berbagai varian yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan dan anggaran konsumen

Baca Selengkapnya
15 Rekomendasi Mobil SUV Gagah dengan Performa Gahar dari Berbagai Merek
15 Rekomendasi Mobil SUV Gagah dengan Performa Gahar dari Berbagai Merek

Dengan desain interior yang lebih lapang, eksterior yang garang, mesin gahar, bahkan hemat bahan bakar, mobil SUV pantas disebut sebagai kendaraan ideal.

Baca Selengkapnya