Sinarmas Sekuritas: IHSG menguat kisaran 4.483-4.562
merdeka.com

Merdeka.com - Hari ini, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) diperkirakan menguat di kisaran 4.483-4.562. Pertemuan Federal Open Market Commitee (FOMC) untuk memutuskan pengurangan stimulus moneter bakal menjadi sentimen utama penggerak IHSG.
Demikian diungkapkan oleh Analis Sinarmas Sekuritas, Tessa Mulia dalam riset hariannya, Selasa (17/9).
Adapun saham-saham yang secara teknikal perlu diperhatikan adalah PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI), PT Total Bangun Persada Tbk (TOTL), PT Waskita Karya (Persero) Tbk (WSKT) dan PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR).
(mdk/yud)
Geser ke atas Berita Selanjutnya
Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya