Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Solusi macet, bangun jalan dari pajak kendaraan

Solusi macet, bangun jalan dari pajak kendaraan Bundaran HI Macet. ©2012 Merdeka.com

Merdeka.com - Dua hari lalu, DKI Jakarta kembali dilanda kemacetan parah. Seperti sebelumnya, kemacetan sudah pasti memiliki banyak dampak buruk, terutama soal konsumsi bahan bakar minyak (BBM) subsidi.

"Ini hasil survey. kemacetan Jakarta membuat pemborosan konsumsi BBM 25 persen-30 persen. Kalau dihitung pakai uang sekitar Rp 40 triliun nilainya. Belum lagi masalah waktu," ucap Mantan Anggota Dewan Energi Nasional (DEN) Herman Darnel Ibrahim, di Jakarta, Selasa (8/7) malam.

Selain itu, kemacetan sudah dipastikan membuat transportasi logistik terhambat. Semisal, truk kontainer Tanjung Priok-Karawang dan sebaliknya hanya mampu berjalan sekali dalam satu hari.

"Kalau di Jepang, truk kontainer bisa lima kali bolak balik antarwilayah yang memiliki jarak yang sama dengan Tanjung Priok-Karawang," katanya.

Menurutnya, penambahan jalan bisa menjadi cara untuk menuntaskan kemacetan di ibu kota. Untuk itu, semua pajak kendaraan harus digunakan untuk membangun jalan. 

Model ini sudah diterapkan di Selandia Baru dan terbukti berhasil menekan kemacetan. Jika pajak kendaraan sudah digunakan untuk membangun jalan, maka tol sudah tak perlu lagi dipasang tarif.

Seluruh pembangunan jalan dari pajak mobil. Itu sebenarnya cukup tapi harus transparan," tambahnya.

(mdk/yud)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Aturan Pembatasan Kendaraan di Jakarta Rampung Akhir Tahun, Ada Pembatasan Usia dan Jumlah Kendaraan
Aturan Pembatasan Kendaraan di Jakarta Rampung Akhir Tahun, Ada Pembatasan Usia dan Jumlah Kendaraan

Zulkifli menjabarkan dampak kerugian yang timbul akibat kemacetan yang ada di Jakarta tembus Rp100 triliun per tahun.

Baca Selengkapnya
FOTO: Jalur Kalimalang Kian Macet Parah, Beginilah Kepadatannya Bisa Bikin Pemotor Stres dan Tak Mau Mengalah Terobos Bahu Jalan
FOTO: Jalur Kalimalang Kian Macet Parah, Beginilah Kepadatannya Bisa Bikin Pemotor Stres dan Tak Mau Mengalah Terobos Bahu Jalan

Jumlah kendaraan di Indonesia terus bertambah dari tahun ke tahun.

Baca Selengkapnya
Jokowi Minta Ada Subsidi bagi Pengguna LRT Jabodebek
Jokowi Minta Ada Subsidi bagi Pengguna LRT Jabodebek

Jokowi mengatakan besaran tarif akan dihitung terlebih dahulu oleh Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi.

Baca Selengkapnya
Jokowi: 996 Ribu KendaraanMasuk DKI Setiap Hari, Sebabkan Macet dan Polusi
Jokowi: 996 Ribu KendaraanMasuk DKI Setiap Hari, Sebabkan Macet dan Polusi

Kondisi ini berakibat pada mengepulnya polusi di langit ibu kota.

Baca Selengkapnya
Ternyata Orang Kaya Biang Kerok Kemacetan di Jakarta, Ini Faktanya
Ternyata Orang Kaya Biang Kerok Kemacetan di Jakarta, Ini Faktanya

Hal ini juga dinilai menjadi salah satu hambatan upaya mengurangi tingkat emisi karbon dari sektor transportasi.

Baca Selengkapnya
Pramono Siapkan Rp26 Triliun untuk Perbaikan dan Subsidi Transportasi Jakarta
Pramono Siapkan Rp26 Triliun untuk Perbaikan dan Subsidi Transportasi Jakarta

Pramono Anung akan menganggarkan dana sebesar Rp26 Triliun untuk membangun sistem transportasi di Jakarta.

Baca Selengkapnya
Aturan Pembatasan Kendaraan Pribadi di DKI Jakarta Segera Terbit
Aturan Pembatasan Kendaraan Pribadi di DKI Jakarta Segera Terbit

Pembatasan kendaraan pribadi di Jakarta bertujuan untuk mendorong penggunaan transportasi umum, mengatasi kemacetan, dan mengurangi emisi gas buang.

Baca Selengkapnya
Tak Hanya PLTU, Ini Sumber Penyebab Tingginya Polusi di Jakarta
Tak Hanya PLTU, Ini Sumber Penyebab Tingginya Polusi di Jakarta

Tingginya polusi di Indonesia, khususnya di Jakarta, masih jadi perhatian pemerintah.

Baca Selengkapnya
Bali Dipadati 4,4 Juta Kendaraan, Melonjak Pasca Pandemi Covid-19
Bali Dipadati 4,4 Juta Kendaraan, Melonjak Pasca Pandemi Covid-19

Saat Pandemi Covid-19 jumlah kendaraan yang terdaftar baik roda dua dan empat hanya 2,6 juta kendaraan. Saat ini jumlah kendaraan meningkat 4,4 juta.

Baca Selengkapnya
Di Hadapan Wali Kota se-Indonesia, Jokowi Keluhkan Banyak Kota yang Macet
Di Hadapan Wali Kota se-Indonesia, Jokowi Keluhkan Banyak Kota yang Macet

Jokowi keluhkan banyak kota di Indonesia yang mengalami kemacetan

Baca Selengkapnya
Terungkap, Ini Tujuan di Balik Kebijakan Pemprov DKI Naikkan Pajak BBM
Terungkap, Ini Tujuan di Balik Kebijakan Pemprov DKI Naikkan Pajak BBM

Luhut mengatakan, pemerintah saat ini masih terus mengkaji mana jalan terbaik untuk bisa memitigasi polusi udara.

Baca Selengkapnya