Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Strategi pemerintah capai target ekspor industri TPT naik 8 persen di 2018

Strategi pemerintah capai target ekspor industri TPT naik 8 persen di 2018 Enggartiasto Lukita. ©2018 Merdeka.com/Arie Sunaryo

Merdeka.com - Pemerintah menargetkan ekspor industri tekstil dan produk tekstil (TPT) meningkat 8 persen dibanding tahun 2017. Untuk itu, Kementerian Perdagangan telah menyiapkan berbagai strategi untuk mencapai target tersebut.

Menteri Perdagangan Enggartiasto Lukita mengatakan pihaknya akan mengincar pasar Amerika Serikat (AS). Menurutnya, Indonesia memiliki peluang di pasar AS karena adanya perang dagang AS-China, sehingga pasokan TPT AS dari China yang dibutuhkan industri AS terganggu hingga 37,19 persen.

"Indonesia adalah negara pengeskpor garment dan apparel terbesar ke-5 di AS pada tahun 2017 dengan pangsa pasar sebesar 4,82 persen. Selain itu, berkembangnya e-commerce juga menjadi peluang kita," kata Enggar di Bandung, seperti ditulis Sabtu (15/9).

Orang lain juga bertanya?

Dia menjelaskan, pasca kunjungannya ke AS pada 24-27 Juli 2018, telah disusun draft roadmap penguatan perdagangan RI-AS berupa kapas dan TPT. Melalui impor kapas, Indonesia akan mendapatkan jaminan produk berkualitas, supply tepat waktu, dan harga yang kompetitif.

Sementara itu, ekspor garment dan apparel Indonesia memiliki peluang di AS karena belum ada tag labelling '50 persen made from US cotton'. Untuk itu, pihaknya akan menginformasikan daftar buyer kepada pelaku usaha, mempersiapkan skema perdagangan melalui B2B dan imbal dagang, dan menetapkan target peningkatan ekspor TPT.

Meski demikian, terdapat hambatan dalam ekspor garment dan apparel, seperti tarif bea masuk TPT ke AS masih tinggi, ekspor garment dan apparel RI belum mendapatkan perlakuan khusus dari AS, dan target ekspor TPT dari API juga menjadi hambatan dalam ekspor ini.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ekspor Harus Tumbuh 9,6 Persen untuk Kejar Target Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen
Ekspor Harus Tumbuh 9,6 Persen untuk Kejar Target Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

Sektor ekspor akan memainkan peran penting dalam mewujudkan tujuan tersebut.

Baca Selengkapnya
Strategi Pemerintah Ciptakan Peluang Baru bagi Industri Tekstil
Strategi Pemerintah Ciptakan Peluang Baru bagi Industri Tekstil

Kementerian Perindustrian menawarkan tiga strategi agar industri tekstil dalam negeri tetap bangkit.

Baca Selengkapnya
FOTO: Strategi Pemerintah Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen
FOTO: Strategi Pemerintah Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen

Berdasarkan timeline pertumbuhan ekonomi, Indonesia pernah mencapai pertumbuhan ekonomi sebesar 8,2 persen di tahun 1995.

Baca Selengkapnya
Mendag Targetkan Potensi Transaksi USD 11 Miliar di Peluncuran Trade Expo Indonesia ke-38
Mendag Targetkan Potensi Transaksi USD 11 Miliar di Peluncuran Trade Expo Indonesia ke-38

Mendag Zulkifli Hasan optimistis pelaksanaan TEI dalam format hibrida akan dapat mendorong realisasi target potensi transaksi tersebut.

Baca Selengkapnya
Peraturan Mendag Ini Disebut Bikin Industri Tekstil Dalam Negeri Terancam
Peraturan Mendag Ini Disebut Bikin Industri Tekstil Dalam Negeri Terancam

Mendag beri penjelasan kebijakan ini justru untuk mengendalikan kemudahan aktivitas impor ke dalam negeri.

Baca Selengkapnya
Jokowi Perintahkan Pembatasan Impor, Asosiasi Tekstil: Bentuk Keberpihakan Pemerintah Terhadap Produk Dalam Negeri
Jokowi Perintahkan Pembatasan Impor, Asosiasi Tekstil: Bentuk Keberpihakan Pemerintah Terhadap Produk Dalam Negeri

Pihaknya turut mengapresiasi langkah yang diambil Kementerian Perindustrian yang dengan tegas menginginkan pembatasan impor kembali.

Baca Selengkapnya
Presiden Jokowi Kumpulkan Menteri Bahas PHK Massal di Industri Tekstil, Begini Hasil Pertemuannya
Presiden Jokowi Kumpulkan Menteri Bahas PHK Massal di Industri Tekstil, Begini Hasil Pertemuannya

Pemerintah mempertimbangkan untuk memberlakukan kembali Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 8 Tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Ternyata Begini Skenario Presiden Prabowo Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Berkaca dari Kondisi Tahun 1995
Ternyata Begini Skenario Presiden Prabowo Capai Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen, Berkaca dari Kondisi Tahun 1995

Target ambisius ini mengacu pada capaian Indonesia pada 1995, ketika pertumbuhan ekonomi pernah mencapai 8,2 persen.

Baca Selengkapnya
Kuliah Umum di UGM, Menteri Perdagangan Ajak Generasi Muda Dorong Diversifikasi Ekonomi
Kuliah Umum di UGM, Menteri Perdagangan Ajak Generasi Muda Dorong Diversifikasi Ekonomi

Mendag Budi menjelaskan, selain menciptakan lapangan kerja, hilirisasi juga berpotensi mengurangi ketergantungan Indonesia pada ekspor bahan mentah.

Baca Selengkapnya
Kemendag Musnahkan Barang Impor Ilegal Senilai Rp20,2 Miliar, Ada Saklar, Mesin Cuci, Panci Listrik hingga HP dan Tablet
Kemendag Musnahkan Barang Impor Ilegal Senilai Rp20,2 Miliar, Ada Saklar, Mesin Cuci, Panci Listrik hingga HP dan Tablet

Produk impor ilegal tersebut diamankan dan akan dimusnahkan karena tidak memiliki Laporan Surveyor (LS) hingga persetujuan impor (PI).

Baca Selengkapnya
Demi Pertumbuhan Ekonomi Nasional 8 Persen, Kemenperin Bakal Ambil Strategi Begini
Demi Pertumbuhan Ekonomi Nasional 8 Persen, Kemenperin Bakal Ambil Strategi Begini

Masing-masing sektor industri dalam negeri harus bisa memetakan produk-produk yang memiliki potensi tumbuh di atas 8 persen.

Baca Selengkapnya
Indonesia Dibanjiri Produk Tekstil Impor Hingga Berujung PHK, Ternyata Ini Penyebabnya
Indonesia Dibanjiri Produk Tekstil Impor Hingga Berujung PHK, Ternyata Ini Penyebabnya

Lonjakan impor pada Mei 2024 menunjukkan adanya tantangan dalam menjaga keseimbangan antara kebutuhan industri dengan perlindungan produsen dalam negeri.

Baca Selengkapnya