Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Studi: Anak lelaki miskin lebih berpotensi menganggur

Studi: Anak lelaki miskin lebih berpotensi menganggur Ilustrasi mencari pekerjaan. ©2012 Shutterstock/r.nagy

Merdeka.com - Anak lelaki yang terlahir dalam keluarga miskin dinilai lebih berpotensi menjadi pengangguran dan terlibat kejahatan ketimbang anak perempuan. Itu didasarkan pada studi The National Bureau of Economic Research, Januari lalu.

Seperti diberitakan Wall Street Journal, kemarin, riset yang dipimpin Ekonom Stanford Raj Chetty dan Ekonom Harvard Nathaniel Hendren itu menunjukkan bahwa anak lelaki yang berada di kuintil atau kelompok terbawah distribusi pendapatan sedikit yang bekerja ketimbang perempuan. Terutama, jika anak lelaki itu dibesarkan oleh orang tua tunggal.

Riset dilakukan berdasarkan pemeriksaan terhadap catatan pajak sekitar 10 juta warga AS kelahiran 1980 hingga 1982.

Orang lain juga bertanya?

Temuan ini terbilang mengejutkan lantaran kontradiksi dengan premis berkembang sejak lama bahwa wanita adalah pihak yang tak diuntungkan dalam hal pekerjaan. Berdasarkan data Departemen Tenaga Kerja AS, secara umum, memerlihatkan bahwa jumlah wanita bekerja kalah ketimbang pria.

Kontribusi wanita usia di atas 20 tahun dalam angkatan kerja hanya sebesar 58,2 pada Desember lalu. Kalah ketimbang pria yang mencapai 71.5.

Lebih jauh disebutkan, pendapatan yang diperoleh wanita yang bekerja penuh waktu hanya setara 79 persen pemasukan pria. (mdk/yud)

Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Pekerja Laki-Laki Terus Menurun, Ternyata Ini Penyebabnya
Pekerja Laki-Laki Terus Menurun, Ternyata Ini Penyebabnya

Beberapa pria usia prima yang beruntung, tidak bekerja karena mereka sudah sukses secara finansial dan sudah pensiun.

Baca Selengkapnya
Cerita Pilu, Susah Dapat Kerja Hanya Karena Gen Z
Cerita Pilu, Susah Dapat Kerja Hanya Karena Gen Z

Calon mahasiswa enggan mengambil jurusan kejuruan karena dianggap berstatus rendah, meski lebih diminati.

Baca Selengkapnya
Pengangguran Anak Muda di China Makin Tinggi
Pengangguran Anak Muda di China Makin Tinggi

Tingkat pengangguran di China menyentuh level tertinggi di tahun 2024.

Baca Selengkapnya
Data BPS Catat 10 Juta Gen Z Jadi Pengangguran, Ternyata Ini Akar Masalahnya
Data BPS Catat 10 Juta Gen Z Jadi Pengangguran, Ternyata Ini Akar Masalahnya

Karakter Gen Z sudah tidak sama lagi dengan generasi sebelumnya. Sehingga cara pandang mereka terhadap dunia kerja juga berbeda.

Baca Selengkapnya
Cerita Pemuda di China, Putus Asa Cari Kerja Kini Gunakan Aplikasi Kencan 'Tinder' Kirim Lamaran Pekerjaan
Cerita Pemuda di China, Putus Asa Cari Kerja Kini Gunakan Aplikasi Kencan 'Tinder' Kirim Lamaran Pekerjaan

Ratusan surat lamaran telah dikirim ke berbagai perusahaan, namun tak kunjung mendapat pekerjaan.

Baca Selengkapnya
Negara Miskin Bakal Menjadi Negara Kuat karena Hal Ini
Negara Miskin Bakal Menjadi Negara Kuat karena Hal Ini

Negara miskin diyakini memiliki kekuatan dalam bernegosiasi karena mereka merasakan dampaknya secara langsung.

Baca Selengkapnya
Menaker Ida Buka-bukaan soal Hampir 10 Juta Gen Z Jadi Pengangguran
Menaker Ida Buka-bukaan soal Hampir 10 Juta Gen Z Jadi Pengangguran

Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan, sebanyak 9,9 juta Gen Z pada rentang usia 15 sampai 24 tahun menganggur pada 2023.

Baca Selengkapnya
Para Sarjana di China Makin Kesulitan Dapat Kerja
Para Sarjana di China Makin Kesulitan Dapat Kerja

Para lulusan sarjana hingga pascasarjana yang tak kunjung menadpat kerja menciptakan tren "anak-anak berekor busuk."

Baca Selengkapnya
Jutaan Anak Muda di Negara Maju Menganggur, Ini 4 Penyebabnya
Jutaan Anak Muda di Negara Maju Menganggur, Ini 4 Penyebabnya

Uni Eropa terancam kehilangan satu generasi karena banyak perusahaan yang menghentikan perekrutan sejak Pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya
Ternyata Ini Biang Kerok Kenapa Banyak Sarjana Jadi Pengangguran
Ternyata Ini Biang Kerok Kenapa Banyak Sarjana Jadi Pengangguran

Para pencari kerja pemula tersebut merasa belum mempunyai beban layaknya pencari kerja yang sudah menikah.

Baca Selengkapnya
Tingkat Pengangguran China Mengkhawatirkan, Lulusan S2 Jadi Petugas Kebersihan Sekolah
Tingkat Pengangguran China Mengkhawatirkan, Lulusan S2 Jadi Petugas Kebersihan Sekolah

Persaingan kerja di level para lulusan perguruan tinggi semakin ketat seiring minimnya penyerapan tenaga kerja.

Baca Selengkapnya