Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tak takut Brexit, Boeing bakal buka 2.000 lapangan kerja di Inggris

Tak takut Brexit, Boeing bakal buka 2.000 lapangan kerja di Inggris Boeing 777-300ER. ©blogspot.com

Merdeka.com - Perusahaan dirgantara terbesar dunia, Boeing, dalam pernyataannya menyebut akan membuka 2.000 lapangan kerja baru dan memperluas operasi penelitian di inggris. Hal ini sekaligus membuktikan bahwa perusahaan tidak takut atas keputusan Inggris keluar dari Uni Eropa (Brexit).

Rencana membuka lapangan kerja ini sudah disepakati perusahaan dengan pemerintah Inggris. Sebagai imbalan, pemerintah Inggris setuju membeli sembilan pesawat patroli maritim Boeing P8. Pemerintah Inggris juga berjanji akan membantu Boeing membangun fasilitas pelatihan baru.

Dilansir dari CNN, pemerintah Inggris tidak menyebut berapa nilai kerja sama tersebut. Namun demikian, pengembangan pesawat patroli maritim, termasuk infrastruktur dan pelatihan akan menelan biaya USD 3,9 miliar selama satu dekade. Investasi ini sekaligus menjadi bagian janji Inggris untuk memenuhi kebutuhan NATO.

Orang lain juga bertanya?

"Kami tidak hanya terbuka untuk investasi, tapi kami adalah tempat untuk industri kedirgantaraan global yang ingin melakukan ekspansi bisnis seperti kemitraan jangka panjang dengan Boeing," kata Perdana Menteri, David Cameron.

Boeing tercatat telah meningkatkan jumlah penyerapan tenaga kerja hingga dua kali lipat di Inggris dalam lima tahun terakhir. Dengan penambahan lapangan kerja yang baru ini, jumlah pekerja Boeing di Inggris akan mencapai 4.000 orang.

Boeing adalah salah satu dari banyak perusahaan Amerika Serikat dengan kepentingan bisnis besar di Inggris Raya. Sekitar 30 persen penjualan perusahaan dikuasai perusahaan di Eropa.

(mdk/idr)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Gawat, 6.000 Buruh di Pabrik Baja dan Minyak Terancam Kena PHK
Gawat, 6.000 Buruh di Pabrik Baja dan Minyak Terancam Kena PHK

Sekitar 6.000 pekerjaan pada sektor baja dan minyak di Inggris mulai terancam kena PHK.

Baca Selengkapnya
FOTO: RI-Inggris Sepakati Kerjasama Pembangunan Berkelanjutan dan Ekonomi Hijau
FOTO: RI-Inggris Sepakati Kerjasama Pembangunan Berkelanjutan dan Ekonomi Hijau

Kesepakatan tersebut ditandai dengan MoU yang ditandatangani Kepala Bappenas RI dan Menteri Pembangunan Inggris.

Baca Selengkapnya
Pekerja di Inggris Makin Sejahtera karena Aturan Ini
Pekerja di Inggris Makin Sejahtera karena Aturan Ini

Undang-undang yang akan diubah juga akan dikonsultasikan sejumlah pihak termasuk pekerja hingga pengusaha.

Baca Selengkapnya
Pemerintah 'Endorse' Tony Blair untuk Promosikan Proyek Pembangunan IKN Nusantara
Pemerintah 'Endorse' Tony Blair untuk Promosikan Proyek Pembangunan IKN Nusantara

Tony Blair akan diminta untuk mempromosikan pembangunan proyek-proyek besar di Ibu Kota Nusantara (IKN).

Baca Selengkapnya
Kemenhub dan Boeing bekerja sama tingkatkan industri penerbangan.
Kemenhub dan Boeing bekerja sama tingkatkan industri penerbangan.

Kemenhub dan Boeing bekerja sama tingkatkan industri penerbangan.

Baca Selengkapnya
Bakal Layani Umrah, Bandara IKN Nusantara Ditawarkan ke Investor Asing
Bakal Layani Umrah, Bandara IKN Nusantara Ditawarkan ke Investor Asing

Untuk tahap awal, lapangan udara tersebut masih bersifat VVIP sebagai tempat pendaratan pesawat presiden dan untuk kepentingan IKN.

Baca Selengkapnya
Mulai tahun 2030, penjualan mobil berbahan bakar internal combustion engine (ICE) akan dilarang.
Mulai tahun 2030, penjualan mobil berbahan bakar internal combustion engine (ICE) akan dilarang.

Keputusan ini merupakan bagian dari komitmen Inggris untuk menjaga lingkungan dan memastikan keberlanjutan hidup di masa mendatang.

Baca Selengkapnya
Dari Desa Ngijo Karanganyar, Bisa Buka Lapangan Kerja dan Ciptakan Investasi USD 10 Juta
Dari Desa Ngijo Karanganyar, Bisa Buka Lapangan Kerja dan Ciptakan Investasi USD 10 Juta

Insentif fiskal tujuannya untuk mendorong penyerapan tenaga kerja

Baca Selengkapnya
Demi Keberlanjutan, Indonesia-Inggris Sepakat Benahi Sektor Mineral yang Sudah Kritis
Demi Keberlanjutan, Indonesia-Inggris Sepakat Benahi Sektor Mineral yang Sudah Kritis

Substansi kerja sama Indonesia-Inggris ini dilakukan lewat tukar teknologi di bidang kritikal mineral dan juga energi baru terbarukan (EBT).

Baca Selengkapnya
Bertemu Erick Thohir, Tony Blair Bahas Nasib BUMN Usai Pilpres
Bertemu Erick Thohir, Tony Blair Bahas Nasib BUMN Usai Pilpres

alah satu yang dibahas tentang keberlanjutan dan peta jalan (roadmap) Badan Usaha Milik Negara (BUMN) selama satu dekade ke depan.

Baca Selengkapnya
Negara Ini Delay Larangan Penjualan Mobil Mesin Bensin dan Diesel Baru, Ada Apa?
Negara Ini Delay Larangan Penjualan Mobil Mesin Bensin dan Diesel Baru, Ada Apa?

PM Inggris Rishi Sunak memundurkan kebijakan larangan penjualan mobil bensin dan diesel baru, dari 2030 menjadi 2035.

Baca Selengkapnya
Dijual ke Arab Saudi dan Singapura, 49 Persen Saham Bandara Kertajati Bakal Dikuasai Asing
Dijual ke Arab Saudi dan Singapura, 49 Persen Saham Bandara Kertajati Bakal Dikuasai Asing

Nantinya, investor asing bakal meraup porsi saham mayoritas milik PT BIJB tersebut, maksimal 49 persen.

Baca Selengkapnya