Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Tingkatkan investor lokal, OCBC NISP gelar talkshow bertajuk One Wealth

Tingkatkan investor lokal, OCBC NISP gelar talkshow bertajuk One Wealth Bank OCBC NISP gelar One Wealth. ©2018 Merdeka.com/Yayu Agustini Rahayu

Merdeka.com - Bank OCBC NISP menyelenggarakan talkshow bertajuk One Wealth sebagai sarana edukasi bagi calon investor lokal. Acara yang dihadiri oleh kalangan eksekutif, profesional, mahasiswa hingga masyarakat umum itu bertujuan untuk meningkatkan jumlah investor lokal.

Head of Individual Customer Solutions Bank OCBC NISP, Ka Jit mengatakan acara tersebut bertujuan untuk mengedukasi dan mendorong para peserta untuk lebih memahami pentingnya berinvestasi dan memanfaatkan teknologi digital untuk memulai atau bahkan memaksimalkan investasinya.

"Investor lokal berperan penting dalam penguatan stabilitas pasar modal Indonesia. Hal inilah yang mendorong pemerintah meningkatkan jumlah dan volume transaksi investor Iokal. Oleh karena itu, One Wealth merupakan salah satu Upaya Bank OCBC NISP untuk meningkatkan jumlah investor Iokal" kata Ka Jit, di Hotel Pacific Place Jakarta, Selasa (24/4).

Orang lain juga bertanya?

Ka Jit mengatakan, upaya pemerintah untuk meningkatkan investor lokal sudah menunjukkan hasil yang positif, terlihat dari kepemilikan domestik di pasar saham Indonesia. Menurut data BEI, per September 2017 porsi kepemilikan domestik tercatat 47,77 persen sementara di tahun 2013 masih di angka 37,08 persen.

Dengan kepemilikan tersebut, lanjutnya, aktivitas perdagangan yang dilakukan oleh investor lokal tercatat Iebih dari 60 persen. "Hal ini dapat mengurangi potensi volatilitas di pasar saham dan pada akhirnya mendorong pertumbuhan ekonomi berkelanjutan," ujarnya.

Melalui rangkaian acara yang terbuka untuk umum ini, para peserta bebas memilih topik-topik ulasan yang sesuai dengan yang diinginkan. Bank OCBC NISP membuka 9 kelas di mana masing-masing pengunjung dapat mengikuti maksimal 5 kelas.

"One Wealth merupakan langkah strategis Bank OCBC NISP untuk memberikan added value dan membangun tingkat kesadaran masyarakat untuk mengelola keuangannya sesegera mungkin. Dengan 3 langkah, yakni Explore mencari tahu alternatif investasi yang tersedia, Grow mengelola asset untuk mencapai tujuan finansial secara optimal, dan Preserve mewariskan harta secara turun temurun. Dengan beragam pilihan produk investaai yang tersedia dan kemampuan Bank OCBC NISP menyesuaikan solusi dengan kebutuhan nasabah," lanjut Ka Jit.

Selain informasi komprehensif, konsultasi secara langsung dengan para ahli, Bank OCBC NISP tidak berhenti memberikan kemudahan bagi nasabah maupun masyakat yang ingin berinvestasi.

(mdk/azz)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
OJK Ikut Dorong Kemajuan UMKM
OJK Ikut Dorong Kemajuan UMKM

UMKM antara lain melalui perluasan literasi keuangan secara berkelanjutan kepada pelaku UMKM di berbagai daerah.

Baca Selengkapnya
Perbankan Perluas Akses Layanan dan Edukasi untuk Genjot Inklusi & Literasi Keuangan
Perbankan Perluas Akses Layanan dan Edukasi untuk Genjot Inklusi & Literasi Keuangan

Salah satu cara yang paling efektif untuk membangun dasar keuangan yang kuat adalah dengan menabung secara rutin.

Baca Selengkapnya
BNI-OJK Beri Pesan ke Anak Muda: Harus Berani Tolak Produk Keuangan Tak Jelas Asal Usulnya
BNI-OJK Beri Pesan ke Anak Muda: Harus Berani Tolak Produk Keuangan Tak Jelas Asal Usulnya

I."Kenali investasi sejak dini. Langkah awal mulailah dengan menabung, kemudian naik ke level investasi," ucap Direktur BNI, Ronny Venir.

Baca Selengkapnya
Kembangkan Ekosistem Pasar Modal, BRI dan BEI Berkolaborasi Dorong Nasabah Korporasi IPO
Kembangkan Ekosistem Pasar Modal, BRI dan BEI Berkolaborasi Dorong Nasabah Korporasi IPO

BRI berkolaborasi dengan PT BEI menyelenggarakan seminar terbuka.

Baca Selengkapnya
FOTO: Bank BJB Dukung Literasi Pasar Modal bagi Pegawai Negeri Sipil saat Buka Perdagangan di BEI
FOTO: Bank BJB Dukung Literasi Pasar Modal bagi Pegawai Negeri Sipil saat Buka Perdagangan di BEI

Pencanangan literasi pasar modal kepada ASN Jabar ini dilakukan agar para mereka dapat lebih melek investasi khususnya di pasar modal.

Baca Selengkapnya
OJK Sosialisasikan Edukasi Pasar Modal Terpadu 2024 Di Riau
OJK Sosialisasikan Edukasi Pasar Modal Terpadu 2024 Di Riau

OJK telah mengeluarkan sejumlah kebijakan untuk mendorong perusahaan termasuk UMKM melakukan penawaran umum di Pasar Modal.

Baca Selengkapnya
Jadi Kunci Masa Depan, Ini Dilakukan Pemerintah & Perbankan Tingkatkan Literasi Keuangan RI
Jadi Kunci Masa Depan, Ini Dilakukan Pemerintah & Perbankan Tingkatkan Literasi Keuangan RI

Literasi keuangan adalah kunci dalam membentuk masa depan keuangan yang kuat.

Baca Selengkapnya
Marak Investasi Bodong, HIPMI Gandeng Kominfo hingga Bareskrim Gelar Literasi Keuangan
Marak Investasi Bodong, HIPMI Gandeng Kominfo hingga Bareskrim Gelar Literasi Keuangan

Menteri Komunikasi dan Informatika RI Budi Arie Setiadi menjelaskan, terkait peran Kominfo dalam rangka memberantas praktek praktik keuangan ilegal.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Canangkan Gerakan Nasional Cerdas Keuangan
Tingkatkan Literasi dan Inklusi Keuangan, OJK Canangkan Gerakan Nasional Cerdas Keuangan

Program Gencarkan mendorong peningkatan literasi dan inklusi keuangan secara masif dan merata di seluruh Indonesia.

Baca Selengkapnya
BRI Danareksa Sekuritas dan OJK Beri Bekal Anggota TPKAD Terkait Investasi Pasar Modal
BRI Danareksa Sekuritas dan OJK Beri Bekal Anggota TPKAD Terkait Investasi Pasar Modal

Kegiatan edukasi ini merupakan penerapan misi perusahaan untuk fokus terhadap pengembangan pasar ritel.

Baca Selengkapnya
Tingkatkan Literasi Keuangan, DPLK BRI dan BRI MI Gelar Edukasi ke Civitas Academica IPB
Tingkatkan Literasi Keuangan, DPLK BRI dan BRI MI Gelar Edukasi ke Civitas Academica IPB

DPLK BRI dan BRI MI menggelar Seminar Literasi dan Inklusi kepada Civitas Academica IPB

Baca Selengkapnya
BNI Sekuritas Perkuat Literasi Pasar Modal Gandeng Milenial & Gen Z Sambil Ngopi di Depok
BNI Sekuritas Perkuat Literasi Pasar Modal Gandeng Milenial & Gen Z Sambil Ngopi di Depok

Dihadiri mayoritas peserta Gen Z dan investor pemula, Tim BNI Sekuritas memberikan paparan mengenai dasar-dasar investasi.

Baca Selengkapnya