Tingkatkan Pelayanan, PT KAI Luncurkan Membership KAI Access
Merdeka.com - Bertepatan dengan ulang tahun ke-75 tahun, PT KAI (Persero) meresmikan membership KAI Access untuk mengapresiasi pelanggan setia KAI di seluruh tanah air. KAI access menghadirkan berbagai fitur untuk lebih meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, dengan memperbaiki tampilan dan kualitas pelayanan adalah cara PT KAI untuk tumbuh.
"Indonesia merdeka 75 tahun juga 75 tahun pula kereta api Indonesia mengabdi berbakti melayani turut serta membangun kemajuan bangsa Indonesia. Dan 6 tahun sudah KAI access hadir menjadi pelanggan kereta api, pihak manajemen launching program membership," kata Direktur Niaga PT KAI Maqqin U Norhadi, dalam acara Puncak Perayaan HUT ke-75 KAI secara virtual, Senin (28/9).
"Kami percaya loyalitas pelanggan terhadap KAI access adalah segalanya, kini saatnya bagi kami memberikan apresiasi kepada pelanggan setia dengan menghadirkan program membership KAI access," ujarnya.
-
Apa yang dilakukan PT KAI untuk akses penumpang di Stasiun Manggarai? Nantinya pengguna yang akan keluar atau masuk stasiun dari arah pintu Timur dapat melalui akses perlintasan penumpang sementara di lantai dasar Stasiun Manggarai dan menuju lantai 1 stasiun. KAI Commuter juga akan menyiagakan petugas di jam-jam sibuk untuk mengarahkan dan mengatur flow pengguna saat akan keluar dan/atau masuk stasiun.
-
Bagaimana PT KAI mempersiapkan akses penumpang baru di Stasiun Manggarai? Persiapan yang dilakukan mencakup pembongkaran partisi, pemasangan akses ramp perlintasan penumpang sementara, pengaktifan lift peron I.
-
Apa jenis kereta wisata yang ada di PT KAI? Jenis-jenis Kereta Wisata 2 jenis kereta wisata yang dioperasikan oleh PT KAI Pariwisata, yaitu:1. Kereta Wisata BiasaJenis kereta wisata ini tidak bisa bergerak sendiri dan harus disertakan dengan rangkaian kereta reguler sesuai rute yang dipilih penyewa. Kereta ini memiliki fasilitas seperti kamar tidur, ruang makan, ruang rapat, ruang hiburan, dan toilet. 2. Kereta Wisata Istimewa Jenis kereta wisata ini memiliki rangkaian sendiri, jadi tidak disertakan dengan rangkaian kereta reguler.Kereta ini memiliki fasilitas lebih mewah dan eksklusif seperti kamar mandi pribadi, jacuzzi, bar, karaoke, dan bioskop.
-
Kapan KAI nambah kereta? PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 1 Jakarta akan menambah sebanyak 8 KA yang beroperasi di bulan Juni 2024 untuk mengantisipasi lonjakan pelanggan selama masa liburan sekolah semester genap.
-
Mengapa KAI meluncurkan kereta ekonomi new generation? Sejumlah rangkaian kereta api kelas ekonomi mengalami penampilan baru setelah PT Kereta Api Indonesia (KAI) meluncurkan kereta ekonomi new generation.
-
Bagaimana KAI Commuter menjaga kesehatan penumpang? KAI Commuter secara rutin melakukan pembersihan setelah rangkaian kereta selesai berdinas. Pembersihan juga dilakukan oleh petugas On Trip Cleaning Service selama di dalam perjalanan kereta.
Dengan memberikan pelayanan dan kemudahan secara maksimal untuk pelanggan melalui aplikasi membership KAI access ini, KAI memberikan kemudahan bagi pelanggan agar bisa menikmati persembahan, sehingga pelanggan bisa menukarkan rail point, yang bisa digunakan untuk memperoleh potongan harga tiket kereta dan lainnya.
"Bisa mendownload KAI access dan mengupdate ke premium untuk menikmati akses lebih dan dapatkan rail point yang dapat ditukarkan dengan berbagai pilihan menguntungkan seperti potongan harga tiket kereta. Semakin banyak transaksi semakin banyak rail point untuk ditukarkan," tandasnya.
Reporter: Tira Santia
Sumber: Liputan6.com
(mdk/azz)Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya
KA Blambangan Ekspres kini melayani perjalanan dari Pasar Senen-Ketapan PP.
Baca SelengkapnyaTiket yang dijual untuk keberangkatan 31 Maret atau H-10 lebaran.
Baca SelengkapnyaPada hari-hari biasa, pengunjung hanya dapat bertanya kepada petugas di ruang customer service.
Baca SelengkapnyaDirektur Utama KAI, Didiek Hartantyo, menyatakan bahwa pencapaian ini mencerminkan komitmen KAI untuk terus memperkuat tata kelola perusahaan.
Baca SelengkapnyaAda tujuh rute favorit masyarakat pada periode libur panjang.
Baca SelengkapnyaSituasi yang buruk ini membuat banyak orang pesimis dan mengklaim kereta api tak akan bisa jadi moda transportasi yang lebih baik.
Baca SelengkapnyaAplikasi ini dibuat untuk memudahkan pelanggan dalam memesan tiket kereta api.
Baca SelengkapnyaPada mudik kali ini KAI Commuter bersinergi dengan para stakeholders untuk mendukung Angkutan Lebaran Tahun 2024.
Baca SelengkapnyaRute favorit masyarakat yaitu Surabaya, Solo, Malang, Yogyakarta dan relasi lainnya.
Baca SelengkapnyaPT Kereta Api Indonesia (Persero) memberikan diskon harga tiket sebesar 21 persen atau masyarakat hanya membayar 79 persen, dalam rangka memperingati HUT RI.
Baca SelengkapnyaDia menyampaikan bahwa program itu memberikan peluang besar bagi perusahaan untuk memanfaatkan aset transportasi publik sebagai media pengenalan brand.
Baca SelengkapnyaPada 1 Juli 2024, penumpang KRL Jabodetabek jumlahnya mencapai 1,5 juta.
Baca Selengkapnya